Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI


UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Kampus Ketintang, Jalan Ketintang, Surabaya 60231,
Telepon: +6231-8285362, Fax: +6231-8293416
Laman: https://feb.unesa.ac.id, email: feb@unesa.ac.id

KETENTUAN PARADE KEBUDAYAAN


PKKMB FEB UNESA 2023

● Parade Kebudayaan dilaksanakan pada hari ke-4 PKKMB FEB UNESA yaitu pada tanggal 25
Agustus 2023.
● Parade Kebudayaan akan dikemas bernuansa budaya yang akan ditampilkan oleh para garda.
● Parade Kebudayaan dilakukan dengan kolaborasi antar kelompok, sebanyak 4 kelompok
menampilkan 1 tampilan, sehingga terbentuk sebanyak 21 penampilan.
● Setiap satu penampilan akan diberi waktu minimal 5 menit dan maksimal 7 menit.
● Setiap 1 klaster maksimal terdiri dari 20 orang dan setiap kelompok berkontribusi maksimal 5
orang
● Mekanisme penampilan secara berurutan mulai klaster 1 dan berkelanjutan tanpa adanya
pemanggilan satu persatu dari pembawa acara
● Dresscode parade kebudayaan dapat disesuaikan dengan jenis penampilan/menggunakan
pakaian adat.
● Berikut merupakan pembagian klaster dan jenis penampilan :
No. Klaster Kelompok Jenis Penampilan
1 Klaster 1 1, 22, 43, 65 Menyanyikan lagu Bungong
Jeumpa asal Aceh
2 Klaster 2 2, 23, 44, 66 Tari Tor Tor asal Tapanuli
3 Klaster 3 3, 24, 45, 67 Seni Ludruk asal Jawa Timur
4 Klaster 4 4, 25, 46, 68 Tari Anoman Obong asal
Surakarta
5 Klaster 5 5, 26, 47, 69 Menyanyikan lagu Kampuang
nan Jauh di Mato asal Sumatera
Barat
6 Klaster 6 6, 27, 48, 70 Tari Manuk Dadali asal Jawa
Barat
7 Klaster 7 7, 28, 49, 71 Seni Lenong asal Betawi
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA
Kampus Ketintang, Jalan Ketintang, Surabaya 60231,
Telepon: +6231-8285362, Fax: +6231-8293416
Laman: https://feb.unesa.ac.id, email: feb@unesa.ac.id

8 Klaster 8 8, 29, 50, 72 Tari Kanjar asal Kalimantan


9 Klaster 9 9, 30, 51, 73 Menyanyikan lagu Bubuy Bulan
asal Jawa Barat
10 Klaster 10 10, 31, 53, 74 Tari Jaipong asal Jawa Barat
11 Klaster 11 11, 32, 54, 75 Seni Parikan asal Jawa Timur
12 Klaster 12 12, 33, 55, 76 Tari Ondel-Ondel asal Betawi
13 Klaster 13 13, 34, 56, 77 Menyanyikan lagu Sipatokahan
asal Sulawesi Utara
14 Klaster 14 14, 35, 57, 78 Tari Burung Enggang asal
Kalimantan Tengah
15 Klaster 15 15, 36, 58, 79 Seni Ketoprak asal Jawa Tengah
16 Klaster 16 16, 37, 59, 80 Tari Ronggeng Blantek asal
Betawi
17 Klaster 17 17, 38, 60, 81 Menyanyikan lagu Cik-Cik
Periuk asal Kalimantan Barat
18 Klaster 18 18, 39, 61, 82 Tari Kecak asal Bali
19 Klaster 19 19, 40, 62 Tari Piring asal Minangkabau
20 Klaster 20 20, 41, 63 Menyanyikan lagu Yamko
Rambe Yamko asal Papua
21 Klaster 21 21, 42, 64 Tari Sajojo asal Papua Barat

● Bagi yang menjadi perwakilan kelompok pada saat Parade Kebudayaan tetap mengikuti apel
pagi dan diperbolehkan menggunakan kostum parade kebudayaan

Anda mungkin juga menyukai