Anda di halaman 1dari 2

PENGAWASAN KUALITAS AIR

MINUM

S No. Dokumen : /SOP/UKM/2023

No. Revisi :
O
Tanggal :
P
Halaman : 1/1

PUSKESMAS Hj. Yarlina, SKM


NIP.196704101990032003
KOTA JANTHO

1. Pengertian Pengawasan air minum meliputi Inspeksi sanitasi pengambilan sampel air,
pengujian kualitas air, analisis hasil pemeriksaan laboratorium,
rekomendasi dan tindak lanjut

2. Tujuan Agar air minum yang di konsumsi masyarakat tidak menimbulkan


gangguan kesehatan, sehingga hal ini perlu dilakukan kegiatan
pengawasan terhadap air minum yang digunakan

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas NO.018/SK/PKM/KJ/AB/2023

4. Referensi Permenkes Nomor 32 tahun 2017 Tentang Baku Mutu Kesehatan


Lingkungan dan persyaratan kualitas air
1. Prosedur/Langkah- 1. Petugas Menyiapkan alat dan bahan pemeriksaan termasuk surat
langkah tugas
2. Petugas mendatangi penduduk dan meminta izin untuk melaksanakan
pemeriksaan air yang dikonsumsi
3. Petugas mengambil air yang diperiksa sebanyak 250 ml
4. Ambil alat ukur PH meter, lalu celupkan kedalam air sedalam 5 cm
5. Posisikan alat ukur pada keadaan ON/menyala
6. Tunggu selama 2-5 menit sampai angka digital di alat dalam posisi
stabil
7. Selanjutnya catat hasil pengukuran yang tertera di alat meter tsb

6. Bagan Alir

7. Hal-hal yang perlu Apabila alat ini sering dipakai perlu dilakukan kalibrasi, agar dapat hasil
mengukuran/pengujian air yang akurat
diperhatikan

8. Unit Terkait Seluruh masyarakat yang ada di diwilayah kerja Puskesmas Pulo Aceh

9. Dokumen Terkait 1. Laporan

2. Dokumen kegiatan

10. Rekam Historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai


diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai