Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN TOLITOLI

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS DAKOPEMEAN
Alamat : Jalan Abd Maud No. 10 Desa Dungingis Kec.Dakopemean Kab.Tolitoli
Email : uptpuskesmasdakopemean2021@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS DAKOPEMEAN


NOMOR:000/…./SK/PKM-DGS/I/2023
TENTANG
VISI ,MISI,TUJUAN,MOTTO,JANJI LAYANAN DAN TATA NILAI
PADA UPT PUSKESMAS DAKOPEMEAN KECAMATAN DAKO PEMEAN
KABUPATEN TOLITOLI
KEPALA UPT PUSKESMAS DAKOPEMEAN
Menimbang : a. bahwa dalam rangka penyelenggaraan pelayanan dan
upaya Puskesmas perlu ada kejelasan
Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan dan Tata Nilai
Upaya Puskesmas yang dijadikan sebagai acuan dalam
pelaksanaan pelayanan;
b. bahwa sesuai dengan pertimbangan pada huruf (a) diatas
,perlu ditetapkan Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan
dan Tata Nilai Upaya Puskesmas pada Puskesmas
Dakopemean;
c. bahwa untuk maksud huruf(a) dan (b) di
atas,Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan dan Tata
Nilai Upaya Puskesmas pada Puskesmas Dakopemean
perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas
Dakopemean.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaran Negara Repoblik Indonesia Tahun
2009 Nomor 144,Tambahan Lembaran Negara Repoblik
Indonesia Nomor 5063); sebagaimana telah diubah
dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang
Cipta Kerja (Lembaran Negara Repoblik Indonesia
Tahun 2020 Nomor 245,Tambahan Lembaran Negara
Repoblik Indonesia Nomor 6573);
2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang
Pelayanan Publik (Lembaran Negara Repoblik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 112,Tambahan Lembaran Negara
Repoblik Indonesia Nomor 5038);
3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang
Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2014 Nomor 244 Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016
Tentang Pedoman Manejemen Puskesmas (Berita Negara
Republik Indonesia Tahu2026 Nomor 1223);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017
Tentang Keselamatan Pasien (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2017 Nomor 308);
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun 2018
Tentang Aplikasi Sarana,Prasarana dan Alat Kesehatan
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor
1012);
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 52 Tahun 2018
Tentang Keselamatan,Kesehatan Kerja di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2018 Nomor 19);
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2019
Tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan
Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2019 Nomor 68);
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun 2019
Tentang Sistem informasi Puskesmas (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 999);
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun 2019
Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 1335);
11. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 30 Tahun 2022
Tentang Indikator Nasional Mutu Pelayanan Kesehatan
Tempat Praktik Mandiri Dokter dan Dokter
Gigi,Klinik ,Pusat Kesehatan Masyarakat ,Rumah
Sakit,Laboratorium Kesehatan,Dan Unit Transfusi Darah
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor
1054);
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 30 Tahun 2022
Tentang Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat , Klinik
,Laboratorium Kesehatan,Unit Transfusi Darah, Tempat
Praktik Mandiri Dokter Gigi (Berita Negara Republik
Indonesia Tahun 2022 Nomor );
MEMUTUSKAN
Menetapkan : Keputusan Kepala Upt Puskesmas Dakopemean Tentang
Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan dan Tata Nilai Upt
Puskesmas Dakopemean.
KESATU : Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan dan Tata Nilai pada
UPT Puskesmas Dakopemean Kecamatan Dakopemean
Kabupaten Tolitoli;
KEDUA : Visi,Misi,Tujuan,Motto,Janji Layanan dan Tata Nilai Upaya
Puskesmas pada UPT Puskesmas Dakopemean Kecamatan
Dakopemean Kabupaten Tolitoli sebagaimana tersebut
dalam Lampiran sebagai bagian yang tidak terpisahkan
dalam Keputusan ini;
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
akan ditinjau kembali jika terdapat kekeliruan di dalam
penetapannya.

Ditetapkan di Dungingis
Pada tanggal,16 Januari 2023
KEPALA UPT PUSKESMAS
DAKOPEMEAN,

MAFTUHATUL AINI,SKM
Pangkat :Penata Tkt I
Nip.19800812 200604 2 029
Tembusan:
1.Kepala Dinas Kesehatan Kab.Tolitoli
2.Arsip
LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA UPT
PUSKESMAS DAKPEMEAN
NOMOR : 000/……/SK/PKM-DGS/I/2023
TANGGAL : 16 Januari 2023
TENTANG : VISI,MISI ,TUJUAN ,MOTTO
JANJI LAYANAN DAN TATA
NILAI PADA UPT
PUSKESMAS DAKOPEMEAN
KECAMATAN DAKOPEMEAN
KABUPATEN TOLITOLI

A. VISI

Mewujudkan Masyarakat Dakopemean yang Sehat ,Mandiri dan Bermutu

B. MISI

1. Menggerakkan Pembangunan berwawasan Kesehatan


2. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan yang Bermutu
3. Meningkatkan Kesehatan Individu ,Keluarga dan Masyarakat beserta
Lingkungannya

C. TUJUAN

Mewujudkan Kemandirian Kesehatan Masyarakat khususnya di wilayah kerja Upt


Puskesmas Dakopemean dalam Hidup Sehat.

D. MOTTO

“Kita Kuat Masyarakat Sehat”

E. JANJI LAYANAN
1. Memberikan pelayanan yang bermutu,professional dan bertanggung jawab
2. Berkomitmen untuk bersikap sopan,ramah dan empati
3. Bertekad melaksanakan tugas dengan hati-hati,efektif dan efisien
4. Berkerja dengan ikhlas dan memberikan pelayanan terbaik
5. Berprilaku bersih dan disiplin
6. Bersikap dan bertindak proaktif,kooperatif,transparan dan jujur.

“Dengan ini kami pemimpin dan seluruh Staf Puskesmas Dakopemean berjanji
menyelenggarakan pelayanan Kesehatan sesuai standar pelayanan yang telah di
tetapkan”
F. TATA NILAI
DISIPLIN
D : Datang Tepat Waktu
I : Isi Daftar Hadir
S : Siap Untuk Melaksanakan Tugas
I : Ingat Berdoa Sebelum Bekerja
P : Patuh Peraturan dan Tata Tertib
L : Laporkan Hasil Kerja Pada Atasan
I : Intruksi Segera di Laksanakan
N : Norma-norma Jangan di Langgar

Ditetapkan di Dungingis
Pada tanggal,16 Januari 2023
KEPALA UPT PUSKESMAS
DAKOPEMEAN,

MAFTUHATUL AINI,SKM
Pangkat :Penata Tkt I
Nip.19800812 200604 2 029

Anda mungkin juga menyukai