Anda di halaman 1dari 1

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

MADRASAH TSANAWIYAH PESANTREN SATU ATAP AN-NOOR


TAHUN PELAJARAN 2023/ 2024

Mata Pelajaran : Matematika Kelas : VIII (Delapan)


Hari/ Tanggal : Selasa, 03 Oktober 2023 Waktu : 07.45 – 09.15

I. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat !


1. Diketahui barisan bilangan yaitu 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16. Banyaknya suku barisan dari barisan
bilangan tersebut adalah .......... (5 poin)

2. Dua suku berikutnya dari barisan 3, 4, 6, 9, ... adalah .......... (5 poin)

3. Diketahui barisan aritmatika 1, 3, 5, 7, 9, 11, ... Beda barisan aritmatika tersebut adalah ..... (5 poin)
4. Diketahui barisan bilangan −3 , 1 ,5 , 9 , 13. Suku ke- 21 adalah ........ (10 poin)

5. Diberikan barisan geometri: 1, 2, 4, 8, ....Suku ke- 6 dari barisan tersebut adalah ..... (10 poin)
6. Suku ke lima barisan geometri dari rasio 3 dan suku pertama 2 adalah ......... (10 poin)
7. Diketahui titik A (4,5), maka koordinat titik A terhadap titik acuan (1,2) adalah ........ (5 poin)
8. Titik A(4, -2) pada koordinat kartesius berada di kuadran ................ (5 poin)

9. Diketahui titik koordinat dari B(-2, 5), maka titik absisnya adalah ...... (5 poin)

10. Diketahui titik- titik A(3, 5), B(-5, 4), C(4, 6), D(5, -5) dan E(4, -1).
Tentukan :
a. Gambar titik – titik tersebut pada bidang kartesius (20 poin)

b. Letak Kuadran masing- masing titik pada bidang koordinat kartesius (20 poin)

CATATAN :
Kerjakan pada lembar jawaban BESERTA CARANYA apabila tidak ada caranya maka dianggap TIDAK
MENGERJAKAN!

 Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai