Anda di halaman 1dari 10

PETUNJUK PELAKSANAAN& PETUNJUK TEKNIS

LOMBA CEPAT TEPAT PRAMUKA ( LCTP ) KWARTIR


CABANG KENDAL TAHUN 2023

“ Berkarya dan Berprestasi ( Baper ) “

GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG KENDAL
TAHUN 2023
LCTP CABANG 2023 – KWARCAB KENDAL

PETUNJUK PELAKSANAAN
LOMBA CEPAT TEPAT PRAMUKA
KWARTIR CABANG KENDALTAHUN 2023

I. PENDAHULUAN
Sesuai dengan tujuan Gerakan Pramuka, peserta didik harus dipersiapkan sedini
mungkin agar memiliki pengetahuan dan keterampilan sehingga dapat melaksanakan
segala tugasnya dalam kehidupan dan penghidupan masyarakat Indonesia. Peserta
didik diharapkan nantinya memiliki kekuatan lahir dan batin untuk mengatasi segala
kesulitan dan tantangan hidup.
Sejalan dengan tujuan tersebut, Kwartir Cabang Kendal senantiasa
menyelenggarakan kegiatan kepramukaan yang dilaksanakan atas landasan prinsip-
prinsip dasar metodik pendidikan kepramukaan. Salah satu kegiatan yang rutin
dilaksanakan adalah Lomba Cepat Tepat Pramuka (LCTP) yang bisanya
diselenggarakan secara berjenjang dari tingkat gugus depan, Kwartir ranting, Kwartir
Cabang dan hanya sampai Tingkat Binwil. Kegiatan dengan format “berlomba”
merupakan sifat anak, remaja dan juga pemuda dalam kegiatannya sehari-hari dan
dapat digunakan sebagai alat pendidikan dalam mencapai tujuan Gerakan Pramuka.
Selanjutnya, mengingat kegiatan LCTP Kwarcab Kendal tahun 2023 ini adalah lomba,
maka diperlukan ketentuan yang mengatur terselenggaranya kegiatan. Karenanya,
Petunjuk pelaksanaan ini disusun sebagai pedoman penyelenggaraan LCTP
Kwarcab Kendal Tahun2023.

II. DASAR PENYELENGGARAAN


a. Undang – Undang RI No. 12 Tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka;
b. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka;
c. Program Kerja Kwartir Cabang Se Binwil Semarang tahun 2023;
d. Program Kerja Kwartir Cabang Kendal tahun 2023;

III. TUJUAN
LCTP Kwartir Cabang Kendal Tahun 2023 bertujuan untuk membina dan
mengembangkan penghayatan kode kehormatan yang berupa Janji Dwisatya,
Trisatya dan Dasadharma Pramuka, serta memupuk persaudaraan dan persatuan
dikalangan para Pramuka Penggalang sekaligus untuk memberikan wadah bagi
pramuka siaga, penggalang dan penegak untuk berprestasi di tingkat Cabang,
meningkatkan keberanian, ketrampilan, pengetahuan, dan semangat kejuangan
mencapai cita-citanya
IV. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan Lomba Cepat Tepat Pramuka Kwartir Cabang Kendal tahun 2023
direncanakan pada:
Hari : Sabtu, 16 Desember 2023
Waktu : 07.30 s.d. selesai
Tempat : SMAN 1 Gemuh

Adapun untuk Temu tehnik dilaksanakan pada :


Hari ,tanggal : Senin, 11 Desember 2023
Tempat : Zoom Meeting ( Link menyusul )
Pukul : 14 : 00 WIB

V. THEMA Dan MOTTO


THEMA : “ Berkarya dan Berprestasi ( Baper ) “
MOTTO : “SATYAKU KU DARMAKAN, DARMAKU KU BHAKTIKAN”

VI. PANITIA PENYELENGGARA DAN JURI


Panitia Penyelenggara dan Juri terdiri adalah Andalan Cabang, Pelatih Pusdiklatcab,
dan Staf Sekretariat Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Kendal. Yang di disahkan
dengan Keputusan Kwartir Cabang kendal.

VII. PESERTA
1. Tiap Kwartir Ranting mengirimkan :
a. Siaga Pa dan Pi
b. Penggalang pa dan Pi
c. Penegak pa dan pi
2. Tiap kelompok terdiri dari 3 (tiga) orang
3. Tiap Kwartir Ranting dipimpin oleh 1 (satu) orang Andalan Ranting sebagai
pinkon

VIII. ADMINISTRASI DAN PERLENGKAPAN UMUM


a. Surat Tugas Kwartir Ranting
b. Usia Pramuka Siaga S D / M I ( 7 – 10 ),
Penggalang SMP / MTs ) (11 – 15 )
Penegak SMA/SMK ( 16 – 20 ) s.d. September 2024
c. Tiap peserta, memiliki Kartu Tanda Anggota (KTA) atau Surat Keterangan
dari Kamabigus
d. HP Android satu kelompok satu HP
IX. PENDAFTARAN
1. Pendaftaran peserta dimulai sejak tanggal diterimanya Surat Edaran ini sampai
dengan tanggal 13 Desember 2023.
2. Pinkon dari Kwartir Ranting mengirimkan semua no WA perwakilan S,G,T ( ada
6 nomer WA yang di kirimkan ke Kwartir Cabang ) konfirmasi admin LCTP
( 0858 0389 8520 )
3. Daftar Ulang peserta pada tanggal pelaksanaan di lokasi kegiatan Lomba Cepat
Tepat Pramuka dengan menyerahkan Berkas dan Persyaratan yang di masukan
dalam amplop Plastik ,Putra warna Merah dan Putri warna Putih.

X. PENUTUP
Demikian Petunjuk Pelaksanaan Lomba Cepat Tepat Pramuka Kwartir Cabang
Kendal Tahun 2023. Hal-hal yang belum diatur dalam Proposal ini, akan ditentukan
kemudian.

Gerakan Pramuka Kwartir


Cabang Kendal
Ketua

H. PRAPTO UTONO, S.Sos, SH


PETUNJUK TEKNIS
LOMBA CEPAT TEPAT PRAMUKA
KWARTIR CABANG KENDALTAHUN 2023

1. Perlombaan
A. Tahap I Babak Penyisihan

o Tahab I merupakan bentuk tes Online diikuti oleh seluruh peserta secara
kelompok. Dilaksanakan secara serentak bagi S, G, T untuk menjawab soal
secara Online alat yang digunakan hanya HP Android 1 kelompok 1 HP
o Soal berjumlah 40 pilihan ganda waktu 40 menit
o Nilai akhir soal Pilihan Ganda digunakan sebagai dasar untuk menentukan
peserta /Kelompok 6 besar yang berhak mengikuti babak final.
o Jika terjadi nilai sama pada peserta/Kelompok 6 besar, maka ditentukan
berdasarkan pada waktu pengerjaan

B. Tahap II Babak Final


o Bentuk lomba dengan pertanyaan dan jawaban lisan.
o Lomba diikuti oleh peserta 6 besar hasil pada babak penyisihan.
o Lomba dilaksanakan dalam waktu yang sama antar Pa dan Pi untuk setiap
golongan, dan secara berturut-turut Golongan Siaga, Penggalang, dan Panegak.
o Soal LCTP terdiri dari 3 macam, yakni Wajib, Lempar-Rebut, dan Rebutan

C. Ketentuan ketentuan Soal


o Soal Wajib ( Jumlah 10 soal )
- Kelompok wajib jawab, memberikan jawabannya melalui juru bicara.
- Durasi berpikir bagi Kelompok wajib jawab maksimal 5 detik untuk
jawaban yangtidak memerlukan perhitungan, dan 1 menit untuk yang
memerlukan perhitungan dan soal praktik
- Setiap butir soal dijawab benar nilai 100 dan jika dijawab salah nilai nol

o Soal Lempar-Rebut ( Jumlah 5 soal )


- Pertanyaan lemparan yang disajikan merupakan lempar-rebut,
- Durasi berpikir bagi Kelompok wajib jawab adalah 5 detik untuk
jawaban yang tidak memerlukan perhitungan, dan 1 menit untuk yang
memerlukan perhitungan, dan praktik
- Bagi Kelompok wajib jawab, jika menjawab benar diberi nilai 100, dan
jika salah diberi nilai nol.
- Jika jawaban dari Kelompok Wajib Jawab SALAH, maka Quis Master
akan segera melempar kepada Kelompok lain.
- Peserta menjawab lemparan setelah diberikan kesempatan oleh yuri.
- Kelompok yang mendapat kesempatan lemparan, menjawab dengan
benar diberi nilai 100, dan jika jawaban salah diberi nilai (-50)/ dikurangi
50.
o Soal Rebutan ( 10 soal )
- Jawaban diberikan tidak harus melalui Juru Bicara
- Durasi berpikir untuk menjawab adalah 5 detik untuk jawaban yang
tidak memerlukan perhitungan dan 2 menit untuk yang memerlukan
perhitungan dan praktik sudah termasuk untuk jeda berfikir
- Kelompok yang telah diberi kesempatan, jika menjawab dengan
benar, diberi nilai100, jika salah nilai dikurang 100 (-100)
- Jika soal belum selesai dibacakan , ada peserta memberikan
isyarat/bel, maka pembacaan soal dihentikan, dan yang telah
memberikan isyarat untuk menjawab,
- Jika sampai dengan akhir babak final, total nilai (wajib, lempar rebut,
dan rebutan terjadi nilai sama, akan diberikan pertanyaan rebutan
bagi Kelompok nilai sama menentukan posisi peringkat.
KISI – KISI BABAK PENYISIHAN

NO SIAGA PENGGALANG PENEGAK JML SOAL


1. Keagamaan UU 12 tahun 2010 UU 12 tahun 2010 5

2. TKK AD/ART AD/ART 5


3. PUK , Hari Besar PUK PUK 15
4. BERITA TERKINI BERITA TERKINI BERITA TERKINI 5
5. Kepramukaan PU (Sejarah) PU (Sejarah) 5
6. Scouting Skill Scouting Skill Scouting Skill 5
jumlah 40 soal

KISI – KISI BABAK FINAL WAJIB

PERTANYAAN : WAJIB

NO SIAGA PENGGALANG PENEGAK


1. Agama Hari besar UU 12 tahun 2010 ADART
Ketrampilan Kepramukaan
2. TKK TKK
(Praktik)
Obyek Wisata di Jawa Jambore Dunia Kepenagakan
3.
Tengah
Skouting Sill (mengetahui
4. Lambang Negara Lambang Negara
alat)
5. Umum berita AD/ART SAKA
6. PUK PUK Ketrampilan Kepramukaan
7. Hari Besar PUK (Morse) Scouting Skill
8. Kesenian Nasional PUK Kesehatan
9. Kepramukaan PU (Sejarah) ADART
Ketrampilan Kepramukaan
10. Scouting Sill (praktik) Scouting Skill
(Praktik)
KISI – KISI BABAK FINAL LEMPAR REBUT

PERTANYAAN : LEMPAR REBUT

NO SIAGA PENGGALANG PENEGAK


1. Sejarah Kepanduan Sejarah Kepanduan ADART
Surat Keputusan Gerakan Surat Keputusan
Pramuka yang Gerakan Pramuka
2. Sejarah Pramuka Dunia
berhubungan dengan yang berhubungan
SIAGA dengan Penggalang
Penyelenggaraan kegiatan
3. Organ tubuh Kode Kehoratan
pramuka skala nasional
4. Arah Mata Aingin Semaphore Navigasi
5. KeSIAGAan Kepenggalangan Skoting skill (Isyarat)

KISI – KISI BABAK FINAL REBUTAN

PERTANYAAN : REBUTAN

NO SIAGA PENGGALANG PENEGAK


1. PU PUK PUK
2. PUK PU Sejarah Pramuka Dunia
Juklak Upacara pada
3. PUK PUK gerakan Pramuka

4. Scouting Skil teori Scouting Skil (Teori) Polmenkabin TD

5. PU PUK Juklak Kibaran cita

6. PUK PUK Peta topografi

7. PUK ADART Garuda

8 Berita kekinian Berita kekinian PUK

9 Kwartir Kwartir Saka


Kegiatan kepenegakan
10 Upacara Siaga Sejarah 1. POLBIN TD/
2. PPDK
SUMBER KISI - KISI

NO SUMBER PENGGALANG PENEGAK


1. Panca indra UU 12 Tahun 2010 AD ART MUNAS 2018
SK Kwarnas :
231 Tahun 2007 Tentang 134/KN/76 Tahun Ketrampilan kepramuka
2.
Gugus Depan 1976 tentang Syarat Agus Widodo
Kecakapan Khusus
PP 059 Tahun 1982
Tentang Petunjuk Jukran nomor 03 tahun
50 Tahun Gerakan 2021 tentang peraturan
3. Penyelenggaraan
Pramuka
Tanda Umum Gerakan satuan karya
Pramuka
Ensiklopedia Gerakan Ketrampilan kepramuka
4. Kompas
Pramuka Volume 1 Agus Widodo
Buku Keterampilan
Kepramukaan untuk
5. Hari besar Pramuka Siaga dan ADART
penggalang, Suhadi
tahun 2015
Panduan SKU Pembina Pandu Ibuku
6. Buku Pandu Ibuku
SIaga
SK Kwarnas Nomor : 038
Ad Art Gerakan Pramuka 50 Tahun Gerakan Tahun 2017 Tentang PP
7.
np 7/munas/2018 Pramuka
Pramuka Garuda

PP No 178 tahun 1979 SK Kwarnas Nomor : 202


tentang upacara dalam Tahun 1988 Tentang PP
8 gerakan pramuka Puk (Pionering) Tanda Jabatan Gerakan
Pramuka

231 Tahun 2007 Tentang Buku Patah Tumbuh


Gugus Depan Hilang Berganti 75 Penyelenggaraan kegiatan
9
Tahun Pandu Dan pramuka skala nasional
Gerakan Pramuka
SK Kwarna Nomor :
064 Tahun 2001
tentang pernyataan
Menarik Diri Dari
10
Keanggotaan Wagggs
(World Association Of
Girl Guides And Girl
Scouts)
AD ART Gerakan
Pramuka No
7/Munas/2018
PENGHARGAAN

Peserta LCTP Kwarcab Kendal Tahun 2023 yang telah melaksanakan lomba, berhak
mendapatkan penghargaan berupa :.
A. Penghargaan kejuaraan akan diberikan Trophy dan Piagam kepada tergiat putra
dan putri masing masing golongan dengan rincian sebagai berikut :
1. Juara I -3 : ( Siaga, Penggalang, Penegak )
2. Harapan 1 - 3 : ( Siaga, Penggalang, Penegak )
B. Bagi Juara I Putra dan Putri masing masing golongan , akan mengikuti LCTP Tingkat
Binwil tahun 2024 di Demak

Anda mungkin juga menyukai