Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

UNJ MARTIAL ART COMPETITION, GOR CIRACAS 9- 10 DESEMBER 2023

A. Pendahuluan
Sehubungan dengan adanya undangan dari KOP Karate UNJ tentang Pertandingan
meperebutkan Piala MENPORA, saya selaku Pembina Ekskul Karate BKC dojo SMP
Kosgoro Bogor, mengajukan proposal ini kepada Kepala Sekolah SMP Kosgoro Bogor,
supaya nantinya bisa mendukung dan menyukseskan jalannya pertandingan yang digelar
tersebut
B. Maksud dan Tujuan
Tujuan kegiatan tersebut sebagai ajang kompetisi bergengsi perebutan piala
MENPORA, silaturrahim antar karateka, dan melatih mental pemain.

C. Rencana Pelaksanaan
1. Waktu dan tempat :
Hari : Sabtu- Minggu
Tanggal : 9– 10 Desember 2023
Tempat : COR Ciracas

Daftar Partisipasi Lomba UNJ Junior Martiar Art Competition, GOR Ciracas

No. Jenis Pertandingan Nama Siswa Sabuk Spesifikasi Kelas(Kg)


Adit Saputra
1 Kumite Cokelat 55 Kg
Pratama
Gendies Khanza
2 Kumite Orange 48 Kg
Theona
Gisella Aurelia
3 Kumite Orange 59 Kg
Piter

Rencana Anggaran Kegiatan Lomba Karate GOR Ciracas, UNJ Competition


No. Peruntukan Anggaran Banyak Biaya Sub Total
Pendaftaran
1 3 350.000,00 1050000
Pertandingan
2 Akomodasi Siswa 3 50.000,00 150000
4 Akomodasi Pendamping 2 75.000,00 150000
5 Transportasi 2 250.000,00 250000
6 Biaya Tim 1 250000 250000
Total Rp 1.850.000,00

E. Penutup
Demikian proposal ini kami susun dan diajukan dengan harapan mendapat bantuan
dan dukungan dari pihak sekolah baik materil maupun imateril. Kami sebagi pembina eskul
poli akan berusaha dengan sebaik-baiknya hingga mencapai hasil yang semaksimal mungkin.
Dan semoga dukungan yang diberikan dapat kami gunakan dengan sebaik-baiknya dan tepat
sasaran serta diridhoi oleh Allah SWT, Amin.
Atas perhatian dan bantuannya kami haturkan terima kasih.
LEMBAR PENGESAHAN
KEGIATAN UNJ INTERNATIONAL MARTIAL ART
COMPETITION CIRACAS
SMP KOSGORO KOTA BOGOR

Bogor, 30 November 2023

Menyetujui:
Waka Kesisiwaan, Pembina Eskul Karate,

Holilah Rahmawati, S.Si Anak Agung Gede Rai Prayoga,


S.Pd

Mengetahui :
Kepala SMP Kosgoro Kota Bogor

Didik Sulaksono, S.P


PROPOSAL KEGIATAN UNJ INTERNATIONAL
MARTIAL ART COMPETITION KARATE BKC
NEKAPORA 2023
SMP KOSGORO TAHUN PELAJARAN 2022/2023

YAYASAN DHARMA SETIA KOSGORO


SMP KOSGORO KOTA BOGOR
Jl. Pajajaran No.217A Bogor - Telp. (0251) 8320350
2023

Anda mungkin juga menyukai