Anda di halaman 1dari 1

Petunjuk Teknis Pelaksanaan Kegiatan PORSENI

SD ISLAM DATOK SULAIMAN


SELASA, 12 DESEMBER 2023
KETENTUAN ;
1. LOMBA SURAH PENDEK (kelas 1 – 3)
a. Peserta wajib dari SD ISLAM DATOK SULAIMAN (Putra & Putri, Tak terbatas)
b. Lomba dimulai jam 08.00
c. Peserta datang tepat waktu ( 10 menit sbelum lomba di mulai)
d. Peserta menggunakan seragam muslim/muslimah
e. Setiap peserta wajib mengucapkan salam
f. Setiap peserta wajib hafal surat pendek dari An-Nas sampai Al-Adiyat.
g. Peserta yang disebut namanya dipersilahkan untuk maju kedepan.
h. Setiap peserta membaca surat wajib yaitu Surat An-Nas (untuk kelas 1)
i. Setiap peserta membaca surat wajib yaitu Surat Al-Humazah (untuk kelas 2&3)
j. Setiap peserta wajib melafalkan surat pendek yang ditentukan oleh juri
k. Setiap peserta diberikan waktu maksimal 5
l. Setiap peserta wajib melanjutkan surat pendek yang dibacakan oleh juri
m. Seluruh peserta diharapkan tenang, agar lomba dapat berjalan lancar.

2. LOMBA TARIK TAMBANG (kelas 1 – 6)


A. Persyaratan Peserta :
a) Peserta wajib dari SD ISLAM DATOK SULAIMAN (Putra & Putri, Tak terbatas)
b) Wajib memakai seragam olahraga
c) Wajib memakai Sepatu
d) Setiap tim berjumlah 7 orang
e) Wajib memakai sepatu
B. Teknis Pelaksanaan :
a) Permainan terdiri dari 2 babak
b) 2 tim bertanding di 2 sesi berlawanan yang ditengah-tengah ada pembatasnya
c) Formasi pemain ditentukan oleh kelas masing-masing
d) Kedua tim tidak diperbolehkan menarik sebelum ada aba-aba dari wasit (hanya memegang)
e) Permainan dimulai saat ada aba-aba dari wasit
f) Ketika penanda salah satu Tim melewati garis Tengah, maka Tim lawan yang menang
g) Menukar posisi antara kedua Tim setiap pergantian babak
h) Dilarang ada pertukaran pemain disetiap Tim saat permainan berlangsung atau pada saat
pergantian babak (kecuali sakit/cidera)
i) Tim yang mendapatkan point 2-0 akan maju ke babak selanjutnya, jika point seri maka akan
ditambah 1 kali permainan

3. LOMBA ADZAN (kelas 1 – 6)


A. Persyaratan Peserta :
f) Peserta wajib dari SD ISLAM DATOK SULAIMAN (Putra,Tak terbatas)
g) Wajib memakai pakaian muslim
h) Sehat jasmani dan rohani
B. Teknis Pelaksanaan :
a) Lomba dimulai jam 09.00
b) Peserta merupakan perwakilan dari kelas.
c) Dilarang mengganggu konsentrasi peserta yg sedang berlomba.
d) Aturan di tetapkan panitia tidak dapat di ganggu gugat.

Anda mungkin juga menyukai