Anda di halaman 1dari 3

Nama Mahasiswa : Muh.

Abdillah Hasyim

NIM : 239022485204

ELABORASI PEMAHAMAN

TOPIK 3

1. Menurut Anda, apa yang dimaksud dengan kreativitas dan inovasi?


Jawaban:
Menurut kami, kreativitas adalah kemampuan yang dimiliki oleh individu untuk
menciptakan sesuatu yang baru yang telah ada sebelumnya menjadi suatu karya baru.
Sedangkan Inovasi adalah suatu proses yang mengubah ide baru atau aplikasi baru
menjadi produk yang berguna.

No Inovasi Kreativitas
1 Diciptakan melalui pembaharuan dari Benar-bener masih baru dan
segala peralatan untuk menuntaskan belum ada sebelumnya
permasalah
2 Inovasi biasanya Ditemukan atau dilakukan Dilakukan atau ditemukan oleh
oleh seseorang setelah melihat suatu karya, seseorang karena melihat
yang dinilai memiliki sejumlahkekuarangan permasalahan

3 Inovasi cenderung ditemukan oleh para Kreatifitas ditemukan oleh ilmuan


ilmuan pada era sekarang, karena inovasi dengan waktu dan serangkaian
biasanya mengadopsi dari penemuan intensitas yang cukup panjang
terdahulu

2. Kemukakan perbedaan antara kreativitas dengan produk inovatif!


Jawaban:
Kreatif adalah berbagai hal yang berhubungan dengan upaya mengeluarkan potensi
pikiran untuk mendapatkan ide. Jadi fokus dari upaya kreatif adalah untuk mendapatkan
ide. Sesuai dengan penjelasan Business Insider, ada dua cara yang bisa digunakan untuk
memproduksi ide kreatif. Pertama melalui eksperimen pikiran. Yang kedua, mengolah
segala sesuai yang diterima oleh pancaindra dan memunculkannya sebagai ide.
Sedangkan, Produk Inovasi merupakan hasil dari penerapan dari ide-ide kreatif,
memproduksi ide tanpa embel-embel tertentu, hal tersebut membuat upaya kreatif lebih
sulit untuk diukur
3. Sejauh mana kreativitas dan inovasi berpengaruh terhadap minat konsumen?
Jawaban :
Kreativitas dan inovasi sangat berpengaruh besar terhadap minat konsumen karena seiring
perkembangan zaman keinginan konsumen juga bertambah sesuai dengan trend yang
sedang berkembang sehingga selaku pelaku usaha perlu mengembangkan kreativitas serta
menemukan inovasi-inovasi terbaru dengan melihat peluang yang ada untuk menarik minat
konsumen terhadap produk kita.

4. Apa yang menjadikan sebuah produk dikategorikan inovatif?


Jawaban:
Menurut Kotler & Amstrong, kriteria inovasi produk adalah:
• Keunggulan relative
Merupakan tingkat dimana inovasi tampak lebih bagus dari produk lama.
Tingkat kelebihan suatu inovasi, apakah lebih baik dari inovasi yang ada
sebelumnya ataudari hal-hal yang biasa dilakukan.
• Kompatibilitas
Kompatibilitas adalah tingkat sesuainya inovasi dengan nilai dan pengalaman
perorangan. Tingkat keserasian dari suatu inovasi, apakah dianggap konsisten.
Atau sesuai dengan nilai-nilai, pengalaman dan kebutuhan yang ada.
• Divisibilitas
Merupakan tingkat inovasi dapat dicoba sedikit demi sedikit.
• Komunikabilitas
Komunikabilitas adalah tingkat kemampuan hasil penggunaan inovasi dapat
diobservasikan atau dijelaskan kepada orang lain.

Anda mungkin juga menyukai