Anda di halaman 1dari 10
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA KANTOR UNIT PENYELENGGARA BANDAR UDARA KELAS III DEWADARU KARIMUNJAWA - JEPARA. Alamat : Pulau Karimunjawa] Email: dewadaru_karimunjawa@yahoo.co.id] Telepon : 0297 3191731 JEPARA - JAWA TENGAH Fax :0297 3191731 ADDENDUM KETIGA SURAT PERJANJIAN Kontrak Gabungan Lumsum dan Harga Satuan Paket Pekerjaan Kontstruksi Optimalisasi Jaringan Kelistrikan Volume | Paket Nomor : ADD.3/057/PPK-NCP/IX/2023 Mempertimbangkan Surat Perjanjian Nomor : 0S7/ PPK-NCP/V1/2023 Tanggal 19 Juni 2023, ‘Addendum Satu Nomor : ADD.1/057/PPK-NCP/VI1/2023 Tanggal 28 Juli 2023 dan Addendum Kedua Nomor : ADD.2/0S7/PPK-NCP/VIIV2023 Tanggal 29 Agustus 2023 Paket Pekerjaan Optimalisasi Jaringan Kelistrikan Volume 1 Paket dianggap perlu mengadakan ikatan Addendum, Surat Perjanjian akibat adanya perubahan pembayaran nilai termin, MAKA Pada hari Jumat tanggal Detapan bulan September tahun Dua ribu dua puluh tiga (08-09-2023) bertempat di Bandar Udara Ngloram telah dibuat Addendum 3 Surat Perjanjian antara Nama SUSANTO. Jabatan Pejabat Pembuat Komitmen Bandar Udara Neloram Cepu Berkedudukan di Jalan Lapangan Terbang Desa Ngloram Kee. Cepu Kab. Blora yang bertindak untuk dan atas nama*) Pemerintah Indonesia c.q. Kementerian Perhubungan ¢.q. Direktorat Jenderal Perhubungan Udara c.q. Satuan Kerja Kantor Unit Penyelenggara Bandar Udara Dewadaru berdasarkan Surat Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Kantor UPBU Dewadaru No : SK 001/UPBU-KWB/1/2023 tentang Pengangkatan pengelola anggaran tahun 2023 Kantor UPBU Dewadaru selanjutnya disebut “Pejabat Penandatangan Kontrak”, dengan: Nama DARMO SULINGO Jabatan an Direktur CV. AMIRA Berkedudukan di Jin, Trans Sulawesi Desa Buko Kee. Pinogaluman Kab. Bolaang, Mongondow Utara Akta Notaris Nomor — : 03 Tanggal (03 Juli 2021 Notaris Akbar Hikmatul Hijrah Datunsolang, M.Kn yang bertindak untuk dan atas nama CV. AMIRA selanjutnya disebut “Penyedia Dan dengan memperhatikan: 1. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi sebagaimana telah Paral, Hial- diubah dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja; 2. Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (Buku III tentang Perikatan), 3. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2020 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang - Undang Nomor 2 tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2021 tentang Perubahan Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2020 tentang Peraturan Pelaksanaan ‘Undang — Undang Nomor 2 tahun 2017 tentang Jasa Konstruksi; 4, Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun, 2021 tentang Perubahan Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah. PARA PIHAK MENERANGKAN TERLEBIH DAHULU BAHWA: a) Telah dilakukan proses pemilihan Penyedia yang telah sesuai dengan Dokumen Pemilihan; b) Pejabat Penandatangan Kontrak telah menunjuk Penyedia menjadi pihak dalam Kontrak ini melalui Surat Penunjukan Penyediaan Barang/Jasa (SPPBJ) untuk ‘melaksanakan Pekerjaan Optimalisasi Jaringan Kelistrikan Volume I Paket sebagaimana diterangkan dalam dokumen Kontrak ini selanjutnya disebut “Pekerjaan Konstruksi”; ©) Penyedia telah menyatakan kepada Pejabat Penandatangan Kontrak, memiliki keahlian profesional, tenaga kerja konstruksi, dan sumber daya teknis, serta telah menyetujui untuk melaksanakan Pekerjaan Konstruksi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak ini 4) Pejabat Penandatangan Kontrak dan Penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani Kontrak ini, dan mengikat pihak yang diwakili; ©) _Pejabat Penandatangan Kontrak dan Penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak : 1) _ telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat; 2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut; 3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini; 4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontak ini beserta semua fakta dan kondisi yang terkait. Makaoleh karenaitu, Pejabat Penandatangan Kontrak dan Penyediadengan ini bersepakat dan menyetujui untuk membuat perjanjian pelaksanaan melaksanakan Pekerjaan Optimalisasi Jaringan Kelistrikan Volume 1 Paket dengan syarat dan ketentuan sebagai berikut. Pasal 1 ISTILAH DAN UNGKAPAN ‘Tetap dan tidak mengalami perubahan. Parat Hal-2 Pasal 2 RUANG LINGKUP PEKERJAAN SEMULA 1. Ruang lingkup utama pekerjaan terdiri dari : 1. Pekerjaan Persiapan; 2. Pekerjaan Material; 3. Pekerjaan Sipil; 4, Pekerjaan Instalasi MENJADI 1, Ruang lingkup utama pekerjaan terdiri dari : 1. Pekerjaan Persiapan; 2. Pekerjaan Material; 3. Pekerjaan Sipil; 4, Pekerjaan Instalasi; 5. Pekerjaan Sertifikasi SLO; 6. Pekerjaan Serah Terima Operasional. Pasal 3 HARGA KONTRAK, SUMBER PEMBIAYAAN DAN PEMBAYARAN SEMULA 1. Harga Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang diperoleh berdasarkan total harga penawaran terkoreksi sebagaimana tercantum dalam Daftar Kuantitas/Keluaran dan Harga adalah sebesar Rp. 899.977.000 (Delapan Ratus Sembilan Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus Tujuh Puluh Tujuh Ribu Rupiah) dengan kode akun kegiatan 4645.RBE.048.052.532111;, MENSADI 1, Harga Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang diperoleh berdasarkan total harga penawaran terkoreksi sebagaimana tercantum dalam Daftar Kuantitas/Keluaran dan Harga adalah sebesar Rp. 970,000,000 (Sembilan ratus tujuh puluk juta rupiah) dengan kode akun kegiatan 4645. RBE.048.052.532111; 2. Tetap dan tidak mengalami perubahan 3. Tetap dan tidak mengalami perubahan Pasal 4 DOKUMEN KONTRAK ‘Tetap dan tidak mengalami perubahan. Pasal 5 MASA KONTRAK Sarah Dengan demikian, PPK dan Penyedia telah bersepakat untuk menandatangani Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan di Republik Indonesia dan dibuat dalam 2 (dua) rangkap, masing-masing dibububi dengan meterai, mempunyai kekuatan hukum yang sama dan mengikat bagi para pihak, rangkap yang lain dapat diperbanyak sesuei kebutuhan tanpa dibubuhi meterai Untuk dan atas nama, Untuk dan atas nama, PPK Bandar Udara Ngloram Cepu CV. AMIRA DARMO SULINGO ‘SNip!19790819 200502 1 001 ‘an Kuasa Direktur Paral, Hal-4 SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK) ‘Tetap dan tidak mengalami perubahan SYARAT -~SYARAT KHUSUS KONTRAK Pasal Ketentuan Data dalam SSUK 41&42 | Korespondensi | Alamat Para Pihak sebagai berikut Satuan KerjaPejabat Penandatangan Kontrak : Kantor UPBU Kelas Ill Dewadaru ~ Bandar Udara Ngloram Blora Nama: SUSANTO Alamat Bandar Udara Ngloram Blora JI. Lapangan Terbang Kec. Cepu Kab. Blora Website: dewadaru_karimunjawa@yahoo.co.id 2 02973191731 0297-3191731 CV. AMIRA : DARMO SULINGO : Sin. Trans Sulawesi Desa Buko Kec. Pinogaluman Kab. Bolaang Mongondow Utara E-mail amiraamirullah@ymail.com Telepon__: 081244322004 42&51 | Wakil Sah Para | Wakil Sah Para Pihak sebagai berikut: Untuk Pejabat Penandatangan Kontrak : Nama: SUSANTO Berdasarkan surat keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Kantor UPBU Kelas IM Dewadaru nomor SK 001/UPBU-KWB/1/2023 Untuk Penyedia: Nama : DARMO SULINGO Berdasarkan akta notaris nomor 03 tanggal 03 Juli 2021 63.0 & 63.c | Pencairan ‘Jaminan dicairkan dan disetorkan pada ke KPPN Kudus 44.4 & 44.6 | Jaminan 2A Masa Masa Pelaksanaan Pekerjaan selama 120 Geratus Dua Puluh) Pelaksanaan —_| hari Kalender sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam SPMK. 338 Masa ‘Masa Pemeliharaan berlaku selama 180 (Seratus Delapan Puluh) Pemeliharaan | hari kalender terhitung sejak Tanggal Penyerahan Pertama Pekerjaan (PHO). 35.1 Gambar4s | Gambar “As built” danJatau pedoman pengoperasian dan Built dan perawatan/pemeliharaan harus _diserahkan pating lambat Pedoman 14 (Empat Belas) hari kalender setelah Tanggal Penyerahan Pengoperasian | Pertama Pekerjaan, dan Perawatan/ Pemeliharaan 387 Penyesuaian | Tidak ada penyesuaian harga kecuali penyesuaian harga Harga kontrak yang dapat mengalami perubahan apabila terdapat efisiensi anggaran pada DIPA/POK Kantor UPBU Dewadaru TA.2023 sehingga mengakibatkan perubahan ruang lingkup utama pekerjaan. ab Pembayaran | Batas akhir waktu yang disepakati untuk penerbitan SPP oleh Tagihan PPK untuk pembayaran tagihan angsuran adalah 14 (Empat elas) hari kerja terhitung sejak tagihan dan kelengkapan dokumen penunjang yang tidak diperselisihkan diterima oleh Pejabat Penandatangan Kontrak. Bi Hak dan Tink don ewaiban Penyedia Kewajiban . Penyedia berkewajiban melaksanakan dan menyelesaikan Penyedia semua proses perijinan yang berkaitan dengan pekerjaan selama masa pelaksanaan 2. Penyedia bertanggung jawab penuh terhadap jumlah, kualitas, dan ketepatan waktu dalam penyelesaian pekerjaan 363 Tindakan ‘Tindakan lain oleh Penyedia yang memerlukan persetujuan Penyedia yang | Pejabat Penandatangan Kontrak adalah: Mensyaratkan | Penundaan pelaksanaan pekerjaan, Persetujuan _| Perubahan volume pekerjaan; Pejabat Perubahan jadwal; Penandatangan | Perubahan gambar yang akan mengakibatkan perubahan harga; Kontrak Perubahan personil inti 363 Tindakan Tindakan Tain oleh Penyedia yang memerlukan persetujuan Penyedia yang | Pengawas Pekerjaan adalah: Mensyaratkan | Penundaan pelaksanaan pekerjaan; Persetujuan —_| Perubahan volume pekerjaan; Pengawas Perubahan jadwal; Pekerjaan Perubahan gambar yang akan mengakibatkan perubahan harga; Perubahan personil inti. 38 Kepemilikan | Penyedia diperbolehkan menggunakan salinan dokumen dan Dokumen piranti lunak yang dihasilkan dari Pekerjaan Konstruksi ini dengan pembatasan sebagai berikut : Digunakan untuk Pelaksanaan Pekerjaan; Digunakan untuk Data Pengalaman Perusahaan; Digunakan untuk Penelitian/ Riset. oo Fasilitas Tidak ada fasilitas yang diberikan oleh Pejabat Penandatangan Kontrak 70.1e Besaran Uang Muka Pejabat Penandatangan Kontrak tidak memberikan uang muka kepada penyedia. 70.2.4 SEMULA Pembayaran Prestasi Pekerjaan Pembayaran_ pres iakukan dengan cara ‘Termin sebanyak 3 kali termin yang dibebankan pada DIPA Kantor UPBU Dewadaru Tahun Anggaran 2023 dengan ketentuan tahapan pembayaran sebagai berikut : a. Pembayaran Termin 1 sebesar 50% : Pembayaran kepada Penyedia diberikan dengan syarat Prestasi Pekerjaan telah mencapai 55% (lima puluh lima persen) yang dinyatakan dalam Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan telah disahkan oleh Pengawas Lapangan adalah senilai Rp. 449.988.500 (Empat Ratus Empat Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus Delapan Puluh Delapan Ribu Lima Ratus Rupiah). b. Pembayaran Termin 2 sebesar 25% Pembayaran kepada Penyedia diberikan dengan syarat Prestasi Pekerjaan telah mencapai 80% (Delapan Puluh Persen) yang dinyatakan dalam Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan telah disahkan oleh Pengawas adalah senilai Rp. 224.994.250- (Dua Ratus Dua Puluh Empat Juta Sembilan Ratus Sembilan Puluh Empat Ribu Dua Ratus Uma Puluh Rupiah). . Pembayaran Termin 3 sebesar 20% Pembayaran kepada Penyedia diberikan dengan syarat Prestasi Pekerjaan telah mencapai 100% (Delapan Puluh Persen) yang dinyatakan dalam Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan telah disahkan oleh Pengawas adalah senilai Rp. 179,995.400- (Seratus Tujuh Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus Sembitan Puluh Lima Ribu Empat Ratus Rupiah). d. Retensi sebesar 5% : Pembayaran kepada Penyedia diberikan apabila masa Pemeliharaan telah berakhir dan telah dilakukan Serah Terima Kedua (FHO) yang telah disetujui oleh Pejabat Penandatangan Kontrak. Atau Penyedia telah menyerahkan Jaminan Pemeliharaan dari Bank Umum bukan Perkreditan Rakyat senilai Rp. 44.998.850- (Empat Puluh Empat Juta Sembilan Ratus Sembilan Puluh Delapan Ribu Delapan Ratus Lima Puluh Rupiah). Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk mengajukan tagihan pembayaran prestasi pekerjaan: e. Permohonan Pencairan/ Tagihan. f. Laporan Kemajuan/ Prestasi Pekerjaan disertai Dokumentasi Pekerjaan; g. Berkas Penunjang Lainnya seperti Faktur Pajak, PPN, dan PPH. 70.2.4 MENJADI . Pembayaran Termin 3: Pembayaran kepada Penyedia diberikan dengan syarat Prestasi Pekerjaan telah mencapai 100% (Delapan Puluh Persen) yang dinyatakan dalam Berita Acara Kemajuan Pekerjaan dan telah disahkan oleh Pengawas adalah senilai Rp. 246.517.250- (Dua ratus empat puluh enam juta lima ratus tujuh belas ribu dua ratus lima puluh rupiah). d. Retensi sebesar 5% : Pembayaran kepada Penyedia diberikan apabila masa Pemeliharaan telah berakhir dan telah dilakukan Serah Terima Kedua (FHO) yang telah disetujui oleh Pejabat Penandatangan Kontrak. Atau Penyedia telah menyerahkan Jaminan Pemeliharaan dari Bank Umum bukan Perkreditan Rakyat senilai Rp. 48.500.000- (Empat Puluh delapan juta limaratus ribu rupiah). Dokumen penunjang yang disyaratkan untuk ‘mengajukan tagihan pembayaran prestasi pekerjaan: a. Permohonan Pencairan/ Tagihan. b. Laporan Kemajuan/ Prestasi Pekerjaan _disertai Dokumentasi Pekerjaan; Berkas Penunjang Lainnya seperti Faktur Pajak, PPN, dan PPH. 70.3. Pembayaran Bahan dan/atau Peralatan Penentuan dan besaran pembayaran untuk bahan dan/atau peralatan yang menjadi bagian permanen dari pekerjaan utama (material on site), ditetapkan sebagai berikut: 1. Material on site yang dihitung sebagai prestasi fisik pekerjaan adalah material/uraian pekerjaan yang dilakukan pabrikasi yaitu pabrikasi pekerjaan baja; 2. Perhitungan pada point 70.3.f.1 di atas hanya pada jumlah harga bahan, dan besaran yang dibayar sebagai material on site hanya dihitung sebesar 60% (enam puluh persen) 70.4.c Denda akibat _ | Untuk pekerjaan ini besar denda keterlambatan untuk setiap Keterlambatan | hari keterlambatan adalah 1/1000 (satu perseribu) dari Harga pekerjaan yang belum ditaksanakan (sebelum PPN). 78.2 Umur Bangunan Hasil Pekerjaan memiliki Umur Konstruksi selama Konstruksidan | 40 (Sepuluh) tahun sejak Tanggal Penyerahan Akhir Pertanggungan | Pekerjaan. terhadap Kegagalan Bangunan 79.3 Penyelesaian | Dalam hal musyawarah untuk mufakat tidak tercapai, maka Perselisihan/S | para pihak sepakat menyelesaikan perselisihan/sengketa engketa melalui : Arbitrase menunjuk Badan Arbitrase Nasional Indonesia (BANI)

Anda mungkin juga menyukai