Anda di halaman 1dari 11

PERENCANAAN PEMBELAJARAN (SMK)

AKSI NYATA
MERUMUSKAN TUJUAN
PEMBELAJARAN

SALAHIYAH, S.Pd.I
SMKN 1 NISAM
Kurikulum merdeka merupakan
kurikulum terbaru yang disusun dengan
harapan mengoptimalkan pembelajaran
dan potensi peserta didik. Dalam
kurikulum merdeka ini dikenal
beberapa istilah baru yaitu: Capaian
Pembelajaran (CP), Tujuan
Pembelajaran (TP) dan Alur Tujuan
Pembelajaran (ATP)
Tujuan pembelajaran dirumuskan
dengan cara menganalisis Capaian
Pembelajaran (CP) terlebih dahalu.

Capaian Pembelajaran (CP) adalah


kompetensi pembelajaran yang harus di
capai peserta didik pada setiap tahap
perkembangan untuk setiap mata pelajaran
pada satuan pendidikan usia dini, pendidikan
dasar dan pendidikan menengah.
APA ITU TUJUAN
Tujuan Pembelajaran (TP) PEMBELAJARAN
merupakan deskripsi pencapaian
tiga aspek kompetensi (pengetahuan,
keterampilan, sikap) murid yang
perlu dibangun melalui satu atau
lebih kegiatan pembelajaran
Alur Tujuan Pembelajaran
(ATP)
Rangkaian tujuan pembelajaran
yang disusun secara sistematis
dan logis di dalam fase
pembelajaran untuk peserta didik
dapat mencapai capaian
pembelajaran tersebut
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Kejuruan Agriteknologi Pengolahan
Hasil Pertanian (APHP) Fase F
Elemen: Produksi Olahan Hasil Nabati
peserta didik dapat melakukan pemilihan dan
Mengamati kegiatan siswa
penanganan bahan baku dan bahan tambahan dalam penimbangan bahan
praktik
untuk proses produksi pengolahan hasil nabati,
penyiapan dan pengoperasian peralatan,
pengendalian proses dan penilaian mutu hasil
dengan menggunakan metode konvensional
dan/atau alat modern.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik Menerapkan teknik
pemilihan dan penanganan bahan baku
dan bahan tambahan untuk proses
produksi pengolahan hasil nabati
Peserta didik Mengaplikasikan cara
memilih dan mengoperasikan peralatan
Peserta didik Menerapkan teknik
pengendalian proses dan penilaian mutu hasil
dengan menggunakan metode konvensional
dan/atau alat modern
REFLEKSI
Memahami CP adalah langkah yang sangat penting
dalam perencanaan, pelaksanaan, evaluasi pembelajaran
dan asesment. Setelah memahami CP langkah
selanjutnya yang kita lakukan adalah merumuskan TP.
Tujuan pembelajaran sebaiknya memuat 2 komponen
utama yaitu kompetensi dan lingkup materi
Tujuan pembelajaran merupakan gambaran proses dan
hasil belajar yang diharapkan dapat dicapai oleh peserta
didik sesuai dengan kompetensi dasar.
Dokumentasi Kegiatan Merumuskan Tujuan
Pembelajaran dengan Rekan Sejawat
Dokumentasi Umpan Balik Merumuskan Tujuan
Pembelajaran dari Rekan Sejawat

Anda mungkin juga menyukai