Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN SOAL MOOC

21. Berikut ini termasuk Kode Etik dan nilai dasar Ber-AKHLAK, kecuali..

a. Memahami dan memenuhi kebutuhan masyarakat


b. Melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggung jawab, cermat, disiplin dan berintegritas tinggi
c. Tidak menyalahgunakan kewenangan jabatan
d. Loyal kepada atasan

22. Berikut ini adalah termasuk perilaku Akuntabilitas yang sesuai dengan konteks Core Values
ASN Berakhlak?

a. kemampuan menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara bertanggung


jawab, efektif dan efisien
b. kemampuan melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggung jawab, cekatan, disiplin dan
integritas tinggi
c. Kemampuan menggunakan kewenangan jabatannya dengan fleksibel dan berintegritas tinggi
d. Kemampuan beradaptasi dengan permintaan dan karakter masyarakat Indonesia yang beragam

23. Yang manakah diantara panduan perilaku berikut yang merupakan kode etik dari
nilai berorientasi pelayanan ?

a. Menjaga nama baik sesama ASN, Pimpinan,Instansi dan Negara


b. Terus berinovasi dan mengembangkan kreativitas
c. Cepat menyesuaikan diri menghadapi perubahan
d. Melakukan perubahan tiada henti

24. Sebutkan yang bukan merupakan fungsi ASN?

a. Pelaksana kebijakan publik


b. Pelayan Publik
c. Pengawas kegiatan publik
d. Perekat dan pemersatu bangsa

25. Penyelenggaraan pelayanan publik dilakukan dengan menggunakan fasilitas dan


sumber daya manusia yang dibiayai oleh warga negara melalui pajak yang mereka bayar
adalah prinsip...

a. Akuntabel
b. Berkeadilan
c. Aksesibel
d. Efektif

26. Contoh laporan sebagai bentuk akuntabilitas kinerja dalam lingkup birokrasi yaitu ...
a. Laporan perencanaan instansi
bLaporan desain tata kelola dan kelembagaan instansi pemerintah
c. Laporan roadmap reformasi birokrasi instansi pemerintah
d. Laporan kinerja instansi pemerintah

27. Pergerakan nasional yang memperjuangkan cita-cita Indonesia merdeka


melaksanakan dengan taktik kooperasi, artinya ...

a. Menolak kerjasama dengan pemerintah Belanda


b. Melakukan kerjasama dengan pemerintah Belanda
c. Melakukan aksi gerakan politik bawah tanah
d. Mendirikan koperasi untuk memperkuat koperasi Indonesia

28. Nasionalisme dapat dipandang sebagai suatu paham kebangsaan yang diwujudkan
dalam ...

a. Kesetiaan kepada suku sendiri


b. Kesetiaan kepada orang lain
c. Kesetiaan rakyat kepada negara
d. Kesetiaan kepada diri sendiri

29. Salah satu faktor dalam negeri yang mempercepat munculnya nasionalisme Indonesia
adalah ...
a. Pengaruh pendidikan Barat
b. Gerakan nasionalisme India
c. Kemenangan Jepang atas Rusia
d. Penderitaan akibat penjajah

30. Penderitaan yang dialami rakyat akibat penjajahan Belanda menyebabkan ...

a. Melahirkan politik balas budi penjajah


b. Menyulitkan persatuan bangsa
c. Memengaruhi timbulnya pergerakan nasional
d. Menggugah semangat penjajah.

Anda mungkin juga menyukai