Anda di halaman 1dari 2
Nomor Sifat Lampiran Perihal BUPATI CIREBON Sumber, 29 September 2023 Kepada + 400.10.2.4/ 4033 /DPMD th. Para Camat se-Kabupaten Cirebon : Penting ue di : Hasil Pengelolaan Tanah Kabupaten Cirebon Bengkok Dalam rangka pelaksanaan Peraturan Bupati Cirebon Nomor 182 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Dengan ini untuk menjadi pethatian Saudara/ terhadap hal-hal sebagai berikut : . Berdasarkan Pasal 74 Peraturan Bupati Cirebon Nomor 182 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Keuangan Desa, Penerimaan Desa disetor ke rekening kas desa. 2. Penerimaan Desa sebagaimana dimaksud pada angka 1 (satu), terdiri dari: a. Pendapatan asli desa; b. Pendapatan Transfer; dan c. Pendapatan lain 3. Pendapatan asli desa sebagaimana dimaksud, pada angka 2 (dua) huruf a, terditi atas jenis: a. Hasil usaha; b. Hasil aset desa berupa titisara, bengkok, pangonan dan tanah kas desa lainnya; c. Swadaya, partisipasi, gotong royong; dan d. Pendapatan asli desa lainnya. 4, Bahwa mulai tahun anggaran 2024 semua pendapatan desa tercatat dalam APBDesa dan diinput dalam sistem aplikasi Siskeudes tidak terkecuali pendapatan yang bersumber dari hasil pengelolaan tanah bengkok. 5. Hasil lelangan tanah bengkok untuk garapan tahun 2024 yang pelaksanaan lelangnya di tahun ini harus disetorkan ke rekening kas desa dan pengelolaannya sesuai dengan Peraturan Bupati Cirebon Nomor 182 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Keuangan Desa. Jl, Sunan Kalijaga Nomor 7 Telp. (0231) 321197 - 321792 Faksimili (0231) 321025 Website : www.cirebonkab.go.id Email : bupati@cirebonkab.go.id ‘Sumber - 45611 Tembusan : 6. Bahwa alokasi pendapatan desa dari hasil bengkok ditetapkan dalam musyewarah desa yang membahas APBDesa untuk tambahan Penghasilan bagi kuwu dan perangkat desa dan/atau untuk penggunaan lainnya sesuai hasil musyawarah desa. . Penggunaan untuk tambahan penghasilan bagi kuwu dan perangkat desa sebagaimana dimaksud pada angka 6 (eam) tidak diterapkan dalam ketentuan penggunaan paling banyak 30% (tiga puluh persen) belanja pemerintah desa sebagaimana diatur dalam Pasal 18 ayat (5) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa, 2 Camat agar melakukan monitoring dan evaluasi tethadap pelaksanaan poin 4 (empat) tersebut di alas pada saat metakukan evaluasi rancangan Peraturan Desa tentang APBDesa. Demikian untuk menjadi perhatian Saudara. 1. Yth, Inspeltur Kabupaten Cirebon, Ji. Sunain Kalijaga Nomor 7 Telp, (0234) 321197 ~ 321792 Faksimili (0234) 321025 ite : www.cirebonkab.go.id Email : bupati@cirebonkab.qo.id ‘Sumber - 485611

Anda mungkin juga menyukai