Anda di halaman 1dari 1

KOMPUTER DAN KOMPONEN PENYUSUNNYA

PERANGKAT KERAS (HARDWARE)


Casing Sound Card
Hardboard Monitor
Prosesor/CPU
VGA Card

PERANGKAT LUNAK (SOFTWARE)


Sistem Operasi
Program Komputer
Language

PENGGUNA (BRAINWARE)
Brainware adalah orang yang
mengoperasikan komputer sekaligus
menjadi komponen yang penting dalam
sistem komputer

JENIS JENIS KOMPUTER


Komputer membantu berbagai macam pekerjaan manusia,
mulai dari pekerjaan ringan seperti membuat dokumen
dan memasukkan data hingga pekerjaan yang lebih rumit
seperti simulasi dan analisis data

KOMPUTER ANALOG
Komputer analog digunakan sebagai alat
penghitung yang bekerja pada level
analog. Level analog adalah lawan (dual)
dari level digital

KOMPUTER DIGITAL
Komputer digital diciptakan untuk mengolah data
bersifat kuantitatif dalam bentuk angka, huruf, tanda
baca dan lain-lain. Pemroses komputer digital
dilaksanakan berdasarkan teknologi yang mengubah
sinyal digital.

KOMPUTER HYBIRD KOMPUTER SUPER


Super komputer dibuat dengan

Komputer hybird digunak untuk kecepatan pemrosesan yang sangat


tinggi, sehingga dapat dengan cepat

pengolahan data yang bersifat kuantitatif melakukan perhitungan yang mungkin


membutuhkan waktu berhari-hari atau

maupun kualitatif bahkan berbulan bulan untuk


diselesaikan.

Anda mungkin juga menyukai