Anda di halaman 1dari 3

MODEL SOAL UAS GANJIL MATEMATIKA WAJIB KELAS XI

1. Pedagang sepatu mempunyai etalase yang hanya cukup ditempati 150 pasang sepatu .Sepasang
sepatu A dibeli seharga Rp 150.000,00 dan sepatu B seharga Rp 200.000,00.jika modal Rp
15.000.000,00 maka model matematikanya adalah…

A. x ≥ 0 , y ≥0 , x + y ≤150 , 3 x+ 4 y ≤ 300
B. x ≥ 0 , y ≥0 , x + y ≥150 , 3 x+ 4 y ≥ 300
C. x ≥ 0 , y ≥0 , x + y ≤150 , 3 x+ 4 y ≥ 300
D. x ≥ 0 , y ≥0 , x + y ≥150 , 3 x+ 4 y ≤ 300
E. x ≤ 0 , y ≤0 , x + y ≤150 , 3 x+ 4 y ≤300
2. Nilai maksimum dari z=8x+6y yang memenuhi syarat :
adalah....
A. 132 B. 134 C. 136 D. 144 E. 152

3. Panitia karyawisata suatu sekolah ingin menyewa 2 jenis bus selama 3 hari. Bus jenis A dapat
menampung 30 orang dengan harga Rp3.000.000,00. Bus jenis B dapat menampung 40 orang
dengan harga Rp4.500.000,00. Karyawisata tersebut diikuti oleh 240 orang. Jika bus yang
dibutuhkan paling banyak 7 unit, maka jenis bus yang harus disewa agar pengeluaran seminimum
mungkin adalah ⋯⋅
A. 7 bus jenis A
B. 6 bus jenis B
C. 4 bus jenis A dan 3 bus jenis B
D. 3 bus jenis B dan 4 bus jenis A
E. 2 bus jenis A dan 3 bus jenis B

4. Daerah yang diarsir pada gambar merupakan himpunan penyelesaian system pertidaksamaan…
y

1 x
-2 0 4
A. x ≥ 0 , y ≥0 , x−2 y ≥−2 , 3 x + 4 y ≤12
B. x ≥ 0 , y ≥0 , x−2 y ≥−2 , 3 x + 4 y ≥12
C. x ≥ 0 , y ≥0 ,−2 x+ y ≥−2, 3 x+ 4 y ≤ 12
D. x ≥ 0 , y ≥0 ,−2 x+ y ≤−2, 3 x+ 4 y ≥ 12
E. x ≥ 0 , y ≥0 , x−2 y ≤−2 , 3 x + 4 y ≤12

5. . Dari dua buah matriks berikut: A= [ 46 79] ; B=[ 12 34 ]


tentukan 2A + B=

6. . Diketahui matriks :

Jika matriks A.B = A+C, maka nilai 2x-y adalah . .

7. . Tentukan determinan dari matriks A berikut ini A= [ 52 −13 ]


8. . Diketahui matriks A= [−22 31] [ 36 −45 ]
, B= , dan C= [−13 −42 ] Nilai dari A−B+2C=⋯⋅

9. . Nilai z yang memenuhi persamaan di bawah ini adalah…

10. . Jika matriks A= (26 XX++21 23) tidak mempunyai invers, maka nilai x = ....
11. Jika matriks M memenuhi : [ 103 31] . P=[−5
−1 10 ]
33
, maka P =….
2

12. Diketahui barisan bilangan 1,3,9.27,…tentukan suku ke 10

13. 21. Suatu deret aritmetika, diketahui jumlah 5 suku yang pertama = 35 dan jumlah 4
suku yang pertama = 24, suku yang ke 13 = ….

14. . Dari suatu barisan aritmetika, suku ketiga adalah 36, jumlah suku kelima dan ketujuh
adalah 144. Jumlah 12 suku pertama deret tersebut adalah…

15. Sebuah mobil dibeli dengan harga Rp.120.000.000,- Setiap tahun nilai jualnya menjadi
2/3 dari harga sebelumnya. Berapa nilai jual setelah 3 tahun . . .

16. Seorang pedagang buah-buahan meminjam uang pada koperasi pasar sebesar Rp 880.000,00.
Pada bulan ke-1 ia harus membayar Rp.25.000,00 bulan ke-2 ia harus membayar Rp 27.000,00
dan bulan ke-3 ia harus membayar Rp 29.000,00 demikian seterusnya. Pinjaman pedagang
tersebut akan lunas selama.. tahun

17. Bayangan dari titik (2,-4) jika ditranslasikan oleh (05) adalah….
18. Jika garis y =2 – 6x ditranslasikan oleh ( 43) maka bayangannya adalah….
19. Bayangan dari titik (-3,-5) oleh pencerminan terhadap garis x = 6 adalah….

20. Bayangan garis y = 2x-6 oleh perputaran dengan sudut 1800 terhadap titik pusat (1,2) adalah..

21. Persamaan bayangan kurva y=x 2−3 x +2 karena pencerminan terhadap sumbu x dilanjutkan
dilatasi dengan pusat (0,0) dan faktor skala 2 adalah….

22. Bayangan titik (3,-5) jika ditransformasikan secara berurutan oleh matriks (−21 13) dan
matriks (−23 20) adalah…

23. Nilai dari : adalah....

24. . Diketahui matriks A= [ 43 −21 ] dan B=[ 31 42]. Nilai determinan ¿ adalah ….
25. Hitunglah banyaknya bilangan bulat antara 100 dan 1000 yang habis dibagi 3

26. . seorang pedagang membeli 25 pasang sepatu untuk persediaan.Ia ingin membeli sepatu
jenis A dengan harga Rp 30.000,00 dan sepatu jenis B seharga Rp 40.000,00.Ia merencanakan
tidak akan mengeluarkan uang lebih dari Rp 840.000,00.jika ia mengharapkan laba Rp 10.000,00
untuk setiap sepatu jenis A dan Rp 12.000,00 untuk setiap sepatu jenis B,maka laba maksimum
yang diperoleh pedagang adalah…

Yang 4 soal lgi hampir sama dengan soal yang diatas,selamat mencoba dilatih menjawabnya ya
nak,
SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai