Anda di halaman 1dari 16

LOGO

NORMALISASI BASIS
DATA

-TNT- 1
Tujuan desain database

v Basis data (database) merupakan kumpulan dari


data yang saling berhubungan satu dengan yang
lainnya, tersimpan di simpanan luar komputer dan
digunakan perangkat lunak tertentu untuk
memanipulasinya.
v Database merupakan salah satu komponen yang
penting di sistem informasi, karena berfungsi
sebagai basis penyedia informasi bagi para
pemakainya.
v Penerapan database dalam sistem informasi disebut
dengan database system (sistem basis data) yaitu
suatu sistem informasi yang mengintegrasikan
kumpulan dari data yang saling berhubungan satu
www.themegallery.com

dengan lainnya dan membuatnya tersedia untuk


beberapa aplikasi yang bermacam-macam di dalam
suatu organisasi.

2 Company Logo
vTujuan dari desain database adalah
untuk menentukan data-data yang
dibutuhkan dalam sistem, sehingga
informasi yang dihasilkan dapat
terpenuhi dengan baik dan
menghindari pengulangan data.
vMetode untuk minimasi pengulangan
data (data redudancy) antara lain
dengan Normalisasi.
www.themegallery.com

3 Company Logo
Field/Atribut Kunci

vSetiap file harus memiliki kunci


berupa sebuah field atau set field
yang dapat mewakili record
vMisalnya: Nomor Induk Pegawai
(NIP) merupakan kunci dari tabel
Pegawai
vSetiap pencarian cukup dengan
menyebut No Induk Pegawai maka
www.themegallery.com

dapat diketahui nama, alamat, dan


atribut lainnya dari pegawai tersebut

4 Company Logo
KEY

Terdapat beberapa pengertian tentang key


sehubungan dengan normalisasi, antara
lain :
v Superkey adalah sejumlah atribut entiti
yang dapat digunakan untuk
mengidentifikasi obyek secara unik.
v Candidate key adalah superkey dengan
jumlah atribut minimal dan dapat berdiri
sendiri.
v Primary key adalah superkey yang dipilih
oleh desainer atau administrator basis data.
v Alternate Key adalah kunci kandidat yang
www.themegallery.com

tidak dipakai sebagai primary key


v Foreign key adalah atribut di suatu relasi
(table) yang menjadi primary key di relasi
(table) lain.
5 Company Logo
Candidate Key
v Satu atribut atau satu set minimal atribut
yang mengidentifikasikan secara unik dari
sebuah entitas.
v Misalnya: File Karyawan (No Induk, Nama,
Tempat Lahir, Tanggal Lahir, Alamat, Kota)
v Kunci Kandidat:
§ No Induk, pasti unik
§ Nama, sering dipakai sbg kunci pencarian tetapi
tidak cocok utk key karena bisa ada nama yg sama
§ Nama+Tanggal Lahir
§ Nama+Tanggal Lahir+Tempat Lahir
www.themegallery.com

§ Alamat, Kota, tidak cocok untuk kunci

6 Company Logo
Primary Key

v Satu atribut atau satu set minimal atribut yg


dapat mengidentifikasikan secara unik suatu
kejadian spesifik dan dapat mewakili entitas
v Dipilih dari Candidate Key yang paling mewakili
sebuah entitas secara unik
v Contoh: No Induk, karena unik tidak mungkin
ada satu No Induk untuk lebih dari satu
pegawai
www.themegallery.com

7 Company Logo
Normalisasi
v Adalah proses yang berkaitan dengan model data
relational untuk mengorganisasi himpunan data
dengan ketergantungan dan keterkaitan yang tinggi
atau erat.
v Hasil dari proses normalisasi adalah himpunan-
himpunan data (table-table) dalam bentuk normal
(normal form).
v Kegunaan normalisasi :
a. Meminimasi pengulangan informasi.
b. Memudahkan indentifikasi entiti / obyek.
v Beberapa bentuk normal, yaitu :
a. Bentuk Normal I (First Normal Form / 1-NF).
www.themegallery.com

b. Bentuk Normal II (Second Normal Form / 2-NF).


c. Bentuk Normal III (Third Normal Form / 3-NF).
d. Bentuk Normal IV (Fourth Normal Form / 4-NF).

8 Company Logo
www.themegallery.com

9
Company Logo
Bentuk Normal I (First Normal Form /
1-NF)
v Suatu relasi memenuhi 1-NF jika dan hanya jika
setiap atribut dari relasi tersebut hanya memiliki
nilai tunggal dalam satu baris atau record.
Cara:
1. Buat Un-Normalized Form (bentuk tidak normal)
dengan mengidentifikasi seluruh item data.
2. Tentukan primary key dari relasi tersebut.
3. Tentukan grup berulang (item data atau atribut
yang memiliki nilai lebih dari satu dalam suatu baris
data/record).
4. Tentukan key dari grup berulang.
5. Coret derived atribut (atribut yang nilainya dapat
www.themegallery.com

diabaikan, karena dihasilkan dari atribut lain)


6. Pisahkan grup berulang menjadi suatu relasi baru
dengan membawa key atribut dari relasi awal.

10 Company Logo
Hasil 1 NF
Un-Normalized
# NoFJ
Tgl 1NF
# NoFJ
JnsOrd
Tgl
NoPlg
JnsOrd
NmPlg
Kota NoPlg
NmPlg
#KodeBrg Kota
JnsBrg Penerima
Ukuran Petugas
JmlJual
HrgJual # NoFJ
Jumlah # KodeBrg
JnsBrg
Ukuran
TotHrg
Jml Jual
Penerima
Hrg Jual
www.themegallery.com

Petugas

11 Company Logo
Bentuk Normal II (Second Normal Form
/ 2-NF).
v Suatu relasi memenuhi 2-NF jika dan
hanya jika :
a. Memenuhi 1-NF.
b. Setiap atribut yang bukan kunci utama
tergantung secara fungsional terhadap
semua atribut kunci dan bukan hanya
sebagian atribut.
Cara:
1. Perhatikan relasi yang memiliki key atribut
lebih dari 1.
www.themegallery.com

2. Pisahkan atribut-atribut yang tergantung


hanya pada sebagian / salah satu key
bersama dengan key pengidentifikasi
atribut tersebut menjadi suatu relasi baru.

12 Company Logo
Hasil 2 NF

1NF 2NF
# NoFJ # NoFJ
# KodeBrg # KodeBrg
JnsBrg
Ukuran
JmlJual
Jml Jual
Hrg Jual # KodeBrg
JnsBrg
Ukuran
www.themegallery.com

Hrg Jual

13 Company Logo
Bentuk Normal III (Third Normal Form
/ 3-NF)
v Suatu relasi memenuhi bentuk III (3-NF)
jika dan hanya jika :
a. Relasi tersebut memenuhi 2-NF.
b. Setiap atribut bukan kunci tidak
tergantung secara fungsional kepada
atribut bukan kunci yang lain dalam relasi
tersebut.
v Cara:
Pisahkan atribut-atribut yang tergantung
www.themegallery.com

pada atribut yang bukan key bersama


dengan atribut bukan key tersebut menjadi
suatu relasi baru.

14 Company Logo
Hasil 3 NF

1NF 3NF
# NoFJ
# NoFJ
Tgl Tgl
JnsOrd JnsOrd
NoPlg
NoPlg
NmPlg
Kota Penerima
Penerima Petugas
Petugas

# NoPlg
NmPlg
www.themegallery.com

Kota

15 Company Logo
Maka sampai dengan tahap normalisasi ke-III,
struktur table akhir yang terbentuk adalah
HEAD JUAL DETAIL JUAL
# NoFJ # NoFJ
Tgl # KodeBrg
JnsOrd Jml Jual
NoPlg
Penerima
Petugas

PELANGGAN BARANG
# NoPlg # KodeBrg
NmPlg JnsBrg
www.themegallery.com

Kota Ukuran
Hrg Jual

16 Company Logo

Anda mungkin juga menyukai