Anda di halaman 1dari 5

I. sIPilihlah satu jawaban yang paling benar.

1. Permintaan tercipta karena perbedaan ruang di mana seseorang itu berada, contohnya
adalah …..
a. Seorang anak kecil membutuhkan mainan, sedangkan orang dewasa tidak
b. Seorang petani membutuhkan cangkul, sementara peternak kurang membutuhkan
c. Orang kota sangat membutuhkan smartphone, sedangkan orang desa belum begitu
penting
d. Seorang penjahit membutuhkan kain, sedangkan tukang roti tidak membutuhkan
2. Keunggulan wilayah pedesaan yang dapat menimbulkan permintaan bagi perkotaan adalah
a. menyediakan tenaa kerja yang unggul dengan Pendidikan tinggi
b. menghasilkan produk-produk otomatif dan elektronik
c. menghasilkan produk pertanian
d. menghasilkan produk konveksi
3. Individu-individu atau Lembaga-lembaga yang teribat dalam proses kegiatan ekonomi di
sebut…….
a. Permintaan b. hukum ekonomi c. penawaran d. pelaku ekonomi
4. Contoh kegiatan rumah tangga keluarga sebagai pelaku produksi adalah …..
a. Menambang minyak bumi di lepas pantai
b. Mendidik para pemuda untuk menjadi Angkatan Bersenjata RI
c. Nelayan mengolah ikan hasil tangkapannya menjadi ikan asin
d. Seorang penjual roti menitipkan produksi rotinya ke warung-warung
5. Berikut yang bukan peran rumah tangga keluarga dalam kegiatan ekonomi adalah
a.sebagai pemakai barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan
b.membuat kebijakan untuk mengatur distribusi pendapatan
c.menaikan dan menurunkan harga factor-aktor produksi
d. melakukan kegiatan inovasi pada produksi barang

6. Pemerintah juga dapat bertindak sebagai produsen. Dalam kegiatan produsen , pemerintah
di wakili oleh…..

a.koperasi b. BUMN. C. Yayasan dl BUMS

7. Salah satu kegiatan ekonomi RTP sebagai produsen adalah…

a. PT. XXY merakit merek mobil terbaru untuk tahun ini

b.seorang eksportir sepatu mengirimkan pesanan sepatu ke Singapura

c. tukang sol sepatu memperbaiki sepatu langganannya

d. PT. KAI memperbaiki jaringan rel kereta api di jalur selatan jawa

8. Contoh penggunan tehnologi yang tidak bisa membantu pelaku ekonomi dalam kegiatan ekonomi
permintaan adalah…..

a. perbandingan harga semakin cepat

b.menciptakan produk-produk baru

c. kemudahan pemesanan dan pembayaran produk

d. kemudahan informasi secara cepat


9.Berikut bukan contoh penggunaan tegnologi yang bisa membantu pelaku ekonomi dalam
penawaran adalah ….

a. mempermudah informasi mengenai suatu produk

b. mendapatkan bahan poduksi dan peralatan lebih murah

c. memudahkan menciptakan produk-produk baru

d. penrunan biaya produksi

10. Menurut model keunggulan komparatif, masyarakat akan lebih di untungkan apabila dalam
kegiatan produksinya……..

a.memproduksi aneka jenis produk yang di sukai masyarakat

b.memfokuskan pada kegiatan produksi yang biayanya relative lebih murah di bandingkan dengan
wilayah lain

c. memproduksi sebesar-besarnya pasti keuntungannya pun akan semain besar

d. memfokuskan pada kegiatan produksi yang bernilai tinggi dan biaya tinggi

11. Salah satu pengaruh positif interaksi antarruang negara-negara ASEAN terhadap kegiatan budaya
di Indonesia adalah…..

a. terciptanya solidaritas antarnegara ASEAN

b.ketertarikan warga negara anggota ASEAN terhadap budaya Indonesia

c.adanya pengakuan budaya asli Indonesia menjadi milik budaya negara lain

d. kesempatan bagi tenaga kerja professional Indonesia terbuka untuk bekerja di negara- negara
ASEAN

12. Ada dua tujuan perdagangan Antardaerah dan juga menjadi bagian dari karakteristik
perdagangan antardaerah, yaitu…..

a. pertukaran dagang dan mendapatkan laba

b. transaks sukarela dan mempererat persahabatan

c. demi persatuan dan mencari kepuasan maksimum

d. mencari biaya yang rendah dan memanfaatkan kesempatan antar daerah.

13. Perdagangan internasional, yaitu pertukaran barang dan jasa antara….

a. penduduk antardaerah dalam satu negara yang sama

b. penduduk antarpulau dalam satu negara

c. penduduk negara yang satu dengan penduduk yang tinggal di negara lain

d. penduduk di wilayah yang satu dengan wilayah yang lain di luar negeri dalam negara yang sama.

15. Berikut yang bukan factor pendorong terjadinya perdagangan antarnegara adalah…..

a.perbedaan SDA
b. perubahan nilai uang yang terus menerus

c.penghematan biaya produksi

d.perbedaan tegnologi

16. Salah satu factor yang menghambat trjadinya perdagangan antarnegara adalah…

a. tidak amannya suatu negara

b. melimpahnya SDA

c. selera

d.kestabilan kurs mata uang asing.

17. Salah satu factor yang menyebabkan keanekaragaman hayati Indonesia adalah…..

a. Indonesia merupakan satu gugusan pulau besar

b. Indonesia memiliki satu pegunungan besar yang menyuburkan wilayahnya.

c.geologis Indonesia merupakan paparan tanah tua bebatuan

d. Indonesia terletak di sekitar garis khatulistiwa, sehingga banyak sinar matahari

18. perhatikan table berikut

I II III IV
Tuna Kakap merah Tenggiri Hiu
Cakalang Bawal putih Cucut Manyung
tongkol kuniran tuna kembung

Kolom yang merupakan kelompok ikan Demersial adalah nomor…..

a. I b. II c. III D . IV

19. Dua daerah wisata bahari di Indonesia yang berupa aktifitas penyelaman, antara lain Wakatobi
dan Buton, keduanya terletak di wilayah….

a. Sulawesi Tenggara b. Papua c. Nusa Tenggara Timur d. Bali

20. Wilayah Indonesia yang memiliki potensi energi terbarukan laut melputi …

1. Nusa Tenggara Timur

2. Sumatera Utara

3. Selat Malaka

4. Jawa
5. Sumatera Utara

6. Sumatera Barat

Daerah yang memiliki potensi energi tabarukan laut berupa energi angin laut di tunjukan pada
nomor……

a. 1 dan 3 b. 2 dan 4 c. 3 dan 5 d. 4 dan 6

21. Perhatikan table berikut

I II III IV
Kerbau Sapi Harimau Gajah
Anoa Kuda Badak Beruang
komodo kambing kerbau ayam

Kelompok hewan yang berkaitan dengan jenis hewan agrikultur di tunjukan pada nomor….

a. I b. II c. III d. IV

22.Pada rencana pembangunan Jangka Menengah Nasional tahap 3 ( 2015-2019 0, sector kegiatan
ekonomi yang menjadi tulang punggung pembangunan perekonomian Indonesia dan sector penting
dalam pembangunan adalah sector……

a. pertanian b. perdagangan c.jasa d. industri

23. Perhatikan tabel berikut .

I II III IV
Kedelai Jagung Padi Jagung
Gandum Kacang Jagung Gandum
ubi ketela kedelai ketela

Kelompok jenis tanamansubsektor tanaman pangan di tunjukan pada nomor

a. I b. II c. III d. IV

24. Total nilai barang dan jasa akhir yang di hasilkan oleh sesuatu perekonomian dalam periode
tertentu yang di hitung berdasarkan nilai pasar adalah pengertian…….

a. pendapatan perkapita

b.produk nasional netto


c.pendapatan masyarakat

d. produk domestic bruto

25 Berikut yang tidak sesuai denngan bentuk keterlibatan masyarakat dalam kegiatan pembangunan
adalah……..

a. Proses perencanaan
b. Penyerahan pelestarian pada pemerintah
c. Pengambilan keputusan dalam penggunaan dan pengelolaan dana
d. Pelaksanaankegiatans

II . Jawablah pertanyaan di bawah ini dengansingkat dan jelas/

1. Tuliskan factor-faktor produksi yang di sediakan oleh rumah tangga konsumen.


2. Tuliskan tiga pengaruh negative dan interaksi antarruang terhadap kegiatan ekonomi antar
negara ASEAN
3. Masuknya produk-produk menarik dari negara-negara ASEAN memunculkan sikap
konsumerisme dan hedonism. Jelaskan kedua sikap tersebut
4. Manfaat perdagangan antarnegara salah satunya adalah menstabilkan harga. Jelaskan
singkat perdagangan antarnegara dapat menstabilkan harga.
5. Sebutkan lima pilar pembangunan Indonesia sebagai poros Maritim Dunia .

Anda mungkin juga menyukai