Kisi Kisi Ekonomi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

KISI KISI EKONOMI

1. Kegiatan Produksi
- Mengolah bahan baku
- Memproduksi barang
- Menyediakan jasa

2. Kegiatan Konsumsi
- Menghabiskan barang
- Mengurangi nilai guna barang

3. Diagram circular flow 2 sektor

4. Diagram circular flow 3 sektor

Pasar input= pasar factor produksi


Pasar output= pasar barang dan jasa

5. Permintaan = harga tinggi, permintaan rendah. Harga rendah, permintaan tinggi


Penawaran = harga tinggi, penawaran tinggi. Harga rendah, penawaran rendah

6. Faktor yang memengaruhi permintaan individu


- Harga barang itu sendiri
- Selera konsumen
- Perubahan pendapatan
- Harga barang lain

7. Faktor yang memengaruhi penawaran individu


- Harga barang
- Jumlah penjual
- Harga barang pengganti
- Biaya produksi
- Kemajuan teknologi

8. Pengertian pasar
- Umum : Tempat pertemuan penjual dan pembeli untuk mealkukan transakssi jual beli barang
atau jasa
- Luas : pasar merupakan proses dimana penjual dan pembeli saling berinteraksi untuk
menetapkan harga keseimbangan atau kesepakatan atas tingkat harga berdasarkan permintaan
dan penawaran

9. Ciri pasar persaingan sempurna


- Pembeli dan penjual sangat banyak
- Kedua pihak tidak dapat memengaruhi harga karena harga ditentukan pasar

10. Ciri pasar monopsoni


- Penjual banyak, pembeli satu
- Pembeli yang menentukan harga
- Yang dijual bahan mentah

11. Ciri pasar monopoli


- Penjual hanya satu dengan banyak pembeli
- Barang yang dijual hanya satu
- Tidak adanya barang pengganti
- Hambatan masuk ke dalam pasar
- Harga ditentukan penjual

12. Ciri pasar oligopoly


- Penjual ada dua Perusahaan atau lebih
- Pembeli lebih banyak
- Barang yang dijual homogenm (sama)
- Memerlukan iklan yang kuat
- Harga ditentukan jumlah pembeli

13. Pasar abstrak


- Tidak terjadi interaksi antara penjual dan pembeli saat melakukan transaksi

14. Iklan akan efektif pada pasar monopoli, monopolistic, persaingan sempurna, dan oligopoly

15. Pengertian system ekonomi= cara yang digunakan untuk mengatasi masalah ekonomi

16. Sistem ekonomi tradisional = tidak adanya rtp dan rtk karena pemenuhan kebutuhan hanya
dilakukan melalui barter

17. Sistem ekonomi liberal/pasar = kebebasan Masyarakat dalam melakukan kegiatan ekonomi,
banyaknya persaingan, selalu mempertimbangkan kondisi pasar

18. Sistem ekonomi komandao = sumberdaya dikuasai pemerintah, seluruh kegiatan ekonomi diatur
secara terpusat, pemerintah mudah mengendalikan harga atau inflasi, kondisi pasar dalam negeri
stabil ( contoh = tiongkok, korea utara, rusia )

19. Sistem ekonomi campuran = secara keseluruhan bekerjasama mengatasi masalah perekonomian,
pemerintah mengontrol sumber daya dan Masyarakat bebas berinovasi dibawah pengawasan
pemerintah,

Anda mungkin juga menyukai