Anda di halaman 1dari 2

Teks MC Formal

Assalamualaikum wr. wb.


Shalom, Om Swastiastu, Namo Buddhaya, Salam Kebajikan (ulfa) dan salam sejahtera bagi
kita semua. (Eric)
Yth. Prof. Dr. Bambang Soepeno, M.pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Yth. Bapak Drs. Marjono, M.hum selaku kepala program studi Pendidikan Sejarah
Yth. Bapak Robit Nurul Jamil, M.Pd selaku Pembina HMP Kelamas
Yth Saudari Cindy Kurnia Fatihah selaku ketua umum HMP Kelamas 2023
Yth Saudari Salwa Devy selaku ketua pelaksana Mahakresna prodi pendidikan sejarah ke-42
Yth Saudara Arbi Syaifullah Akbar selaku ketua BEM Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan.
Dan tak lupa seluruh hadirin yang berbahagia.(ulfa)
Alhamdulillah, puji syukur kita panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa atas berkat rahmat
dan hidayah-Nya, kita dapat berkumpul untuk bersama-sama dalam acara Disnatalis
Program studi pendidikan sejarah yang ke-42 dengan tema (Eric) “Harmoni Melalui Goresan
Waktu: Seni sebagai Cermin Sejarah”(Bareng)
Saya Ulfa Choirotul Azizah dan Rekan Saya Enricco Bintang Syahputra selaku Master Of
Ceremony yang akan memandu berjalannya acara pada malam hari ini.
Perkenankan kami untuk membacakan susunan acara malam hari ini(ulfa)
1. Pembukaan dan Pemutaran Video ucapan Mahakresna ke 42
2. Penampilan Paduan Suara Nada Historica
3. Sambutan-sambutan
4. Pembacaan doa(Eric)
Acara yang pertama yaitu pembukaan dan pemutaran video ucapan mahakresna ke 42
Marilah kita buka acara ini dengan membaca Basmallah bersama-sama
(Bismillahirrahmanirrahim). Disampaikan terima kasih (operator mulai video)(Ulfa)
Memasuki acara yang kedua yaitu penampilan nada historica, Kepada yang bertugas.
disilahkan. Hadirin dimohon berdiri.
(Hadirin dipersilahkan duduk kembali)(eric)
Memasuki acara yang ketiga yaitu sambutan-sambutan.
Sambutan yang pertama akan disampaikan oleh saudari Salwa Devy selaku ketua
pelaksana. Kepada saudari Salwa Devy. Disilahkan
Kami sampaikan terima kasih.(ulfa)
Sambutan yang ke-2 akan disampaikan oleh saudari Cindy Kurnia Fatihah selaku Ketua
Umum HMP Kelamas. Kepada saudari Cindy Kurnia Fatihah. Disilahkan
Kami sampaikan terima kasih(eric)
Sambutan yang ke-3 akan disampaikan oleh Saudara Arbi Syaifullah Akbar selaku ketua BEM
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Kepada saudara Arbi Syaifullah Akbar. Disilahkan
Kami sampaikan terima kasih.(ulfa)
Sambutan yang ke-4 akan disampaikan oleh Bapak Drs. Marjono, M.hum selaku kepala
program studi Pendidikan Sejarah yang sekaligus akan membuka acara Mahakresna ke 42.
Kepada Bapak Drs. Marjono, M.hum. Disilahkan
Kami sampaikan terima kasih.(eric)
Memasuki acara berikutnya yaitu pembacaan Doa, kepada yang bertugas, disilahkan.(ulfa)

Anda mungkin juga menyukai