Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN INVESTASI/ BKPM

NOTA DINAS
No. 760/B.1/A.10/2023

Kepada Yth : PT. Telkom sebagai Pengembang Sistem OSS


Dari : Direktur Sistem Perizinan Berusaha
Perihal : Release Note Menu Pencabutan Perizinan Kantor Perwakilan
Perusahaan Perdagangan Asing (KP3A) PMSE.
Tanggal : 04 Desember 2023

Sehubungan dengan nota dinas Plt. Deputi Bidang Pengendalian Pelaksanaan


Penanaman Modal nomor 107/A.9/B.2/2023 tanggal 1 Desember 2023 perihal Tindak
Lanjut Modul dan Panduan Pencabutan Perizinan Kantor Perwakilan Perusahaan
Perdagangan Asing (KP3A) PMSE ke Production pada Sistem OSS Berbasis Risiko,
bersama ini kami mohon bantuan tim teknis untuk men-deploy fitur pencabutan perizinan
KP3A PMSE tersebut berikut panduannya ke server production.

Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

Direktur Sistem Perizinan Berusaha

Chairul

Tembusan:
Deputi Bidang Teknologi Informasi Penanaman Modal

Anda mungkin juga menyukai