Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEGIATAN

UIBU SWIMMING CUP


TAHUN 2024

“Kembangkan Potensi Diri, Berlaga Raih Prestasi”

PENDIDKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO

2024
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

Nomor : 190 /PJKR/19.1.24/RENANG/2024


Perihal : Pengantar proposal
Lampiran : Satu bendel proposal

Yth. Kepala Prodi PJKR Universitas Insan Budi Utomo


di tempat

Dengan hormat,
Dalam rangka menjalankan program kerja Unit Kegiatan Mahasiswa
(UKM) Renang Masa Bakti 2024 - 2025, kami selaku pengurus Unit Kegiatan
Mahasiswa Renang bermaksud melaksanakan Kegiatan UIBU SWIMMING CUP
yang akan dilaksanakan pada

hari : Sabtu - Minggu,


tanggal : 17 – 18 Februari 2024,
waktu : 07.30 – 15.00,
tempat : Lembah Dieng.

Tujuan kegiatan ini yaitu untuk mengimplementasikan program kerja Unit


Kegiatan Mahasiswa Renang dan untuk mencari bakat perenang handal di Kota
Malang. Untuk itu kami berharap semoga kegiatan UIBU SWIMMING CUP ini
bisa berjalan dengan lancar sesuai dengan harapan kita dan bermanfaat bagi
seluruh peserta lomba.
Demikian proposal ini kami buat. Atas perhatian dan kerja sama Bapak,
kami mengucapkan terima kasih.

Ketua UKM Renang, Sekretaris,

Andika Listianto Listianto Andika


NIM 2310510350 NIM 2310510350
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

Proposal Kegiatan
UIBU SWIMMING CUP
Tahun 2024

I. Pendahuluan
A. Latar Belakang
Renang adalah keterampilan gerak yang dilakukan di air, baik di air tawar
maupun air asin. Olahraga ini dapat dilakukan mulai dari kanak-kanak sampai orang
tua, baik oleh kaum pria maupun wanita. Olahraga ini sangat berguna sebagai alat
pendidikan, sebagai rekreasi yang sehat bagi keluarga, menanamkan keberanian, dan
percaya diri sendiri.
Olahraga renang diciptakan oleh seorang bernama Matthew Webb. Pada
tahun 1875, kapten Matthew Webb untuk kali pertama memperkenalkan olahraga
renang kepada masyarakat dunia. Saat itu, ia sedang berenang untuk menyebrangi
selat Inggris dengan renang gaya dada.
Di Indonesia olahraga renang telah berawal dari era Hindia-Belanda diawali
dari Kota Bandung dan didirikan organisasi Bandongze Zwembond (Perserikatan
Renang Bandung). Seiring waktu, kota-kota besar lain menyusul dalam
mengembangkan potensi dalam kegiatan renang dan organisasi renang di tingkat
daerah.

B. Landasan Kegiatan
Landasan Kegiatan UIBU SWIMMING CUP sebagai berikut.
1. Program Kerja Unit Kegiatan Mahasiswa Renang Tahun 2024 – 2025.

C. Tujuan Kegiatan
Tujuan Kegiatan UIBU SWIMMING CUP ini sebagai berikut.
1. Mencari bakat perenang handal di Malang Raya.
2. Menjalankan program kerja UKM Renang.

D. Motto Kegiatan
Motto kegiatan yang akan kami laksanakan berdasarkan motto Universitas
Insan Budi Utomo.

II. Isi
A. Tema Kegiatan
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

Tema Kegiatan UIBU SWIMMING CUP pada tahun ini adalah


“Kembangkan Potensi Diri, Berlaga Raih Prestasi”.

B. Bentuk Kegiatan
Bentuk kegiatan yang akan kami laksanakan adalah Kejuaraan Renang yang
diikuti oleh seluruh Forum Renang se-Malang Raya.

C. Jenis Kegiatan
Kegiatan yang akan dilaksanakan UKM Renang yaitu berupa Kejuaraan
Renang. Sebelum dilaksanakannya kegiatan ini, kami telah melakukan persiapan
mulai dari survei hingga diajukannya proposal ini. Kegiatan ini diharapkan dapat
mencetak perenang handal.

D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Kegiatan ini akan dilaksanakan pada

hari : Sabtu – Minggu,


tanggal : 17 – 18 Februari 2024,
waktu : 07.30 – 15.00,
tempat : Lembah Dieng.

E. Sasaran dan Peserta Kegiatan


Sasaran dan peserta pada Kegiatan UIBU SWIMMING CUP ini adalah
seluruh Forum Renang se-Malang Raya.

F. Susunan Acara
Susunan Acara pada Kegiatan UIBU SWIMMING CUP sebagai berikut.
No Jenis Kegiatan Tanggal Pukul

1 Peserta dating 17 07.30 – 07.45

2 Pengecekan data diri 17 07.45 – 08.00

3 Apel pembukaan 17 08.00 – 08.15

4 Peserta mempersiapkan 17 08.15 – 08.30


diri

5 Lomba sesi 1 17 08.30 – 11.00


UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

6 Ishoma 17 11.00 – 12.45

7 Lomba sesi 2 17 12.45 – 14.15

8 Penutupan 17 14.15 – 15.00

9 Peserta dating 18 07.30 – 07.45

10 Screening 18 07.45 – 08.00

11 Peserta mempersiapkan 18 08.00 – 08.15


diri

12 Perempat final sesi 1 18 08.15 – 10.00

13 Ice breaking 18 10.00 – 12.30

14 Perempat final sesi 2 18 12.30 – 13.15

15 Semi final 18 13.15 – 13.45

16 Final 18 13.45 – 14.00

17 Penyerahan piala 18 14.00 – 14.30

18 Penutupan 18 14.00 – 15.00

G. Anggaran Dana
Anggaran dana pada Kegiatan UIBU SWIMMING CUP sebagai berikut.
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

No Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah Dana


1 Pemasukan - -
Rp - Rp -
2 Pengeluaran
a. Kesekretariat
an
1. Foto copy 300 Lembar Rp Rp 75.000,00
+ Print 250,00
Rp 75.000,00
b. Acara
1. Insentif 8 - Rp Rp 400.000,00
Wasit 50.000,00
2. Piala Juara 1 Set Rp 200.000,00 Rp 200.000,00
3. Medali 3 Set Rp 50.000,00 Rp 150.000,00
Rp 750.000,00
c.Perlengkapan
1. Pembatas 1 Set Rp Rp 75.000,00
Lintasan 75.000,00
2. Peluit 2 Buah Rp 25.000,00 Rp 50.000,00
3. Kertas 2 Buah Rp 3.000,00 Rp 6.000,00
Manila
4. Sewa 2 Hari Rp 600.000,00 Rp 1.200.000,00
Kolam
Rp 1.331.000,00
d. Konsumsi
1. Roti 30 Kotak Rp 8.000,00 Rp 240.000,00
2. Aqua Gelas 5 Kardus Rp 15.000,00 Rp 75.000,00
3. Permen 3 Bungku Rp 7.000,00 Rp 21.000,00
s
4. Nasi kotak 30 Kotak Rp 12.000,00 Rp 360.000,00
Rp 696.000,00
Total Rp 2.852.000,00
Total Rp 2.852.000,00
Kekurangan
Dana
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

III. Penutup
Demikian proposal ini kami buat. Kami berharap Bapak Kaprodi PJKR Universitas
Insan Budi Utomo menyetujui Proposal UIBU SWIMMING CUP ini. Atas perhatian
Bapak selaku Kepala Prodi PJKR Universitas Insan Budi Utomo, kami mengucapkan
terima kasih.

23 Januari 2024,

Ketua Pelaksana, Sekretaris,

Listianto Listianto Andika


NIM 2310510350 NIM 2310510350
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

LEMBAR PENGESAHAN
Disahkan pada…………………………………

Ketua UKM Renang, Ketua Pelaksana,

Andika Listianto Listianto


NIM 2310510350 NIM 2310510350

Mengesahkan,
Kaprodi PJKR
Universitas Insan Budi Utomo,

Drs. Prabowo Gibran, M. Pd.


NIP 125712354376345343458
UNIT KEGIATAN MAHASISWA
RENANG
UNIVERSITAS INSAN BUDI UTOMO
Jalan Simpang Arjuno 14B, Kauman, Klojen Telepon (0341) 323 214
Malang 65119

Anda mungkin juga menyukai