Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN KEGIATAN HARIAN MAHASISWA KKN 2023

Nama Mahasiswa : Arial Desa : Sepapan


NIM : 2020D1D007 Kecamatan : Jerowaru
Prog. Studi : S1 Teknik Pertambangan kabupaten : Lombok Timur
Fakutas : Teknik Hari/tgl : 17 Juli 2023
Nama Kegiatan : Serah terima serta Musdes

Uraian Kegiatan :
Penyelenggara : Mahasiswa KKN
Unsur Yang Terlibat : Kepala Desa, Dosen pemimbing dan Mahasiswa KKN
Jumlah Yang terlibat : 15 orang
Tanggal : 17 Juli 2023

Tujuan :
Kegiatan ini bertujuan untuk Penyerahan serah terima mahasiswa KKN dari dosen
pemimbing ke kepala Desa serta musdes untuk memenentukan program kerja desa
tahun selanjutnya

Dana dan sumber dana kegiatan :


Dana yang di berikan panitia KKN UMMAT 2023 (LPPM)
Sepapan 17 Juli 2023

Arial
2020D1D007

Mengetahui Mengetahui
Kepala Desa Sepapan Dosen Pemimbing Lapangan

Haryadi S, H Hidayatullah S.IP.,M.IP

Lampiran:
Gambar 1 Serah terima

Sumber : Dokumentasi pribadi 2023


Gambar 2 Musdes

Sumber : Dokumentasi pribadi 2023

Anda mungkin juga menyukai