8.1.1.1 Sop Jika Terjadi Tumpahan Dan Pajanan Petugas

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

JIKA TERJADI TUMPAHAN

REAGEN DAN PAJANAN


PETUGAS
No. Dokumen :
440/165/PKM-POH/AKR/SOP/III/2023
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 3 Januari 2023
Halaman : 1/3

UPTD Puskesmas ABD. KADIR KATILI,


Poh A.Md.Kep
NIP. 19801030 200801 1 005

1. Pengertian Penanganan tumpahan reagen adalah prosedur untuk menangani atau menangani
atau membersihkan tumpahan dari reagen ataupun specimen.
Spilkit adalah peralatan yang digunakan untuk menangani tumpahan baik itu
tumpahan specimen maupun reagen.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk penanganan tumpahan reagen
maupun specimen.
3. Kebijakan 1. Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Poh Nomor 440/54/PKM-
POH/AKR/KEP/III/2023 Tahun 2023 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan
Laboratorium
4. Referensi 1. Permenkes No. 37 Tahun 2012 tentang Penyelenggaran Laboratorium
Puskesmas
2. Peraturan Menteri Kesehatan No. 43 tahun 2013 tentang Cara Penyelenggaraan
Laboratorium Klinik yang Baik
5. Prosedur/ 1. Petugas menyiapkan alat dan bahan Spil kit berisi:
langkah- a. APD (sarung tangan,kacamata google,masker,apron dan sepatu boot)
langkah b. Penjepit /pinset
c. Plastik kuning
d. Pengki/serok dan sapu kecil
e. Cairan klorin 0,5 % dalam botol sprayer
f. Kertas Koran/ kertas tissue yang menyerap/underpad
g. Lap pel yang mudah menyerap air
2. Petugas menyiapkan langkah kerja
a. Petugas memasang tanda yang bertuliskan “AWAS TUMPAHAN
BAHAN BERBAHAYA”
b. Petugas memakai APD lengkap
c. Bila ada pecahan kaca/botol reagen, petugas mengambil menggunakan
penjepit atau pinset kemudian bersihkan menggunakan sapu atau serok,
masukkan kedalam safety box.
d. Bila tumpahan reagen petugas menutupnya dengan Koran/ kertas
tissue/underpad yang mudah menyerap,raup dengan kedua tangan yang
sudah memakai APD
e. Bila tumpahan darah/ cairan tubuh, taburkan klorin pada tumpahan
darah/cairan tubuh.
f. Petugas membersihkan tumpahan darah/cairan tubuh dengan
Koran/kertas tissue/underpad yang mudah menyerap,raup dengan kedua
tangan yang sudah memakai APD kemudian buang kedalam kantong
lastic kuning.
g. Petugas mengikat lastic kuning yang berisi alat dan barang yang sudah
terkontaminasi
h. Petugas membuang plastic kuning ke sampah medis
i. Petugas lepaskan APD dengan urutan Sarung tangan, apron dan masker
dan buang di sampah medis.
3. Pajanan Petugas Laboratorium
a. Bila tertusuk jarum segera bilas dengan air mengalir dan sabun/cairan
antiseptic sampai bersih

2/3
b. Bila darah/cairan tubuh mengenai kulit yang utuh tanpa luka atau
tusukan, cuci dengan sabun dan air mengalir.
c. Bila darah/cairan tubuh mengenai mulut, ludahkan dan kumur-kumur
dengan air beberapa kali.
d. Bila terpercik pada mata, cucilah mata dengan air mengalir (irigasi),
dengan posisi kepala miring kea rah mata terpercik.
e. Bagian tubuh yang tertusuk tidak boleh di tekan dan di hisap dengan
mulut.
6. Hal-hal yang a. Keseuaia identitas pasien
perlu b. Jenis Pemeriksaan
diperhatikan
7. Unit terkait a. Laboratorium
b. Tim PPI
8. Dokumen
terkait
9. Rekaman No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan
historis
perubahan

3/3

Anda mungkin juga menyukai