Anda di halaman 1dari 2

Bahasa Indonesia :

1. Pengetahuan dan pemahaman


Penggunaan ejaan sesuai kaidah yang benar terdapat pada kalimat . . . .
a. Di sekitar tanjung Benoa banyak suku Bali berdiam di sana.
b. Di sekitar Tanjung Benoa banyak Suku Bali berdiam di sana.
c. Di sekitar Tanjung Benoa banyak suku Bali berdiam di sana.
d. Di sekitar Tanjung benoa banyak Suku Bali berdiam di sana.
Jawaban : B
2. Aplikasi
Pertandingan persija dan persib berakhir Seri. Hal itu membuat para pendukungnya Kecewa.
Para pendukung menginginkan idolanya menjadi pemenang dalam pertandingan tersebut.
Penggunaan huruf kapital pada paragraf tersebut yang tepat terdapat pada . . . .
a. Kalimat pertama
b. Kalimat kedua
c. Kalimat ketiga
d. Semua benar
Jawaban : C
3. Penalaran
Bintang dan Anugrah mengikuti acara “Dokter Cilik 2016”. Acara tersebut dilaksanakan di puskesmas
pemuda, surabaya, pada hari sabtu, 20 agustus 2016. Para peserta, termasuk Bintang dan Anugrah
diberi pengetahuan dasar tentang cara hidup sehat di sekolah, di rumah, dan lingkungannya.

Perbaikan ejaan untuk kalimat bercetak miring tersebut adalah . . . .

Jawaban : Acara tersebut dilaksanakan di Puskesmas Pemuda, Surabaya, pada hari Sabtu, 20 Agustus
2016.

Matematika
1. Pengetahuan dan Pemahaman
Kelipatan Persekutuan terkecil dari 28, 35 dan 56 adalah ....
a. 140
b. 210
c. 280
d. 560
Jawaban : C . 280
2. Aplikasi
Bayu mempunyai beberapa bola, 24 merah, 48 biru, dan 56 hijau. Bola –bola tersebut akan
dimasukkan ke dalam beberapa keranjang. Setiap keranjang berisi ketiga jenis warna bola
dengan jumlah yang sama. Jumlah keranjang terbanyak yang harus disediakan Bayu adalah ....
a. 2
b. 6
c. 8
d. 24
Jawaban : C. 8
3. Penalaran
Rani mengunjungi perpustakaan setiap 3 hari sekali dan Zahra setiap 4 hari sekali. Jika
tanggal 15 Februari 2018 mereka mengunjungi perpustakaan. Maka mereka akan ke
perpustakaan secara bersamaan pada tanggal . . . .
Jawaban :
KPK dari 3 dan 4 adalah 12
15 Februari 2018 + 12 hari = 27 Februari 2018
IPA

1. Pengetahuan dan pemahaman


Perhatikan tabel berikut!
Kegiatan Perubahan Wujud
I. Memanaskan plastik pada suhu tinggi W. Menguap
II. Meletakkan spiritus di tempat terbuka X. Membeku
III. Menyimpan minyak kelapa di dalam freezer Y. Mengembun
IV. Mendinginkan gas oksigen menjadi oksigen cair Z. Mencair

Pasangan antara kegiatan dan perubahan wujud yang benar adalah ....
a. I-X
b. II-Z
c. III-W
d. IV-Y
Jawaban : D

2. Aplikasi

Saat hujan deras Doni berada di dalam mobil. Meskipun kaca depan bagian luar selalu dibersihkan
dari air, kaca bagian dalam tetap basah. Peristiwa tersebut menujukkan ....

a. pencairan
b. penguapan
c. pembekuan
d. pengembunan
Jawaban : D

3. Penalaran

Mengapa gula pasir lebih cepat larut dalam minuman panas?

Jawaban :

Karena pada air panas pergerakan partikel air lebih cepat. Pergerakan partikel ini mengakibatkan
adanya tumbukan antar partikel sehingga gula lebih cepat larut.

Anda mungkin juga menyukai