Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BREBE S

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


Jl. Jend. Sudirman No. 187 Telp.(0283) 671157 Fax : 671157 Brebes 52212

Brebes, 29 Januari 2024


Nomor : 900/ 00270 / 2023
Lampiran : 1 lembar
Perihal : Permohonan Data Penerima
Seragam Pramuka

Kepada Yth,
Kepala SD/SMP Se -Kabupaten Brebes
di
Tempat

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan akan diadakan pengadaan seragam pramuka Sekolah Dasar SD
dan Sekolah Pertama (SMP) bersama ini kami mohon bantuan dari Bapak/Ibu untuk
mengirim data siswa penerima seragam pramuka yang masuk ke katagori/syarat penerima
seragam pramuka sebagaimana terlampir dan diisi dengan format data sebagai berikut:
Nama Sekolah : SD/SMP……………………….
No Nama Siswa Kelas Ukuran Keterangan
1 ……………………. ……………….. ……………..
2 ……………………. ……………….. ……………..
dst ……………………. ……………….. ……………..

Rekap Ukuran S = ......... M = ......... L = .......... XL = ........... XXL = ........


Mohon data tersebut dikirimkan ke Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Brebes bagian Seksi Sarpras Dikdas dengan sudah di tanda tangani Kepala
Sekolah dan berstempel paling lambat tanggal 9 Februari 2024 dan dikirim berupa file :
Link Google Drive SD
https://drive.google.com/drive/folders/1VhmQK_wz62472zNKbwsiwme3W8imz9nm?usp=s
haring
Link Google Drive SMP :
https://drive.google.com/drive/folders/1zQJYv7wafZz9RLXi1dpG1RlD4KZHkyBN?usp=sha
ring
Demikian permohonan kami, atas bantuan dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.
Tembusan :
1. Ketua MKKS SMP Kabupaten Brebes Kepala Dinas Pendidikan,
2. Ketua KKKS SD Kabupaten Brebes Pemuda dan Olahraga
3. Korwilcam Satpendik se-Kabupaten Brebes Kabupaten Brebes
4. Ketua Korwil 1 s.d 5 SMP

CARIDAH, M.Pd
Pembina Tingkat I - IV/b
NIP. 19710510 199803 2 006
PEMERINTAH KABUPATEN BREBE S
DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA
Jl. Jend. Sudirman No. 187 Telp.(0283) 671157 Fax : 671157 Brebes 52212

PENETAPAN CALON PENERIMA BANTUAN SERAGAM PRAMUKA SD/SMP


KABUPATEN BREBES TAHUN ANGGARAN 2024
Nomor : 027 / 00145 / 2024

A. Dasar hukum :

- Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik


Indonesia Nomor 50 Tahun 2022 tentang pakaian seragam sekolah bagi peserta
didik jenjang Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah

- Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor: 174 TAHUN 2012 tentang
petunjuk penyelenggaraan pakaian seragam anggota gerakan pramuka

- DPA (Dokumen Pelaksanaan Anggaran) Nomor :


DPA/A.1/1.01.2.19.0.00.03.0000/001/2024 Tanggal 29 Desember 2024

B. Syarat calon penerima :


1. Warga Negara Indonesia;
2. Terdaftar pada Sekolah Dasar / Sekolah Menengah Pertama Negeri/Swasta di
wilayah Pemerintahan Kabupaten Brebes;
3. Penghasilan orang tua paling banyak Rp. 5.000.000 ,- (lima juta rupiah)
perbulan;
4. Diprioritaskan berasal dari keluarga yang tercatat dalam Data Terpadu
Kesejahteraan Sosial (DTKS). atau masuk dalam golongan masyarakat miskin
atau rentan miskin

Ditetapkan di Brebes
Tanggal 11 Januari 2024

Pengguna Anggaran
Dinas Pendidikan Pemuda
Dan Olahraga Kab. Brebes

CARIDAH, M.Pd
NIP. 1971051019980302006

Anda mungkin juga menyukai