Anda di halaman 1dari 7

PAS INDO KELAS 12

1. surat yang berisi permohonan untuk bekerja di suatu lembaga merupakan pengertian dari ....
a. Surat dinas
b. Surat lamaran pekerjaan
c. Surat tugas
d. Surat permohonan bekerja
e. Surat pribadi
2. bagian-bagian yang berisi identitas diri, jasa yang dapat diberikan, pendidikan, kecakapan/ keahlian, serta
pengalaman Pelamar disebut juga ....
a. kualifikasi pelamar
b. isi surat
c. identitas pelamar
d. pengalaman pelamar
e. keahlian pelamar
3. hal terpenting yang harus diperhatikan dalam surat lamaran pekerjaan adalah ....
a. penggunaan bahasa sendiri
b. penggunaan bahasa atau kata yang menarik
c. melampirkan CV supaya lebih terkesan
d. membuat surat dengan banyak halaman
e. menggunakan bahasa formal
4. perhatikan bagian surat lamaran berikut

Bagian surat tersebut merupakan ....


a. kualifikasi pelamar
b. isi surat
c. identitas pelamar
d. pengalaman pelamar
e. keahlian pelamar
5. Melalui surat lamaran, pelamar menyampaikan permohonan untuk diterima sebagai pegawai. Dibawah ini
merupakan Permohonan yang benar adalah ....
a. Permohonan ini mengandung tesis yang didukung argumentasi kuat agar yang akan menerima merasa yakin
dengan permohonannya
b. Permohonan ini dibuat semenarik mungkin agar yang akan menerima merasa yakin dengan permohonannya
c. Permohonan ini di buat dengan data palsu yang dapat membuat penerima merasa yakin dan akan menerima
permohonannya
d. Permohonan ini dibuat seadanya saja
e. Permohonan ini mengandung pernyataan yang bisa membuat penerima merasa yakin dan akan menerima
permohonannya
6. Surat lamaran yang dipisahkan dari riwayat hidup. Dalam cara ini riwayat hidup merupakan lampiran dan cara
ini disebut model terpisah. Dalam hal ini Riwayat hidup sering juga disebut ....
a. curriculum vitae (CV)
b. Lampiran pengalaman
c. Lampiran riwayat
d. SKCK
e. Kualifikasi pelamar
7. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Menggunakan bentuk surat yang standar
2) Menggunakan bahasa yang baik dan benar
3) Menggunakan kata-kata yang sopan
4) Menggunakan kalimat yang menarik
5) Tulisan bersih, mudah dibaca, dan sesuai dengan kaidah ejaan
Dibawah ini merupakan ketentuan-ketentuan bahasa yang benar pada surat lamaran pekerjaan adalah ....
a. 1, 2, 3, 4
b. 1, 2, 4, 5
c. 1, 2, 3, 5
d. 2, 3, 4, 5
e. 1, 3, 4, 5
8. Perhatikan informasi lowongan pekerjaan berikut!
1) Iklan
2) Informasi seseorang
3) Pengumuman intansi
4) Inisiatif sendiri
5) Inisiatif seseorang
Sumber informasi lamaran pekerjaan yang benar adalah ....
a. 1, 2, 3, 4
b. 1, 2, 4, 5
c. 1, 2, 3, 5
d. 2, 3, 4, 5
e. 1, 3, 4, 5
9. Yang merupakan sumber informasi lomongan pekerjaan, kecuali
a. Iklan
b. Informasi seseorang
c. Pengumuman intansi
d. Inisiatif sendiri
e. Inisiatif seseorang
10. Yang bertanda tangan di bawah ini, ... dengan ini mengajukan permohonan untuk diterima sebagai karyawan
pada ... bagian ini merupakan suber informasi pada surat lamaran pekerjaan dari ....
a. Iklan
b. Informasi seseorang
c. Pengumuman intansi
d. Inisiatif sendiri
e. Inisiatif seseorang
11. Berdasarkan dengan pengumuman nomor: ... tanggal ... tentang penerimaan karyawan PT ..., maka yang
bertanda tangan di bawah ini : ... bagian ini merupakan suber informasi pada surat lamaran pekerjaan dari ....
a. Iklan
b. Informasi seseorang
c. Pengumuman intansi
d. Inisiatif sendiri
e. Inisiatif seseorang
12. Perhatikan surat lamaran pekerjaan berikut ini
Pada contoh surat lamaran pekerjaan diatas jika dilihat dari sumber informasi yang didapat yaitu ....
a. Iklan
b. Informasi seseorang
c. Pengumuman intansi
d. Inisiatif sendiri
e. Inisiatif seseorang
13. Dibawah ini merupakan bagian surat lamaran pekerjaan berdasarkan informasi dari Iklan adalah ....
a. Setelah membaca iklan yang dimuat dalam harian ... tanggal ... yang isinya menyatakan bahwa ..
b. Menurut informasi dari Bapak ... , perusahaan Bapak/Ibu membutuhkan .... Sehubungan dengan hal itu ...
c. Berdasarkan dengan pengumuman nomor: ... tanggal ... tentang penerimaan karyawan PT ..., maka yang
bertanda tangan di bawah ini : ...
d. Setelah mendapat informasi dari kepala sekolah tentang permohonan tenaga kerja...
e. Yang bertanda tangan di bawah ini, ... dengan ini mengajukan permohonan untuk diterima sebagai karyawan
pada ...
14. Penempatan tanggal surat yang benar terdapat pada ....
a. Kiri bawah
b. Kanan atas
c. Kiri atas
d. Kanan bawah
e. Semua jawaban salah
15. Berikut ini contoh penulisan tempat dan tanggal pembuatan surat lamaran pekerjaan yang benar adalah...
a. Jakarta, 23 Agustus 2023
b. Jakarta; 23 Agustus 2023
c. Jakarta, 23, Agustus, 2023
d. Jakarta, 23; Agustus 2023
e. Jakarta 23 Agustus 2023
16. tempat dan tanggal pembuatan surat, lampiran dan perihal, alamat surat, salam pembuka, alinea pembuka, isi,
penutup, salam penutup, serta tanda tangan dan nama terang. Unsur tersebut merupakan ....
a. butir-butir surat lamaran pekerjaan
b. sistematika surat lamaran pekerjaan
c. bagian-bagian surat lamaran pekerjaan
d. contoh surat lamaran pekerjaan
e. jenis-jenis surat lamaran pekerjaan
17. Dengan ini mengajukan lamaran menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil pada Dinas Pendidikan Kabupaten Garut.
Merupakan unsur surat lamaran pekerjaan bagian ....
a. Lampiran dan hal
b. Alamat surat
c. Alinea pembuka
d. Isi
e. Maksud dan tujuan
18. Berdasarkan informasi yang saya peroleh dari harian surat kabar Pikiran Rakyat, perusahaan Bapak/Ibu
membuka lowongan kerja untuk beberapa posisi. Melalui surat lamaran ini, saya ingin mengajukan diri untuk
melamar kerja di instansi yang Bapak/Ibu pimpin, guna mengisi posisi yang dibutuhkan saat ini.
Bagian ter sebut merupakan .... surat lamaran pekerjaan
a. Lampiran dan hal
b. Alamat surat
c. Alinea pembuka
d. Isi
e. Maksud dan tujuan
19. fotokopi ijazah yang sudah dilegalisasi;
fotokopi kartu tanda penduduk;
pasfoto ukuran 3×4 dua lembar.
Pernyataan ini merupakan unsur dari ....
a. riwayat hidup
b. CV
c. Lampiran
d. Isi surat
e. Fotocopy kelengkapan surat
20. Hal-hal yang harus dihindari dalam penulisan surat lamaran pekerjaan sebagai berikut, kecuali ...
a. terdapat gambar dan pernak pernik
b. menggunakan bahasa baku
c. bahasa yang digunakan bertele tele
d. tulisan menggunakan tinta warna warni
e. menggunakan kertas warna warni
21. Cermati kalimat berikut!
“Saya lulusan SMK program keahlian Busana tahun 2017 mengajukan lamaran agar diterima sebagai designer,
Saya menguasai komputer MS. Word, Coreldraw, Photoshop, dan Pagemaker.”
Penggalan surat lamaran pekerjaan di atas berisikan, kecuali ...
a. tujuan penyampaian surat lamaran pekerjaan
b. pemberitahuan ketrampilan tambahan yang dikuasai
c. penyebutan jabatan yang diminati
d. alasan pengajuan surat lamaran pekerjaan
e. pemberitahuan mengenai program keahlian yang dimiliki
22. Bagian isi surat balasan lamaran pekerjaan yang berisi penolakan secara jelas dan benar adalah ...
a. menyesal sekali lamaran Anda belum dapat kami terima
b. dengan penuh rasa penyesalan saya tidak dapat menerima surat lamaran Anda
c. dengan penuh penyesalan lamaran Anda tidak bisa kami terima
d. surat lamaran Anda telah kami terima, namun dengan sangat menyesal kami belum dapat menerima Anda
e. kantor kami belum membutuhkan pelamar baru sehingga Anda belum bisa dipertimbangkan
23. Cermati kalimat pembuka surat lamaran pekerjaan berikut!
“Berdasarkan iklan di harian Kisah, 9 Oktober 2017, saya sangat ingin menjadi teknisi komputer pada
perusahaan yang Bapak/Ibu pimpin.”
Perbaikan kalimat pembuka surat lamaran pekerjaan tersebut adalah ...
a. mengganti “sangat ingin” menjadi “menginginkan”
b. mengganti “sangat ingin” menjadi “dengan ini melamarnya”
c. mengganti “sangat ingin” menjadi “mengajukan lamaran pekerjaan”
d. mengganti “sangat ingin” menjadi “bermaksud ingin”
e. mengganti “sangat ingin” menjadi “dengan ini menginginkan”
24. Paragraf penutup yang tepat di antara kalimat berikut adalah….
a. Demikian surat lamaran saya, atas perhatiannya saya mengucapkan terima kasih.
b. Demikian surat lamaran yang saya buat. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya ucapkan terima kasih.
c. Demikian surat lamaran pekerjaan yang saya buat. Atas perhatian Bapak/Ibu, saya ucapkan terima kasih.
d. Demikian surat lamaran pekerjaan yang saya buat, besar harapan saya untuk dapat menjadi bagian dari
perusahaan.
25. Berdasarkan surat lamaran pekerjaan yang saudara kirim kami beritahukan bahwa saudara diterima untuk
bergabung dengan perusahaan kami. Kalimat tersebut merupakan ….
a. Pembukaan surat balasan pekerjaan
b. Surat balasan pekerjaan
c. Penutup surat balasan
d. Isi surat balasan pekerjaan
e. Ucapan selamat dari perusahaan
26. sebuah cara untuk merespon suatu isu atau permasalahan dan memberikan tawaran solusi di akhir teks,
merupakan pengertian dari ....
a. editorial
b. eksposisi
c. eksplanasi
d. teks solusi
e. teks permasalahan
27. dibawah ini merupakan tempat terdapatnya editorial, kecuali ....
a. media massa cetak
b. koran
c. majalah
d. beletin
e. buku teks
28. seseorang pembuat editorial disebut juga ....
a. redaksi
b. pembuat majalah
c. penulis
d. redaktur
e. notulen
29. Dengan membaca editorial kita tidak hanya sekadar tahu peristiwa yang sedang terjadi seperti saat kita membaca
berita. Namun, dengan membaca editorial kita pun akan lebih memahami dan bisa bersikap kritis. Hal ini karena
di dalam editorial ada pendapat-pendapat yang bisa memperjelas pemahaman kita tentang ....
a. peristiwa/keadaan yang menjadi ulasannya.
b. keajaiban yang menjadi ulasannya.
c. Ilmu pengetahuan
d. Pengalaman seseorang
e. Perdebatan yang terjadi
30. Editorial dalam suatu media massa cetak biasanya berada dalam rubrik .....
a. Opini
b. Fakta
c. Peristiwa
d. Fenomena
e. Hal yang diperbincangkan
31. Bagian editorial dalam suatu media massa biasanya berada pada....
a. Headline
b. Isi berita
c. Fakta
d. Pembuka
e. Akhir
32. Permasalahan yang dibahas dalam teks editorial adalah permasalahan yang berkaitan dengan peritiwa ....
a. Kejadian
b. Kriminalitas
c. Fenomenal
d. Tidak banyak dibicarakan
e. Yang belum dibicarakan banyak orang
33. Pembahasan yang terdapat pada Teks editorial di dalamnya terkandung fakta peristiwa sebagai bahan berita.
Fakta ini ditelusuri kebenarannya dengan berbagai strategi. Hal ini dimaksudkan agar ....
a. Banyak dibaca orang
b. Tertarik untuk dibaca
c. Mudah dipahami sehingga mudah dipercaya
d. berita itu benar adanya sehingga tepercaya, bukan sebagai gosip murahan
e. berita mudah di cerna sehingga dapat menentukan fakta yang sebenarnya terjadi
34. Pertamina mengirim kado Tahun Baru 2014 yang pahit kepada masyarakat. Menaikkan harga elpiji tabung 12 kg
lebih dari 50 persen. Akibatnya sampai di tingkat konsumen harganya menjadi Rp125.000,00 hingga
Rp130.000,00. Bahkan di lokasi yang relatif jauh dari pangkalan, mencapai Rp150.000,00–Rp200.000,00.
Sempalan teks editorial diatas merupakan .....
a. Fakta
b. Opini
c. Argumentasi
d. Tesis
e. Solusi
35. Kenaikan harga itu merupakan kado tahun baru 2014 yang tidak simpatik, tidak bijak, dan tidak logis.
Dalam opini teks editorial tersebut merupakan bentuk....
a. Kritik
b. Penilaian
c. Prediksi
d. Harapan
e. Saran
36. Pertamina tidak bisa semata-mata menjadikan harga pasar dunia sebagai kiblat dalam membuat keputusan.
Sebab di sisi lain perusahaan memperoleh keuntungan besar atas hasil tambang minyak dan gas yang
dieksploitasi dari perut bumi Indonesia.
Dalam bagian opini teks editorial tersebut merupakan bentuk....
a. Kritik
b. Penilaian
c. Prediksi
d. Harapan
e. Saran
37. Berikut ini adalah contoh opini yang terdapat dalam teks editorial dengan bentuk saran adalah ....
a. Kenaikan harga itu merupakan kado tahun baru 2014 yang tidak simpatik, tidak bijak, dan tidak logis.
b. Pertamina tidak bisa semata-mata menjadikan harga pasar dunia sebagai kiblat dalam membuat keputusan.
Sebab di sisi lain perusahaan memperoleh keuntungan besar atas hasil tambang minyak dan gas yang
dieksploitasi dari perut bumi Indonesia.
c. Redaksi menduga bahwa pengakuan pemerintah yang tidak mengetahui rencana kenaikan harga elpiji hingga
50% itu tidak benar.
d. Pemerintah seharusnya menggunakan keuntungan besar dari hasil tambang minyak dan gas untuk sebesar-
besar kemakmuran dan kesejahteraan rakyat.
e. Caranya dengan mengambil atau menyisihkan sepersekian persen keuntungan untuk menyubsidi kebutuhan
bahan bakar kalangan masyarakat menengah ke bawah.
38. Fungsi dari teks editorial yang paling tepat yaitu …
a. Mampu memberikan penilaian kritis terhadap suatu peristiwa atau permasalahan yang aktual
b. Mampu mendeskripsikan suatu objek dengan detail
c. Mampu meyakinkan dan memengaruhi pembaca
d. Mengingatkan kepada generasi bangsa untuk selalu mengenang sejarah
e. Mampu mendeskripsikan secara detail mengenai biografi seseorang
39. Permasalahan yang sering kali diangkat dalam teks editorial yaitu berupa permasalahan yang kontroversial,
aktual, dan tentunya fenomenal. Maksud dari aktual adalah…
a. Di ulas tidak hanya oleh satu media
b. Polemik yang muncul dalam bentuk debat, konferensi, maupun debat
c. Peristiwa yang sangat luar biasa
d. Dipublikasikan secara berulang-ulang
e. Tulisan yang dipublikasikan berdasarkan dari peristiwa atau kejadian yang sesungguhnya
40. Beberapa waktu yang lalu banjir besar melanda Jakarta. Ribuan rumah tenggelam. Kerugian mencapai 39,5
miliar rupiah dan menelan korban 10 orang meninggal. Seorang penduduk di luar Jakarta menyurati redaksi
sebuah surat kabar. Surat tersebut berisi pernyataan terhadap kondisi Jakarta. Menurutnya, Jakarta ternyata tidak
seperti kota metropolitan yang selama ini terlihat megah dalam sinetron.
Orang Jakarta mengatakan bahwa banjir yang melanda Jakarta kiriman dari Bogor. Orang Bogor membantahnya.
Mereka menyatakan bahwa yang membuat kerusakan adalah orang Jakarta sendiri dengan menggusur petani dan
membuat villa dan hotel di puncak.
Opini pada teks editorial tersebut terdapat pada kalimat….
a. Sepuluh orang meninggal dalam banjir tersebut
b. Seorang penduduk luar Jakarta menyurati redaksi sebuah surat kabar
c. Orang Jakarta mengatakan bahwa banjir kali ini kiriman dari Bogor
d. Kerugian mencapai 39,5 miliar rupiah dan sepuluh orang meninggal
e. Beberapa waktu yang lalu bajir besar melanda Jakara

Anda mungkin juga menyukai