Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 1

Nama dan
Nama : ……………………………………………………... Nilai
Ttd Orang tua
Hari / Tanggal : ……………………………………………………...
Nama Sekolah : UPT SMP NEGERI 3 GARUM
Kelas / Semester : IX / 2
Mata Pelajaran : Matematika
Tahun Pelajaran : 2023 / 2024

Tujuan pembelajaran :
1. Dengan mengerjakan LKPD, peserta didik dapat menentukan luas permukaan tabung

PERHATIKAN MATERI BERIKUT!


Tabung adalah prisma yang bidang alas dan tutupnya berupa lingkaran
A. LUAS PERMUKAAN TABUNG
Rumus luas permukaan tabung:

L=2 πr (r +t)
Keterangan :

L : luas permukaan tabung

r : jari-jari tabung

t : tinggi tabung
22
π: atau 3 , 14
7
Contoh :
22
Sebuah tabung memiliki jari-jari alas 7 cm dan tinggi 25 cm. Jika π= , hitunglah luas permukaan tabung!
7
Jawab :
r =7 cm
t=25 cm
22
π= cm
7
L=2 πr ( r+ t )
22
L=2 × × 7× ( 7+25 )
7
L=44 ×32
L=1.408
Jadi, luas permukaan tabung adalah 1.408 cm2

KERJAKAN SOAL-SOAL DI BAWAH INI DENGAN BENAR!


1. Perhatikan gambar berikut!

22
Jika π= , hitunglah luas permukaan tabung!
7
2. Sebuah tabung berdiameter 20 cm dengan tinggi 35 cm. Jika π=3 , 14 , hitunglah luas permukaan tabung!
3. Sebuah tabung memiliki luas permukaan 1.884 cm2 dan berjari-jari 10 cm. Hitunglah tinggi tabung!
4. Sebuah tabung berjari-jari 10 cm dan tinggi 15 cm. Jika π=3 , 14 , hitunglah luas permukaan tabung!
22
5. Sebuah tabung berdiameter 14 cm dengan tinggi 20 cm. Jika π= , hitunglah luas permukaan tabung!
7

Anda mungkin juga menyukai