Anda di halaman 1dari 2

MONEV STBM

No. Dokumen : SOP/ II / 028 /2023


No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 17 Januari 2023
Halaman : 1/2
UOBF PUSKESMAS
dr. Nur Setiowati
KEPULUNGAN
NIP. 196806272002122002
KABUPATEN PASURUAN

1. Pengertian Kegiatan monev merupakan proses suatu kegiatan guna melihat


kemajuan perubahan perilaku buang air besar masyarakat
setelah dilakukan pemicuan.

2. Tujuan Untuk mengetahui perubahan perilaku masyarakat setelah


dilakukan pemicuan

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UOBF Puskesmas Kepulungan Nomor


440/036/I/424.072.21/2023 tentang Indikator Kinerja Puskesmas

4. Referensi a. PERMENKES No. 3 Tahun 2014 Tentang Sanitasi Total


Berbasis Masyarakat
b. Instruksi Bupatih No. 188 Tahun 2016 Tentang Percepatan
SBS

5. Alat dan Bahan Alat tulis

6. Prosedur 1. Penanggungjawab program menentukan sasaran MONEV


(STBM)
2. Penanggungjawab program menentukan tanggal dan waktu
MONEV STBM
3. Penanggungjawab program melakukan kerjasama lintas
sektor dengan Kelurahan dimana sasaran yang akan
menjadi monitoring da nevaluasi pasca pemicuan
4. Penanggungjawab program melakukan evaluasi apakah
pelaksanaan STBM telah dilakukan
5. PenanggungJawab melakukan evaluasi apakah
pelaksanaan sesuai standar atas 5 Pilar STBM
6. Penanggungjawab program menyusun rencana tindak lanjut

1
7. Bagan Alir
Menentukan
sasaran monitoring

Menentukan tanggal dan waktu dengan lintas


sektor untuk melaukan monitoring STBM

Melakukan kerjasama dengan lintas sektor

Melaukan evaluasi pelaksanaan monitoring


STBM sesuai dengan standart 5pilar STBM

Membuat rencana
tindak lanjut

8. Unit Terkait 1. Petugas Puskesmas yang berkepentingan


2. Lintas Sektor

9. Dokumen Terkait Data STBM 5 pilar

10. Riwayat untuk No Yang di rubah Isi Perubahan Tanggal mulai


Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai