Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 6

SATUAN KOORDINASI CABANG

BARISAN ANSOR SERBAGUNA


KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

STRUKTUR KOMANDO LATIHAN ( SKOLAT )


PENDIDIKAN DAN LATIHAN DASAR
PC. GP. PARIGI MOUTONG - PAC PARIGI UTARA PROVINSI SULTENG
SATUAN KOORDINASI CABANG
BARISAN ANSOR SERBAGUNA
KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

Steering / Pengarah PENANGGUNG JAWAB


H. FAISAL AT - TAMIMI
H. MOH. RIZKI LEMBAH
H. ALAMSYAH P PALENGA

WASDAL

ZULKIFLI LAMASANA

DANLAT / WADANLAT
RAHMAT HAMZAH
DAUD MANGKONA

KASI OPS DANKI


KASI MINPRES
Muh. Isnaeni
Dr. H. Kamarudin Salman Saputra
Joko Santoso Udhin O Konang
Setiawan Rahim
Andra Kevin
RO DIK Samsul Hadi
Muh. Rifai Lamasana DANTON 1 DANTON II DANTON III
Rudiyanto S
RO LOG
Muhammad Syafi’i Irham Sabran Tiar Alung Ramadhan
Iswadi Khalil Munawwar
Syafruddin
Hidayat
Abdul Muthalib
RO TIH Lisa
Fablu Aimar Fahmi Ramdhan
Abdi Saputra PESERTA
Aril Zahril RO KES

Dendi Sampurno
Moh Alif
Muslimin Wahid

RO PAM
KIMA
PROV / SATPAS
Darmawangsah Syarif Hidayat
Masrafil A. Yunus
Andris Ampibabo Mohammad Zabir
Doni Setiawan

Parigi Utara , 25 Agustus 2023


SATUAN KOORDINASI CABANG
BARISAN ANSOR SERBAGUNA
KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

A. KEDUDUKAN DAN TUGAS SKOLAT


Komandan Latihan pendidikan dan latihan (DIKLAT) Banser berkedudukan di bawah Komandan Satuan
Koordinasi (Dansatkorcab).

1. KOMANDAN LATIHAN
1. Menetapkan kebijaksanaan teknis operasional DIKLAT sebelum, selama dan sesudahnya.
2. Merencanakan, membimbing, mengendalikan dan mengawasi secara teknis operasional semua
kegiatan, sebelum, selama dan sesudah Diklat.
3. Menyelenggarakan Diklat.
4. Membuat penelitian, tanggapan dan laporan mengenai hasil diklat.
5. Membuat keputusan program, acara dan harga nilai Diklat.
6. Memberikan petunjuk dan instruksi-instruksi sesuai kebijakan diatas.
7. Mengadakan pengendalian, pengawasan dan penelitian terhadap jalannya Diklat.
8. Selama Diklat berlangsung merupakan pimpinan yang tertinggi.
9. Sesudah Diklatsar selesai, Danlat atas dasar laporan-laporan yang masuk dan atas penilaiannya mem-
buat laporan dan tanggapan guna Diklat selanjutnya.
10.Danlat dalam melaksanakan tugasnya dibantu oleh staf lainnya.
2. WAKIL KOMANDAN DAN LATIHAN
1. Mewakili Komandan Latihan apabila berhalangan.
2. Dalam melaksanakan tugasnya bertanggung jawab kepada Danlat.
3. Bertindak dan atas nama Danlat.
4. Memimpin staf dalam menyelenggarakan Diklat terutama dalam bidang administrasi dan logistic.
5. Melaksanakan tugasnya sesuai dengan pembagian tugas yang telah ditentukan oleh Danlat.
Staf Latihan terdiri dari:
1. KASI OPS
a. Bertugas mengadakan persiapan dan melaksanakan operasional latihan selama Diklatsar berlangsung.
b. Mengurus masalah-masalah pendidikan dan latihan.
c. Mengorganisir, merencanakan jalannya latihan sesuai kebijakan Diklat.
d. Mengurus masalah pengamanan.
e. Bertanggung jawab kepada Danlat.
f. Damalan melaksanakan tugasnya dibantu oleh Biro Pendidikan, Penelitian dan PAM
1) Biro Pendidikan
a) Merencanakan mata pelajaran yang akan diberikan dalam Diklat.
b) Mengendalikan dan mengawasi kelancaran jadwal yang telah direncanakan dan mengawasi
bila ada hambatan dalam pelaksanaan.

c) Mengendalikan dan mengawasi pelaksanaan rangka pelajaran pokok secara seksama dan
teliti.
SATUAN KOORDINASI CABANG
BARISAN ANSOR SERBAGUNA
KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

d) Bekerjasama dengan Kasi OPS.


e) Bertanggung jawab kepada Kasi OPS.
2) Biro Pelatihan
a) Merencanakan program dan jadwal latihan kepada guru-guru yang telah ditentukan.
b) Merencanakan siapa-siapa guru atau pelatih dan perencanaan Diklat.
c) Menyiapkan guru atau pelatih cadangan bila yang telah ditentukan berhalangan.
d) Bekerjasama secara erat dengan Kasi OPS.
e) Bertanggung jawab kepada Kasi OPS.
3) Biro PAM
a) Bertugas mengadakan pengamanan kepada seluruh peserta, peralatan dan daerah latihan.
b) Bertugas untuk mengadakan penelitian dan pengembangan selama Diklatsar berlangsung.
c) Bekerjasama secara erat dengan Kasi Ops.
d) Bertanggung jawab kepada Kasi Ops.

2. KASI MINPERS
a. Bertugas menghimpun data tertulis mulai dari program latihan sampai dengan hasil latihan dalam
satu himpunan tersendiri sebagai pedoman untuk program Diklat selanjutnya.
b. Mengurus masalah personalia Diklat.
c. Mengurus dan mengawasi urusan dalam Kolat.
d. Mengurus jurnal Kolat.
e. Menentukan pembagian tempat-tempat di daerah perkemahan dan tempat-tempat apel.
f. Mengurus masalah logistic Diklat.
g. Bertanggung jawab kepada Danlat.
h. Dalam melaksanakan tugasnya dibantu Biro Logistik, personalia dan markas.

1) Biro Logistik
a) Merencanakan, mengkoordinir dan mengurus hal-hal yang berhubungan dengan logistik.
b) Merencanakan Indeks maupun pendukung latihan sesuai dengan peserta Diklat maupun pen-
dukung latihan sesuai dengan yang telah digariskan Danlat.
c) Merencanakan akomodasi dan fasilitas untuk mendukung program Diklat.
d) Melaksanakan dukungan logistik tepat waktunya dengan jumlah dan barang yang tepat sesuai
dengan kebijaksanaan Danlat.
e) Bekerjasama dengan kasi Minpersn dan Bertanggung jawab kepada kasi Minpers.

2) Biro Kesehatan
a) Mengawasi kondisi peserta
b) Mengumpulkan data peserta
c) Mengatur dan mengkoordinir semua kesehatan peserta Diklat
d) Bekerjasama dengan kasi Minpers
e) Bertanggung jawab kepada kasi Minpers
SATUAN KOORDINASI CABANG
BARISAN ANSOR SERBAGUNA
KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

3) Biro Kima
a) Kima adalah pelaksana urusan dalam, dukungan logistic, pengamanan dan mengatur kea-
manan.
b) Dalam melaksanakan tugasnya KIMA dibantu oleh Biro Provost dan kesehatan
c) Pelayanan terhadap staf latihan, pendukung, peserta
d) Pelayanan kesehatan
e) Menyiapkan pembekalan, angkitan dan peralatan latihan
f) Menyiapkan alat penghubung latihan
g) Mengecek pelayanan logistic, pelayanan makanan sebelum waktu makan
h) Mengawasi pembantu pendukung latihan
i) Mengamankan dan merawat peserta
j) Bekerjasama dengan kasi Minpers
k) Bertanggung jawab kepada kasi Minpers

3. KOMANDAN KOMPI
a. Melaksanakan instruksi Danlat untuk mengarahkan pasukan dalam melaksanakan acara latihan.
b. Melaksanakan Apel pagi, siang, Malam.
c. Mengawasi dan mengendalikan Komandan Peleton.
d. Mengawasi secara langsung masalah personil dan kelengkapannya.
e. Bertanggung jawab kepada Danlat.

3. LAIN-LAIN
Hal-hal yang belum tercakup dalam petunjuk organisasi dan tugas ini akan diatur dan dilengkapi dengan
petunjuk tersendiri. Petunjuk organisasi ini berlaku khusus selama waktu latihan.
SATUAN KOORDINASI CABANG
BARISAN ANSOR SERBAGUNA
KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Sekretariat : Jl. Trans Sulawesi Parigi-Poso, Desa Pangi Kec.Parigi Utara, Parimo Sulawesi Tengah
Tlp / Email : 082396452462 / satkorcab.parimo@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai