Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT KECAMATAN PENJARINGAN
Jalan.Teluk Gong Raya No. 2 Telp. 6694917 Fax. 66690881
JAKARTA
Kode Pos 14450

NOTULEN KEGIATAN

HARI/TANGGAL : Senin ,05 Juni 2023


WAKTU : 09.00 s/d Selesai
PROGRAM : Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya
Kesehatan Masyarakat
KEGIATAN : Penyediaan Lyanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan
Tingkat Daerah Kabupaten /Kota
SUB KEGIATAN : Pengelolaan Pelayanan Kesehatan Penderita Hipertensi
TEMPAT : Puskesmas Kecamatan Penjaringan

GAGAL GINJAL

Ginjal adalah organ tubuh yang memiliki fungsi utama menyaring dan membuang za-
zat sisa metabolisme tubuh dari darah dan menjaga keseimbangan cairan serta elektrolit
(misalnya kalsium,natrium,dan kalium)dalam darah.Ginjal Merupakan oerganekskresi yang
uatama manusia,berjumlah 2 dan terdapat dalam rongga perut di dekat tulang-tulang
pinggang.
Gagal ginjal di bagi menjadi 2 yaitu:
a. Gagal ginjal akut
Penurunan fungsi ginjal secara tiba-tiba,kader urea nitrogen dalam darah yang
meningkat
Penyebab:kurang cairan,dehidrasi,sumbatan pembuluh darah,sepsis,bayu ginjal
b. Gagal ginjal kronis
Fungsi ginjal menurun secara menetap dan tidak dapat kembali membaik,berlangsung
terus selama berbulan-bulan atau bertahun-tahun sampai ginjal tidak dapat berfungsi
sama sekali
Penyebab: Diabetes dan Hipertensi tidak terkontrol,penggunaan obat yang bersifat
toksis terhadap ginjal

Gejala gagal ginjal :


a. Nafsu makan hilang
b. Mual, Muntah
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT KECAMATAN PENJARINGAN
Jalan.Teluk Gong Raya No. 2 Telp. 6694917 Fax. 66690881
JAKARTA
Kode Pos 14450

c. Gatal-gatal
d. Gangguan miksi, poli/oliguria,nokturia,dll
e. Gejala-gejala anemia
f. Isomnia
g. Gelisah
h. Gangguan mental / kesadaran coma

Pencegahan :
a. Tidak minum alkohol sama sekali
b. Membeli resep obat sesui indikasi dokter
c. Menjaga berat badan yang sehat
d. Jangan merokok
e. Konsultasi Kesehatan dengan dokter atau tenaga kesehatan

Pertanyaan peserta :
Ibu Erna : saya suka minum safron apakah itu bahaya?
Jawaban:
Dokter Sari : selama itu tidak mengandung bahan pengawet aman untuk dikonsumsi,lebih
baik membuat obat tradisional sendiri jangan membeli di luar karena takut ada bahan
pengawet nya.

Notulis

Dr.Sari Octavyanti
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT KECAMATAN PENJARINGAN
Jalan.Teluk Gong Raya No. 2 Telp. 6694917 Fax. 66690881
JAKARTA
Kode Pos 14450

FOTO KEGIATAN
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT KECAMATAN PENJARINGAN
Jalan.Teluk Gong Raya No. 2 Telp. 6694917 Fax. 66690881
JAKARTA
Kode Pos 14450
PEMERINTAH PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA
DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT KECAMATAN PENJARINGAN
Jalan.Teluk Gong Raya No. 2 Telp. 6694917 Fax. 66690881
JAKARTA
Kode Pos 14450

Anda mungkin juga menyukai