Anda di halaman 1dari 10

PANDUAN

PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

PETUNJUK TEKNIS
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018
201

A. Nama Kegiatan
Kegiatan ini bernama OLYMPIAD BASED ON ICT 2018 201 yang selanjutnya disingkat
“OLYMBASICT 20188”, yang pada tahun ini merupakan pelaksanaan ke
ke-9.

B. Waktu dan Tempat


1) Pendaftaran : 15 Januari – 3 Februari 2018
Tempat Pendaftaran: Kantor Tata Usaha (TU) SMA Muhammadiyah
ammadiyah 1 Ponorogo”.
2) Pelaksanaan : Sabtu, 10 Februari 2018 Jam 07.00 – 15.00 wib
Tempat : Gedung SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo
Jl. Batoro Katong No. 6B Ponorogo Tlp (0352) 481521

C. Sistem Olympiad based on ICT


1) Materi yang diperlombakan
a. Olimpiade Matematika (Individu)
b. Olimpiade Fisika (Individu)
c. Olimpiade Biologi (Individu)
d. Olimpiade Bahasa Indonesia (Individu)
e. Olimpiade Bahasa Inggris (Individu)
f. Olimpiade Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) (Individu)
2) Untuk:
a. Rayon A : meliputi seluruh SMP/MTS yang ada di kecamatan Kota.
b. Rayon B : meliputi seluruh SMP/MTS yang ada di kecamatan Babadan, Sukorejo,
Kauman, Badegan, Sampung,
Sam Jenangan, Ngebel.
c. Rayon C : meliputi seluruh SMP/MTS yang ada di kecamatan Mlarak, Balong,
Slahung, Jambon, Bungkal, Ngrayun.
d. Rayon D : meliputi seluruh SMP/MTS yang ada di kecamatan Siman, Jetis,
Sambit, Sawoo, Sooko, Pudak, Pulung.
e. Rayon E : meliputi seluruh SMP/MTS yang ada di luar kabupaten Ponorogo.

3) Lomba terdiri dari dua babak yaitu babak penyisihan dan babak final
Babak Penyisihan:
Pada babak penyisihan peserta bertanding sesuai dengan rayon yang ditempati.
Sistem yang digunakan adalah peserta mengerjakan soal olimpiade dengan LJK.
dan waktu mengerjakan 90 menit. Tiap rayon akan diambil juara 3 besar yang
selanjutnya akan maju bertanding
bertanding di babak final. Kecuali Rayon A diambil 12
besar, sehingga total peserta untuk final 24 siswa/ cabang olimpiade. Jika ada nilai
peserta yang sama pada grade terakhir penentuan finalis, maka diadakan
pengerjaan soal esay sebanyak 5 soal antar peserta yang memiliki kesamaan nilai.
Nilai tertinggi berhak menjadi finalis. Bagi peserta yang menjadi juara 1 – 3 pada
babak penyisihan masing-masing
masing masing mapel dan rayon akan mendapat piala tetap dari
“International Networking School”.
1
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

Babak final:
Peserta bertanding
ing dengan menggunakan sistem ICT yaitu online via PC (Personal
Computer) dengan menggunakan aplikasi CBT Online Seperti untuk UNBK
(Ujian Nasional Berbasis Komputer) “soal pilihan ganda (multiple choice) ada di
komputer sebanyak 50 buah, dikerjakan dalam waktu maksimal 45 Menit. Siswa
tinggal menjawab dengan meng klik salah satu jawaban yang benar”. Pada babak
final akan di ambil juara 1, 2, dan 3 untuk mendapatkan piala, sertifikat, uang
pembinaan,, mercandise dan beasiswa jika menjadi siswa SMA Muhipo (kuota
beasiswa 32 siswa). Juara I akan mendapatkan Gratis biaya SPP selama 3 Tahun,
Juara II akan mendapatkan Gratis SPP selama 2 tahun dan Juara III akan
mendapatkan Gratis SPP selama 1 Tahun.
Penentuan juara (pemenang)
( : Jika pada babak final terdapat nilai yang sama
antar peserta maka penentuan pemenang ditentukan berdasarkan ketepatan
dan kecepatan waktu mengerjakan yang terekam otomatis pada program
soal on line.
D. Sertifikat:
1) Siswa :
i. Diberikan kepadada semua peserta
p OLYMBASICT 2018
ii. Diberikan kepada juara 1 – 3 final OLYMBASICT 2018

2) Guru Pembimbing
Setiap sekolah diberikan kuota pendamping 2 guru per mapel olimpiade dengan
catatan mengirimkan peserta minimal 4 siswa per mapel olimpiade.

E. Biaya
201 per individu @ Rp. 40.000,
Biaya pendaftaran Lomba OLYMBASICT 2018 40.000,-

F. Fasilitas
a. Setiap peserta mendapatkan fasilitas: sertifikat, tas, ID Card, snack dan soft drink
serta makan siang (bagi
bagi peserta yang lolos ke babak final).
final
b. Juara 1 setiap mapel akan mendapatkan Beasiswa bebas SPP selama 3 tahun,
juara 2 Final akan menadapatkan beasiswa bebas SPP 2 tahun dan juara 3 akan
mendapatkan beasiswa SPP selama 1 tahun, apabila siswa tersebut mendaftar
dan menjadi Siswa-siswi
Siswa di SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo pada PPDB 201 2018 /
2019.
c. Setiap guru pembimbing
bimbing mendapatkan fasilitas: Sertifikat, Snack dan Soft
Softdrink.
G. Syarat
1. Peserta Olymbasict 2018
201 adalah peserta didik kelas VII, VIII dan IX SMP/MTS Se Se-
Karesidenan Madiun (diutamakan kelas IX).
2. F.C Kartu tanda pelajar 1 lembar
Contact Person (Telp/Whatsapp)
Whatsapp)
1. Sugeng Riadi (0813 3598 3981)
2. Mulyani (0852
0852 3335 4004)
4004

2
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

FORMULIR
ULIR PENDAFTARAN OLYMBASICT 201
2018
SMA MUHAMMADIYAH 1 PONOROGO

ASAL SEKOLAH : ...........................................................................


..........................................
RAYON : ...........................................................................
..........................................
JENIS OLIMPIADE: A. OLIMPIADE MATEMATIKA
B. OLIMPIADE FISIKA
C. OLIMPIADE BIOLOGI
D. OLIMPIADE BAHASA INDONESIA
E. OLIMPIADE BAHASA INGGRIS
F. OLIMPIADE IPS
(lingkari olimpiade yang diikuti)

No Nama Peserta Kelas Telp./HP

NAMA GURU PEMBIMBING : ..............................................................


.................................
(Lengkap dengan gelar untuk sertifikat)

No. Telp/Handphone : ...................................................................................................


...................................................................................................

Ket: Formulir bisa digandakan sendiri


Ponorogo,, ..... Januari 2018
Pendaftar,

(.......................................
.........................................)

3
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

SILABUS OLIMPIADE BIOLOGI


No Materi Pokok Ruang Lingkup
1 Makhluk Hidup - Mengetahui asal usul makhluk hidup
- Mengetahui ciri-ciri makhluk hidup
- Memahami perbedaan makhluk hidup dan benda mati
2 Keanekaragaman - Mendeskripsikan perbedaan lima dunia makhluk hidup
dan (regnum)
Pengelompokan - Mengetahui dasar-dasar klasifikasi
Makhluk Hidup - Mengetahui usaha-usaha
usaha dan pentingnya Pelestarian
3 Organisasi - Mengetahui struktur (bagian utama, bentuk, organel) dan
Kehidupan fungsi sel
- Mengetahui jenis dan fungsi jaringan
- Mengetahui jenis-jenis Organ
4 Ekologi - Memahami konsep populasi, komunitas, ekosistem.
- Mengetahui peran dan saling ketergantungan organisme dalam
ekosistem.
- Mengetahui faktor-faktor
faktor yang mempengaruhi kelangsungan
makhluk hidup
- Mengenal habitat dan adaptasi si makhluk hidup
- Memahami konsep pencemaran lingkungan dan usaha usaha-usaha
penanggulangannya
- Mengetahui hubungan kepadatan manusia terhadap kebutuhan
air bersih, udara bersih, pangan, lahan.
- Memahami pengaruh kepadatan populasi manusia terhadap
kerusakan lingkungan
5 Struktur dan - Mengetahui struktur serta fungsi organ tubuh tumbuhan
fungsi tumbuhan - Mengetahui jenis hama dan penyakit yang umum menyerang
tumbuhan
6 Fotosintesis - Memahami mekanisme fotosintesis
- Faktor yang mempengaruhi fotosintesis
- Contoh eksperimen yang membuktikan terjadinya fotosintesis
7 Sistem Gerak - Memahami sistem gerak pada manusia (macam(macam-macam tulang,
persendian, dan otot)
- Memahami sistem gerak pada hewan vertebrata dan
invertebrata
- memahami defenisi gerak dan macam gerak tumbuhan berikut
contohnya
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia
8 Sistem - Mengetahui dan memahami sel, jaringan, dan organ yang
Pencernaan membentuk sistem pencernaan (struktur dan fungsinya)
- Mengetahui dan memahami sistem pencernaan pada manusia
- Mengetahui dan memahami sistem pencernaan pada hewan
vertebrata dan invertebrata
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem pencernaan
manusia
- Mengetahui kandungan zat makanan dan fungsinya

4
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

9 Sistem Pernafasan - Mengetahui dan memahami sel, jaringan,


an, dan organ yang
membentuk sistem pernafasan (struktur dan fungsinya)
- Mengetahui dan memahami sistem pernafasan pada manusia
- Mengetahui dan memahami sistem pernafasan pada hewan
vertebrata dan invertebrata
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem per pernafasan
manusia
10 Sistem - Mengetahui dan memahami sel, jaringan, dan organ yang
Transportasi membentuk sistem transportasi (struktur dan fungsinya)
- Mengetahui dan memahami sistem transportasi pada manusia
- Mengetahui dan memahami sistem transportasi pada hewan
vertebrata dan invertebrata
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem transportasi
manusia
11 Sistem Ekskresi - Mengetahui dan memahami sel, jaringan, dan organ yang
membentuk sistem ekskresi (struktur dan fungsinya)
- Mengetahui dan memahami sistem ekskresi pada manusia
- Mengetahui dan memahami sistem ekskresi pada hewan
vertebrata dan invertebrata
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem ekskresi
manusia
12 Sistem Saraf dan - Mengetahui dan memahami sel, jaringan, dan organ yang
Indera membentuk sistem
istem saraf dan indera (struktur dan fungsinya)
Mengetahui dan memahami sistem saraf dan indera pada
manusia
- Mengetahui dan memahami sistem saraf dan indera pada
hewan vertebrata dan invertebrata
- Mengetahui kelainan dan penyakit pada sistem saraf dan indera
manusia
13 Sistem Endokrin - Mengetahui dan memahami prinsip dasar sistem endokrin
- Mengetahui dan memahami organ dan kelenjar penghasil
hormon pada manusia
- Mengetahui dan memahami fungsi hormon pada manusia
- Mengetahui dan memahami kelainan atau penya penyakit yang
disebabkan oleh kelebihan atau kekurangan hormon pada
manusia
- Mengetahui dan memahami hormon yang khas pada hewan
- Mengetahui dan memahami hormon pada tumbuhan dan
fungsinya
14 Pertumbuhan dan - Faktor-faktor
faktor yang mempengaruhi pertumbuh
pertumbuhan dan
perkembangan perkembangan makhluk hidup
- Mengetahui ciri-ciri
ciri pertumbuhan dan perkembangan manusia
(balita, anak-anak,
anak, remaja, dewasa, manula) Mengetahui ciri
ciri-
ciri pubertas
- Mengetahui pertumbuhan dan perkembangan pada hewan
- Mengetahui pertumbuhan dan perkembangan pada tumbuhan

5
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

15 Reproduksi - Mengetahui dan memahami sel, jaringan, dan organ yang


membentuk sistem reproduksi (struktur dan fungsinya)
- Mengetahui dan memahami sistem reproduksi dan hormon
hormon-
hormon spesifik yang terlibat
- Mengetahui fungsi reproduksi
- Mengetahui
hui dan memahami hubungan reproduksi dan
pertumbuhan populasi
- Mengetahui penyakit yang berhubungan dengan reproduksi
- Mengetahui contoh aplikasi teknologi reproduksi
16 Genetika - Memahami konsep kromosom, DNA, gen
- Mengetahui pengertian resesif, dominan, dan intermediet
- Mengetahui dan memahami prinsip dasar persilangan menurut
hukum Mendel
- Mengetahui dan memahami prinsip heriditas dan kegunaannya
- Mengetahui beberapa contoh umum penyakit genetik
17 Bioteknologi - Mengetahui konsep bioteknologi dan cabang
cabang-cabang ilmu
biologi
- Mengetahui contoh produk bioteknologi konvensional dan
modern
- Mengetahui manfaat dan dampak bioteknologi
- Mengetahui apa yang dimaksud dengan GMO (genetically
modified organisms)

6
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

SILABUS OLIMPIADE MATEMATIKA


No Materi Pokok Ruang Lingkup
1 Bilangan - Operasi dan sifat-sifat
sifat bilangan bulat atau bilangan rasional
- Pembagian bersisa
- Faktor Persekutuan Besar (FPB) dan Kelipatan Persekutuan
Kecil (KPK)
- Pemecahan masalah yang berkaitan dengan bilangan
2 Aljabar - Himpunan
- Fungsi
- Perbandingan
- Operasi aljabar
- Persamaan atau pertidaksamaan satu variabel
- Persamaan garis lurus
- Sistem persamaan linear
- Bilangan berpangkat
- Pola/barisan dan deret bilangan
- Persamaan kuadrat
- Pemecahan masalah yang berkaitan dengan aljabar
3 Geometri dan - Garis dan sudut
pengukuran - Bangun datar
- Bangun ruang
- Dalil Pythagoras
- Pemecahan masalah yang berkaitan dengan geometri dan
pengukuran
4 Statistik dan - Ukuran pemusatan
Peluang - Menyajikan dan menafsirkan data
- Peluang kejadian
- Aturan pencacahan
- Pemecahan masalah yang berkaitan dengan statistika dan
peluang

7
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

SILABUS OLIMPIADE FISIKA


No Materi Pokok Ruang Lingkup
1 Pengukuran, Besaran, - Besaran dan satuan
dan Satuan - Skalar dan vektor
- Konversi satuan
- Dasar-dasar Pengukuran
2 Mekanika - Gerak Lurus
- Gaya
- Hukum-hukum Newton
- Usaha dan energi
- Pesawat sederhana
- Fluida
3 Getaran, Gelombang - Getaran
dan Bunyi - Gelombang
- Bunyi
4 Cahaya dan Optika - Cahaya
- Pemantulan
- Pembiasan
- Difraksi dan interferensi
- Alat-alat optic
5 Zat dan Kalor - Suhu dan termometer
- Pengaruh kalor pada suhu dan wujud zat
- Pemuaian
- Perpindahan kalor
6 Listrik Magnet - Listrik statis
- Sumber gaya gerak listrik (ggl)
- Konduktor, Isolator dan Semikonduktor
- Rangkaian sederhana arus searah
- Energi dan Daya Listrik
- Magnet dan sifat-sifatnya
- Medan magnet di sekitar penghantar berarus listrik
- Gaya magnetik
- GGL induksi magnetik
7 IPBA (Ilmu - Sistem tata surya
Pengetahuan Bumi dan - Matahari, Bumi dan Bulan
Antariksa) - Proses-Proses
Proses yang terjadi di Atmosfer

8
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

SILABUS OLIMPIADE BAHASA INDONESIA


No Materi Ruang Lingkup
1. Mendengarkan dan memahami - Simpulan isi berita
wacana lisan melalui kegiatan - Penulisan pokok-pokok
pokok berita
mendengarkan berita radio/TV - Tanggapan isi berita
dan pidato/ceramah/khotbah - Hal penting pidato/ceramah/khotbah
- Simpulan pesan pidato
- Komentar isi pidato
2. Mengungkapkan pikiran, - Perencanaan kerangka isi wawancara,
perasaan, dan tanggapan dalam - Laporan perjalanan, laporan peristiwa,
berbagai bentuk wacana lisan - Pidato/ceramah/khotbah, bertelepon, dan
nonsastra dan sastra - Penulisan naskah drama.
3. Membaca dan memahami - Gagasan utama paragraf
berbagai bentuk wacana tulis - Macam-macam paragraf
(artikel, berita, opini/tajuk, - Kritikan isi bacaan
grafik, tabel, bagan) dan karya - Kesamaan informasi dari beberapa media
sastra puisi, cerpen, novel, - Perbedaan penyajian beberapa media
drama - Fakta, pendapat, kesimpulan
- Gagasan utama dan pendukung opini/tajuk
- Fakta dan opini tajuk
- Keberpihakan penulis
- Opini sendiri tentang isi opini/tajuk
- Kesimpulan isi opini/tajuk
- Isi grafik, tabel, bagan
- Unsur intrinsik puisi
- Unsur intrinsik cerpen
- Unsur intrinsik novel
- Unsur intrinsik drama
4. Mengungkapkan pikiran, - Teks Laporan
perasaan, informasi, dan - Eksposisi
pengalaman dalam berbagai - Ulasan
wacana tulis - Biografi
- Prosedur
- Tanggapan kritik
- Cerpen, Puisi, Karya ilmiah
5. Menyunting berbagai ragam teks - Ketepatan ejaan
- Tanda baca
- Pilihan kata
- Keefektifan kalimat
- Keterpaduan paragraf
- Kebulatan wacana.

9
PANDUAN
PELAKSANAAN OLYMBASICT 2018

SILABUS OLIMPIADE BAHASA INGGRIS


No Materi Pokok Ruang lingkup
1 Reading Comprehension  Tujuan teks
 Kata rujukan
 Sinonim
 Informasi rinci
 Topic
 Ide pokok
(Jenis teks di sesuaikan dengan silabus SMP)
2 Grammar  Tenses
 Adjective clause
 Noun clause
 Gerund
 Subjunctive
 Causative
 Concord
 Connectors
 Agreement
 Conditional sentence
 Passive voice
 Error analysis
 Etc
3 Vocabs  Cloze Procedure

10

Anda mungkin juga menyukai