Anda di halaman 1dari 6

EVALUASI BAB IV]]

KELAS XI

Pilihlahsatujawaban yang tepatdarisoalpilihanganda di bawahini !


1. Seperangkatcara/kebijakan yang dilakukan oleh suatu negara untuk mengadakan hubungan
dengan negara lain dengan tujuan untuk tercapainyatujuan negara sertakepentingannasional
negara yang bersangkutandisebut ....
a. Politik luar negeri
b. Hubunganluar negeri
c. Hukum internasioanl
d. Hubunganinternasional
e. Politikinternasional
2. Adanyakekhawatiranterancamkelangsunganhidupnyabaikmelaluikudetamaupunintervensidari
negara lain, adalahfaktor….
a. internal
b. eksternal
c. politik
d. ekonomi
e. soasialbudaya
3. Asasdalamhubunganinternasionalbiasanyadidasarkan pada kekuasaan negara
atasdaerahnyaadalahasas ....
a. Territorial
b. Kebangsaan
c. Kepentinganumum
d. Keterbukaan
e. Persamaanharkat, martabat dan derajat
4. Dalamsaranainternasional, seluruhkegiatanuntukmelaksanakanpolitikluar negeri suatu negara
dalamhubungandenganbangsalain. Diplomasi, seluruhkegiatanuntukmelaksanakanpolitikluar
negeri suatu negara dalamhubungandenganbangsa lain adalah ….
a. negosiasi
b. lobby
c. diplomasi
d. propaganda
e. kekuatanmiliter
5. Usaha sistematis yang dilakukanuntukmempengaruhipikiran, emosi, dan
tindakansuatukelompokuntukkepentinganmasyarakat pada umumnya ....
a. negosiasi
b. lobby
c. diplomasi
d. propaganda
e. kekuatanmiliter
6. Perjanjianantar negara atauantara negara denganorganisasiinternasional yang
menimbulkanakibathukumtertentubaikberupahak dan kewajiban di antarapihak-pihak yang
mengadakanperjanjiantersebutadalahpengertianperjanjiansecara ....
a. universal b. umum
c. khusus d. rinci e. spesifik
7. Kesamaanhak-hak,semuapihak yang terlibatdalamperjanjianinternasionalsetaraderajatnya,
adalahasasdalamperjanjianinternasionalyaitu ….
a. pacta sunt servanda
b. egality rigts
c. reciprocitas
d. bonafides
e. courtesy
8. Negara-negara yang terlibatdalamperjanjianinternasionaluntuksalingmenghormati,
adalahasasdalamperjanjianinternasionalyaitu ….
a. pacta sunt servanda
b. egality rigts
c. reciprocitas
d. bonafides
e. courtesy
9. Dalamistilahperjanjianinternasioanl, pesetujuan formal yang bersifat multilateral, dan
tidakberurusandengankebijaksanaantingkattinggi (high policy) yaitu ....
a. traktat
b. persetujuan
c. perikatan
d. konvensi
e. deklarasi
10. Dalamistilahperjanjianinternasioanlperjanjian yang bersifatteknisatau administrative, adalah
....
a. traktat
b. persetujuan
c. perikatan
d. konvensi
e. deklarasi
11. Tahapanperjanjianinternasionaladalah..
a. Signature, ratification,dan negotiation
b. Negotiation, ratification, dan signature
c. Ratification, signature dan negotiation
d. Negotiation, signature dan ratification
e. Ratification, negotiation, dan signature
12. Perhatikanhal-hal di bawahini:
1) Telah tercapaitujuandariperjanjianinternasionalitu
2) Adanyakesalahanatau error dalamperjanjiantersebut
3) satupihakpesertaperjanjianmenghilangataupunahnyaobjekperjanjianitu
4) adanyaperjanjianbaruantarapeserta , yang kemudianmeniadakanperjanjianterdahulu
5) tidakadanyasalingmenghormatiantar Negara dalamperjanjiantersebut
6) Adanyapersetujuandaripesertauntukmengakhiriperjanjiantersebut
Yang merupakanpenyebabberakhirnyaperjanjianinternasionaladalah ....
a. 1), 2), 3), dan 4)
b. 2), 3), 4) dan 5)
c. 1), 3), 4), dan 6)
d. 2), 3), 5) dan 6)
e. 3), 4), 5), dan 6)
13. Yang bukanmerupakanpenyebabpembatalanperjanjianinternasioaladalah ....
a. Negara pesertaatau wakil kuasapenuhmelanggarketentuanhukumnasionalnya
b. Adanyaunsurkesalahan (error) pada saatperjanjianitu di buat
c. kesalahan (error) pada saatperjanjianitudibuat
d. Adanyapersetujuandaripesertauntukmengakhiriperjanjiantersebut
e. Bertentangandengankaidahdasarhukumumuminternasioanl
14. Dasar hukumdalamperwakilan diplomatic dalam UUD 1945 adalah ....
a. Pasal 13
b. Pasal 14
c. Pasal 15
d. Pasal 17
e. Pasal 18
15. Dalammengangkatduta dan konsul, presiden RI harusmemperhatikanpertimbangandari ....
a. MPR
b. DPR
c. Mahkamah Agung
d. Menteri luar negeri
e. Wakil presiden
16. Perhatikanhal di bawahini:
1. Mendapatpersetujuan (demende aggregation) dari negara yang menerima
2. Diplomat yang akanditempatkan, menerimasuratkepercayaan (letter de Credance) yang
ditandatanani oleh kepala negara pengirim
3. Keduabelahpihaksalingmenukarinformasitentangakandibukanyaperwakilanperwakilan
oleh kemenlu masing-masing
4. Surat kepercayaandiserahkankepadakepalapenerima (letter de Rapple) dalamsuatuupacara
di mana seorang diplomat tersebutberpidato
Dari pernyataandiatas, kronologispengangkatanseorangdutabesarditunjukkan oleh nomor..
a. 1, 2, 3, dan 4
b. 2, 3, 1 dan 4
c. 3, 1, 2, dan 4
d. 2, 1, 3, dan 4
e. 4, 3, 2, dan 1
17. Tingkatanperwakilandiplomatikadalah ....
a. Duta (Gerzant), dutabesarberkuasapenuh (ambassador) ,menteriresiden, atase-atase,
kuasausaha (Charge de affair),
b. Duta besarberkuasapenuh (Ambasador), duta (gerzant), menteriresiden, kuasausaha,
atase-atase
c. Duta besarberkuasapenuh (Ambasador), menteriresiden, kuasausaha, atase-atase,
kuasausaha, duta (gerzant)
d. Menteri residen, kuasausaha (Charge de affair), atase-atase, duta (gerzant),
dutabesarberkuasapenuh (ambassador).
e. kuasausaha (Charge de affair), atase-atase, duta (gerzant), dutabesarberkuasapenuh
(ambassador), menteriresiden
18. Tugasseorangperwkilandiplomatik, yang hanyamengurusurusan negara dan
tidakberhakmengadakanpertemuandengankepala negara tempatnyabertugasadalah ....
a. duta (Gerzant)
b. dutabesarberkuasapenuh (ambassador)
c. menteriresiden
d. atase-atase
e. kuasausaha (Charge de affair)
19. Hak yang menyangkutpribadiseorang diplomat sertagedugperwakilan,
termasuktidaktundukkepadayuridiksi (hukum) di negara tempatbertugas,
baikperkaraperdatamaupunpidana, namundapatdiusirataudikembalikankenegaraasalnya,
adalahhakistimewaseorang diplomat yaitu ....
a. ekstrateritorial
b. imunitas
c. ekstradisi
d. privilege
e. ekslusive
20. Hakkebebasan diplomat terhadapdaerahperwakilan,
termasukhalamanbangunansertaperlengkapannya, sepertibendera, lambang negara, dokumen,
surat-suratlainnya yang bebas sensor, adalahhakistimewaseorang diplomat yaitu ....
a. ekstrateritorial
b. imunitas
c. ekstradisi
d. privilege
e. ekslusive
21. Hak yang menyangkutpribadiseorang diplomat sertagedugperwakilan,
termasuktidaktundukkepadayuridiksi (hukum) di negara tempatbertugas,
baikperkaraperdatamaupunpidana, namundapatdiusirataudikembalikankenegaraasalnyaadalah
.…
a. Ekstrateritorial
b. Imunitas
c. Ekstradisi
d. Privilege
e. Ekslusive
22. Representasimerupakan salah satutugasseorangperwakilandiplomatik, artinya ....
a. meningkatkanhubunganantara negara pengirimdengan negara penerima, baik di
bidangkebudayaan, ekonomi, dan IPTEK
b. melakukanprotes, mengadakanpenyelidikan,
sertamewakilikebijakanpolitikpemerintahnegaranya
c. menelaahsetiapperistiwa yang terjadi di Negara penerima yang
mungkinbisamempengaruhikepentingannegaranya
d. mengadakanperundinganbaikdengan Negara dimanaiadiakreditasimaupun di Negara lain
e. melindungipribadi, hartabenda dan kepentinganwarganegaranya yang tinggal di luar
negeri
23. Negosiasimerupakan salah satutugasseorangperwakilandiplomatik, artinya ....
a. meningkatkanhubunganantara negara pengirimdengan negara penerima, baik di
bidangkebudayaan, ekonomi, dan IPTEK
b. Melakukanprotes, mengadakanpenyelidikan,
sertamewakilikebijakanpolitikpemerintahnegaranya
c. menelaahsetiapperistiwa yang terjadi di Negara penerima yang
mungkinbisamempengaruhikepentingannegaranya
d. Mengadakanperundinganbaikdengan Negara dimanaiadiakreditasimaupun di Negara lain
e. melindungipribadi, hartabenda dan kepentinganwarganegaranya yang tinggal di luar
negeri
24. Perhatikanperwakilankonsulerberikutini:
1) Konsuljendral
2) Pelaksanakonsul
3) Konsul dan wakil konsul
4) AgenKonsul
5) Pegawaikonsuler
Strukturperwakilankonsulermenurutkonvensiwinath1963 ditunjukkan oleh urutannomor
a. 1), 2), dan 3)
b. 1), 3), dan 4)
c. 2), 3), dan 4)
d. 3), 4), dan 5)
e. 1), 3), dan 5)
25. Perhatikantabelberikutini
No Perwakilandiplomatik No Perwakilankonsuler
1 Mengadakanhubungandenganpejabat 1 Mengadakanhubungandenganpejaba
-pejabatdaerah t – pejabatkabupaten/kota
2 Berhakmengadakanhubungan yang 2 Satu Negara
bersifatpolitis dapatmemilikilebihdarisatuperwakil
anberada di kota-kotabesar
3 Satu Negara 3 Berhakmengadakanhubungan yang
hanyaMempunyaisatuperwakilansaja bersifat non politis
yang berkedudukan di kotatertentu
4 Mempunyaihakekstrateritorial 4 Mempunyaihakimunitas
Berdasarakan table di atas, perbedaanperwakilan diplomatic dan konsulerditunjukkan oleh
nomor....
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 3 dan 4
d. 1 dan 3
e. 1 dan 4
26. Mulaiberlakunyaperwakilan diplomatic adalah ....
a. Saatmenyerahkansuratkepercayaan (letter de Credance)
b. Memberitahukandenganlayakkepada Negara penerima
c. Keduabelahpihaksalingmenukarinformasitentangakandibukanyaperwakilanperwakilan
(oleh kemenlu masing-masing)
d. Mendapatpersetujuan (demende aggregation) dari negara yang menerima
e. dalamsuatuupacara di mana seorang diplomat tersebutberpidato
27. Perhatiakanhal-hal di bawahini, bahwaberakhirnyafungsiperwakilandiplomatic, adalah …...
1.Pemberitahuanbahwabukanlagipejabatkonsuler
2.Sudahhabis masa jabatannya
3.Ditarik (recalled) oleh negarnya
4. Negara penerimaperangdengan Negara pengirim
5. Karena disenangi (persona non grata)
Penyebabberakhirnyafungsiperwakilan diplomatic ditunjukkan oleh nomor ....
a. 1, 2, dan 3
b. 2, 3, dan 4
c. 3, 4, dan 5
d. 1, 3, dan 4
e. 2, 4 dan 5
28. Bidangekonomiadalah salah satutugas yang berhubungandengankekonsulan, berikutadalah
yang bukanbagian-bagianekonomiadalah ....
a. Pertukaranpelajar
b. Eksporkomoditi non migas
c. Promosiperdagangan
d. Mengawasipelayananpublik
e. Pelaksanaanperjanjianpedagangan
29. Perwakilandiplomatik dan perwkilankonsuler pada dasarnyatidakdapatditangkapmaupun di
tahan oleh alat negara di negara penerima. Hal
inimenunjukkanbahwakekebalandiplomatikpentingbagikorpsdiplomatikkarena
a. Keberadaa negara mutlakharusterwakili oleh korpsdiplomatik
b. Menjaminpelaksanaanfungsiperwkilan diplomatic merupakanperwakilan negara di luar
negeri
c. Jaminankeselamatanbagipejabat/protokoler negara di luar negeri
d. Jaminanbahwa negara lain harusmemilikihubungandengan negara lain
30. Markasbesar PPB berada di negara Amerika, yaitu di kota ....
a. california
b. newyork
c. chicago
d. wasingthon
e. las vegas

======================

Anda mungkin juga menyukai