Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN PEMBINA LEMBAGA PENDIDIKAN

DASAR DAN MENENGAH PGRI JAWA TENGAH


(YPLP DIKDASMEN PGRI JAWA TENGAH)
TK PGRI MADUKARA
DESA MADUKARA, KECAMATAN MADUKARA
Alamat : Jln. Pasar Madukara-Gununggiana, Kec. Madukara, Kab. Banjarnegara 53482

No : 421.1 / 44 / II / 2024 Madukara, 7 Februari 2024


Lamp. : -
Hal : Permohonan Kunjungan KBM Kepada
Dalam rangka Pembelajaran Kontekstual Yth. Arina Bastian
Tema Pekerjaan Pembuat Pakaian Owner Joza Clothing
Sub Tema Indahnya Pakaianku di
Banjarnegara

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan Kegiatan Belajar Mengajar ( KBM ) di TK PGRI Madukara pada semester II ( dua ) ini,
untuk tema Pekerjaan sub tema Indahnya Pakaianku, dalam rangka memberikan pengalaman belajar secara
langsung, menyeluruh serta bermakna dengan pendekatan saintifik kepada anak. Kami bermaksud mengajukan
permohonan izin kunjungan pembelajaran di Joza Clothing untuk Peserta Didik kami. Sebagai data penunjang,
kami lampirkan data sebagai berikut :
Rencana Kunjungan : Jum’at & Sabtu, 23 & 24 Februari 2024
Nama Satdik : TK PGRI Madukara
NPSN : 20351759
Alamat : Desa Madukara, RT 01 RW 05 Madukara – Banjarnegara, 53482
Kepala Sekolah : Eriang Yong Seen, S.Pd.
Jumlah Peserta Didik : 113
Jumlah Guru :8

Rundown Kegiatan :
Perkiraan Waktu Kegiatan
08.15 Rombongan Peserta Didik dan Guru Sampai di Joza Clothing. Penjelasan aturan
main dan aturn berkunjung dari Guru.
08.30 Berkenalan dengan Owner / Staf Admin, dan bercerita / berdiskusi tentang seputar
apa saja yang perlu dilakukan ketika membuat pakaian, bagaimana proses
pembuatan pakaian, alat apa saja yang diperlukan.
09.00 – 10.00 Tour CV Joza Clothing
Melihat alat – alat dan melihat bagaimana proses pembuatan pakaian
10.00 – 10.30 Makan bersama
Ucapan terimakasih dari Peserta Didik,
Pamit
Kesan - kesan
Besar harapan kami akan izin kunjugan untuk kegiatan pembelajaran peserta didik kami yang tentunya akan
sangat bermanfaat.
Demikian Permohonan ini kami sampaikan untuk dapat dipertimbangkan. Atas Pertimbangan, perhatian serta
kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Kepala TK PGRI Madukara

ERIANG YONG SEEN, S. Pd


NIP : -

Anda mungkin juga menyukai