Anda di halaman 1dari 5

Pameran Karya Seni Rupa Dua Dimensi dan Tiga Dimensi

“PAMERAN BATIK”

Oleh

Zulfikar Saleh

Kelas XII Seni Budaya

IPS-2

SMA NEGERI 5 GORONTALO UTARA


TAHUN AJARAN 2022/2023
PROPOSAL PAMERAN BATIK
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dalam rangka meningkatkan kemampuan siswa-siswi di bidang seni,
khususnya senin rupa serta untuk memenuhi tugas dalam pelajaran seni budaya ini.
Potensi siswa dalam membuat berkarya dipandang perlu untuk digali dan dipamerkan.
Kreatifitas, kemampuan, dan bakat siswa di bidang seni juga perlu di asah,
ditingkatkan dan disalurkan dalam bentuk pameran.
Kita mengetahui bahwa perkembangan seni rupa batik di indonesia
sangatlah pesat. berbagai jenis motif batik bermunculan . Banyak orang berlomba-
lomba mengkreasikan motif batik. Maka dari itu kita harus mengapresiasi karya seni
rupa tradisional dari Indonesia.
Batik adalah senirupa dua dimensi yang mempunyai nilai estetis yang sangat
tinggi. Motif batik di setiap daerah mempunyai ciri khas masing masing.
Misalnya batik banten ciri khas nya adalah mempunyai warna warna cerah
seperti biru,merah,kuning hijau dan lain lain.
Batik pekalongan mempunyai ciri khas yaitu bunga dan daun dau yang
tersulur. Motif batik kini sudah dikreasikan untuk memperindah peralatan
rumah tangga seperti keramik,guci,tas,selimut,taplak meja,gorden,sarung
bantal.
Jadi dalam rangngka mengapresiasi sekaligus mempelajari bakat seni di
indonesia khususnya seni rupa batik. Keindahan seni rupa batik karya karya
anak Indonesia perlu dipandang dan dipamerkan. Kreativitas, kemampuan,
dan bakat siswa dibidang seni dan juga perlu terus diasah, ditingkatkan, dan
disalurkan dalam bentuk pameran baik di dalam sekolah maupun di luar sekolah.
Karena dengan diadakannya pameran ini diharapkan orang yang
berkunjung dalam pameran ini dapat mengapresiasikan karya tersebut,
sehingga siswa dapat meningkatkan kemampuannya untuk menjadi yang
lebih baik.
Berkaitan dengan hal tersebut di atas, maka kami selaku kelas X
MULTIMEDIA 1 perlu memandang untuk mengerjakan kegiatan pameran seni rupa
di dalam sekolahan dalam rangka. “Mengapresiasi sekaligus pembelajaran bagi siswa
siswi”. Pameran merupakan kegiatanyang dilakukan untuk menyampaikan ide atau
gagasan perupa kepada publik melalui media karya seninya.

PROPOSAL KEGIATAN
PD pake batik!
(Festival Batik Mojopahitan)

B. Nama Kegiatan
PD Pake Batik! Melestarikan Budaya Bangsa Batik….
C. Tema
Dengan Semangat Hari Batik Nasional, Tingkatkan Semangat dan Kecintaan Akan
Budaya Leluhur Bangsa Menuju Negara Bermartabat
D. Waktu Pelaksanaan & Tempat Pelaksanaan
- Hari : Senin-Rabu
- Tanggal :
- Tempat : Ruang Aula Sekolah SMAN 5 Gorut
E. Dasar Pemikiran Pelaksanaan
a. Dengan di akuinya Batik sebagai salah satu warisan dunia, membuat kita bangga
sebagai warga Negara Indonesia hal yang lebih membanggakan lagi bahwa hal ini
membangkitkan kecintaan produk dalam negeri khususnya produk batik, yang
Sementara waktu lalu telah dilupakan oleh anak-anak muda khususnya kesan batik
sebagai pakaian atau baju kurang mengikuti perkembangan zaman dan terlihat
jadul, dan hanya Bapak-bapak, dan Ibu-ibu tua, pegawai, kelurahan atau perangkat
desa sehingga kurang mendapatkan respond dari kalangan muda batik Indonesia
sebagai salah satu produk di tanah air mungkin kurang begitu popular seperti batik
pekalongan atau sasirangan, namun ternyata sudah popular di Australia dengan
diadakannya pameran di Negara tersebut beberapa waktu lalu.
b. Banyaknya pengrajin batik di Indonesia merupakan potensi daerah yang harus
terus digali dan dikembangkan sampai kemanca Negara.
F. Maksud dan Tujuan Pelaksanaan
a. Melestarikan peninggalan dan warisan budaya leluhur bangsa.
b. Membiasakan dan menjadikan batik sebagai identitas sehari-hari.
c. Mengangkat citra batik bukan sebagai hal yang ketinggalan zamana.
d. Membangun dialog-dialog kebudayaan atau seni diantara perajin batik dan
masyarakat berbedan dan beragam.
e. Menunjang perkembangan budaya dan parawisata di kota kita dengan
memperkokoh semangat mojopahit.
f. Menumbuhkan inspirasi untuk menggali dan penggembangan seni budaya
nusantara dan keparawisataan khususnya dikotas kita ini dan meningkatkan
kesejahteraan masyarakat.
G. Rencana Kegiatan
a. Kegiatan inti.
b. Kegiatan bidang kemasyarakatan.
c. Kegiatan seni budaya dan spiritual.
H. Susunan Kepanitian

SUSUNAN KEPANITIAAN
- Pelindung
- Penanggung jawab
- Ketua Pelaksana
- Wakil Ketua
- Sekretaris
- Bendahara
- Seksi kesekretarian
- Seksi Usaha
- Seksi Pubdekdok
- Seksi Dekorasi dan Penataan Ruang
- Seksi Stand
- Seksi Pengumpulan dan Seleksi Karya
- Seksi Perlengkapan
- Seksi Keamanan
- Seksi Konsumsi
I. Anggaran
ANGGARAN
1) Pemasukan
Iuran siswa Rp. 10.000 x 2580 siswa = Rp. 25.800.000
2) Pengeluaran
no Alat dan Barang-barang Biaya
1 Gawang batik, tratak, panggung, kursi dan lain-lain Rp. 3.000.000
2 Kertas, figura, paku, lem, lakban, gunting dan lain lain Rp. 200.000
3 Alat tulis menulis dan kertas Rp. 100.000
4 Dokumentasi (camera) Rp. 500.000
5 Hiburan StandUp Comedy Rp. 8.000.000
6 Konsumsi 5000x(2580 siswa +60 guru) Rp. 13.200.000
7 Lain lain Rp. 100.000
Total Rp. 25.100.000

Sisa Rp.700.000 akan di berikan kepada kas sekolah.

PENUTUP

Demikian proposal ini kami ajukan sebagai laporan. Kami mohon saran dan petunjuk
dari kepala sekolah agar pelaksanaan kegiatan pameran ini dapat berlangsung lancar dan
sukses. Amiin ya rabbal alamin…

Gorut ,……………………2022

PELINDUNG PENASEHAT

Anda mungkin juga menyukai