Anda di halaman 1dari 3

PROPOSAL

Latar Belakang
Rasulullah saw. bersabda “Sebaik-baik manusia adalah manusia yang berguna bagi manusia
yang lain” (HR. Ahmad & thabrani)

Pribadi yang bermanfaat bagi orang lain adalah karakter yang harus dimiliki oleh seorang
muslim. Setiap muslim diperintahkan untuk memberikan manfaat kepada orang lain.

Oleh karenanya kami berniat untuk mewujudkan menjadi pribadi yang bermanfaat bagi orang
lain maka insya allah kami akan mengadakan kegiatan voulentary hour yang akan dilaksanakan
di SDN Sukaluyu 2.

Tujuan
1. Mewujudkan pribadi yang bermanfaat
2. Menumbuhkan rasa kepedulian terhadap lingkungan masyarakat
3. Menciptakan dan meningkatkan rasa persaudaraan dan kasih sayang

Nama Kegiatan dan Bentuk Kegiatan


Kegiatan ini kami beri nama voulentry hours, dengan bentuk kegiatan sebagai berikut

1. Memberikan pelajaran sambil bermain dengan game & nonton


2. Mengajarkan al-quran kepada anak-anak kelas 5.
Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Kegiatan ini insyaa allah akan dilaksanakan pada :

Hari / tanggal : Sabtu, 9 November 2019.

Waktu : Pukul 08.00 WIB sampai dengan selesai.

Tempat : SDN Sukaluyu desa Sukaluyu, Kecamatan Tamansari, Kabupaten


Bogor.

Panitia Kegiatan
Pembimbing : Ust. Saifuddin

Ketua : Abid Tjahya Adaby

PJ Acara : Rasyid Muhammad Agha

Abiyyu Haryo Panunggul

Naufal Pratama Abi Al Fajrin

Ivan Raihan Prabowo

PJ Dokumentasi : Muhammad Ihsan Rafly Langguly

Daifullah Noor Azmi

PJ Perlengkapan : Rabih Akbar Nurdin

Muhammad Habiburrayyan

PJ Konsumsi : Muhammad Mahatir Qolbi

Rahmat hidayatullah

Muhammad Khadaffy
Kebutuhan Dana
Perlengkapan

1. Balon 50 x 1.000 : 50.000


2. Tepung 3 x 20.000 : 60.000
3. Bendera gantung 1 x 50.000 : 50.000

Konsumsi

1. Susu Kotak mini 50 x 3000 : 150.000


2. Permen Milkita 50 x 1000 : 50.000
3. Tic – tac 50 x 500 : 25.000
4. Beng – beng 50 x 3000 : 150.000
5. Makan siang panitia 13 x 15.000 : 195.000

Hadiah

1. Quiz 5 x 4.000 : 20.000


2. kursi putar 1 x 10.000 : 10.000
3. Balon 3 x 10.000 : 30.000
4. Tepung 1 x 25.000 : 25.000
5. Bingkisan 2 x 100.000 : 200.000

Transportasi : 100.000

Total : 1.115.000

Bogor, 19 Oktober 2019

Pembimbing Ketua pelaksana

Saifuddin Abid Tjahya Adaby

Anda mungkin juga menyukai