Anda di halaman 1dari 8

BOGOR , Maret 2024

Salam Hormat

Komunitas

Komunitas adalah sebuah kelompok sosial dari beberapa organisme, umumnya


memiliki ketertarikan dan habitat yang sama. Wilayah atau tempat sebuah komunitas dapat
dilihat sebagai tempat dimana sekumpulan orang mempunyai sesuatu yang sama secara
geografis dan menambah tali silaturahmi yang tadi nya tidak mengenal bisa menjadi kenal
bahkan jadi persaudaraan.

AXS

Avanza Xenia Solution (AXS) merupakan komunitas independent di dunia otomotif


yang berkembang sangat pesat di Indonesia karena wadah yang termasuk besar dari mulai
pecinta otomotif ,kegiatan sosial , juga termasuk kegiatan seni budaya. Sesama member axs
saling berbagi dan bersinergi bagaimana membangun komunikasi agar tetap eksis di
komunitas sejenisnya terutama avanza xenia. Dan terbukti dari waktu ke waktu komunitas
AXS semakin berkembang baik kegiatanya ataupun lingkungannya. (membernya)

Terima Kasih atas perhatiannya dan kami berharap persetujuan yang diberikan guna
berkembangnya AXS Wilayah dan semakin banyak menampung aspirasi dari pengguna
otomotif khususnya Hobby Berkomunitas
(para pehobby automotif)

Hormat Kami

Tim Penyusun AXS KOPLING


Visi Dan Misi

Visi
( sesama pecinta automotif melalui kegiatan hobby )
1. Membangun hubungan dan menjalin silaturahmi dalam menyalurkan hobby yang baik
dalam ruang lingkup Avanza Xenia Solution maupun sesama pecinta otomotif secara kekeluargaan.

2. Memberi contoh yang baik dalam berkendara dan beretika yang sesuai dengan tata tertib
berlalu lintas.

Misi

1. Menciptakan sebuah wadah atau komunitas yang memberi manfaat khususnya pengguna
Avanza Xenia Solution ( AXS ) umumnya bagi pengendara yang lain

2. Mengembangkan pengetahuan dan kemampuan rekan-rekan tentang teknik kendaraan dan


berkendara sehingga para rekan dapat memperoleh rasa aman terhadap kesulitan teknis yang
mungkin timbul terutama dari segi keselamatan pengemudi , penumpang dan pengguna
kendaraan yang lain.

3. Menyatukan dan mengembangkan ide-ide serta keinginan para anggota dalam kegiatan
yang positif.

4. Menjadi wadah dalam menyalurkan hobi kita sesama Member, Khususnya hobi ngoprek.

5. Aktif berpartisipasi sebagai kontributor utama di FB Avanza Xenia Solution terutama untuk
konten-konten oprek automotif, baik oprek mesin, interior, eksterior maupun audio
Filosofi Dan Logo

1. HURUF AXS Mengacu kepada ketentuan dari axs Nasional, untuk membuat
logo wilayah harus memakai 3 huruf yang sudah menjadi ketentuan logo AXS
Nasional

2. KOPLING ( Kopsan Oprek Keliling ) Dimana Perkumpulan ini lebih sering


melakukan kopsan keliling Ke lokasi wilayah dimana member berada dan didalam setiap
kopsan menu utama yang dibicarakan dan di hadirkan Adalah OPREK kendaraan
Jadi KOPLING ini lebih ke singkatan Kopsan oprek keliling dimana perkumpulan ini memang suka
dan rutin melakukan kopsan keliling ke lokasi dimana member berada dan dalam setiap kopsan menu
utama yang di hadirkan dan di diskusikan tentang Oprek kendaraan dan bertujuan untuk selalu
mendukung dan memeriahkan setiap kegiatan atau acara AXS SATOE dengan tetap berkomitmen
Menjadi penyemangat berkomunitas dalam satu wadah Axs menjadi pelopor berlalu lintas yg baik dan
benar

3. Gambar:

Menyatukan logo AXS Nasional dengan gambar satu orang warna putih dan roda mobil yang
berputar, adalah mencerminkan axser yang berniat tulus dan semangat menjalin silaturahmi
dalam wadah Axs satoe untuk menambah persaudaraan dan pengetahuan dalam bidang otomotif
Avanza atau Xenia.

Serta bertujuan untuk selalu mendukung dan memeriahkan setiap kegiatan atau acara AXS
SATOE
Data Member Yang Ada Saat ini
Januari 2024
No Nama Alamat Plat Nomor
1 Syaiful Cilangkap RT 01 RW 16 No.67 Tapos B 1861 EZB
2 Deni Jl.Anyar Kp.Leuwinutug RT 02 RW 01 Citeureup F 1819 FAA
3 Ari Ds Leuwinutug RT 04 RW 01 No.33 Viteureup F 1445 KL
4 Feri Perum Pondok Mutiara Blok C2 No.12 Ds Sasak Panjang B 1050
WYH
5 Kukung Dsafir Residen Blok B5 Bojonggede B 2506 SRV
Syukur
6 Sandi Cilodong RT 06 RW 04 Kalibaru B 2936 YZ
7 Deri P Kp. Pondok Manggis RT 02 RW 01 Ds Bojong Baru Bogor B 1171 PZM
8 Gabe Karanggan Tua RT 03 RW 08 Kranggan Gunung Putri F 1531 VY
9 Syaiful Cilangkap RT 01 RW 16 No.67 Tapos B 1861 EZB
10 Inggit Griya Asri Pertiwi Blok E3RT 01 RW 06 Cibinong F 1781 HP
11 Ali Perum Bambu Kuning Blok C1 Bojonggede B 1279
EMG
12 Khoir Kp.Pondok Manggis RT 02 RW 01 Ds.BojongBaru B 1879 PZM
13 Deddy Cilangkap BDB RT.02/15 Tapos Depok B 2004
PBM
14 Joey Kp.Pondok Manggis RT05 RW 01 Bojonggede B 1585 POZ
15 Irwan Sidamukti RT 05 RW 03 Cilodong F 1405 NX
16 Purjati Jl.Family Sukahati Cibinong B 1767 ENG
17 Sri Yunanto Dusun Kranggan RT 03 RW 04 Puspasari Citeureup B 1076 TFL
18 Ramon Jl Karang Asem Barat Citeureup RT 03 RW 01 B 1941 CZR
19 Fahmi Jatijajar 2 RT 05 RW 08 Jatijajar Tapos B 2514 EBE
20 Satria Griya Asri Pertiwi Jl Cempaka Blok C2 Sukahati F 1789 CN
21 Kamal Kp Padurenan RT.01/06 F 1599 GK
22 Cahya Kp Pisang Karedan F 2111 AAD
23 Adit Pondok Tirta Mandala J5 Sukamaju B 1765 ERP
24 M.Murdianto Jl Cipayung H Kotong 2 RT 05 RW 09 Citayam B 1425 EYQ
25 Tagor Perum. Puri Harmoni Pasir Mukti jl.Sakura Blok D3 No.38 B 1466 PIQ
26 Choerul Lingkungan Kayu Manis RT 02 RW 03 CiriMekar Cibinong F 1610 LY
Anam
27 Viktor Perum Pesona Cilebut 3 Bogor F 1584 BKC
28 Yansen Perum PWI Blok C4 Kemang Parung B 1213 EMF
29 Agus Kp Parigi Rt 04 RW 04 Parigi Mekar Ciseeng B 9837 CZR
30 Wahyu Jl Raya Susukan RT 03 RW 05 Bojong Gede F 1480 BB
31 Apen Jl Raya Parung-Bogor Belakang FIF Parung F 5624 HZ
32 Anto Kp Cijujung RT 04 RW 05 Cijujung Sukaraja F 1654 HG
33 Eka Panji Kp. Karanggan Tua RT 005/008 Desa Karanggan Kecamatan Gunung F 1725 PC
Putri Kabupaten Bogor
34 Arul Jl.kelapa 2 RTM Gg.H.Atab No.57 Tugu Cimanggis Depok B.1363.EYJ
35 Ikbal Kp Mekar sari Rt 02 Rw 07 Desa Leuwiliang Kabupaten Bogor F 1299 NW
36 Agung Kp Mekar sari Rt 02 Rw 07 Desa Leuwiliang Kabupaten Bogor F 1365 JI
37 Eko Kp.Tajur RT 13 RW 07 Ds.Bojong Kec.Citeureup F 1690 MB
38 Dayat Kp. Curug RT.03/02 F 1159 MZ
39 Dandi Kp. Karanggan Tua RT 005/008 Desa Karanggan Kecamatan Gunung F 1250 KM
Putri Kabupaten Bogor
Dokumentasi Kegiatan Kopdar Dan kegiatan Sosial
Potensi perkembangan
AXS KOPLING

1. Jumlah member di kopling tidak bersinggungan dengan WAG AXS Hobby ataupun
AXS wilayah yang sudah ada.

2. Dengan adanya KOPLING akan lebih luas dalam pengenalan lingkungan


parapecinta otomotif khususnya Avanza Xenia.

3. Member KOPLING sementara ini merupakan warga BOGOR , DEPOK dan Sekitar
yang ingin menjalin silaturahmi tanpa batas
TATA TERTIB

1. Member kopling berkomitmen tetap satu komando di AXS SATOE dan tidak boleh ada
ataupun terlibat di komunitas AXSI

2. Setiap Rekrutmen member yang masih aktif di wilayah/ex pernah di AXS wilayah akan
mengedepankan komunikasi dan koordinasi dengan admin wilayah asal member,
sebelum dinyatakan resmi sebagai member kopling, itu akan jadi acuan syarat wajib
calon member tersebut memiliki kesamaan hobby khususnya dibidang oprek mengoprek
mobil agar bisa saling berbagi informasi sesama member AXS Khususnya member AXS
KOPLING sendiri dan jika hal itu dilanggar maka wag KOPLING siap menerima sanksi
dari teguran sampai dibekukan di AXS.

3. AXS KOPLING terbuka untuk siapapun yang ingin bergabung tetapi yang paling
diutamakan member yang belum pernah ada di AXS wilayah manapun/member baru
yang bergabung dikomunitas.

4. Kami pun berkomitmen jika member AXS KOPLING tidak diperkenankan untuk
membuat basecamp wilayah, karena KOPLING hanya ada satu di indonesia, secara
domisili hanya ada di Cibinong Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat.

Anda mungkin juga menyukai