Anda di halaman 1dari 4

1.

Organ reproduksi pria yang berbentuk seperti kantong di dalamnya terdapat testis dan
berfungsi menjaga suhu testis agar sesuai untuk produksi sperma adalah ....
A. Uretra C. Vasdeferents
B. Skrotum D. Epididimis
2. Terletak pada angka berapa organ-organ penyusun pada sistem reproduksi perempuan
berikut.

□ Ovarium

□ Serviks

□ Rahim (uterus)

3. Zigot terbentuk akibat sel telur dibuahi oleh sperma. Peristiwa dibuahinya sel telur oleh
sperma disebut….
A. Menstruasi B. Fertilisasi C. Oogenesis D. ovulasi
4. Berikut merupakan beberapa penyakit pada sistem reproduksi manusia. Berikan tanda √
pada lingkaran jika sesuai.
Herpes
HIV /
Pernyataan AIDS
Gonore Sifilis Simplex
Genitalis
Penyakit menular yang disebabkan oelh bakteri
Treponema pallidum o o o o
Penyakit yang disebabkan
Immunodeficiency virus
oleh Human
o o o o
o o o o
Penyakit yang disebabkan oleh virus yang
menyerang kulit di daerah genetalia luar, anus, dan
vagina
Penyakit yang disebabkan oleh bakteri Neisseria
gonorrhoeae o o o o
5. Proses meluruhnya sel-sel epitel yang menyusun dinding rahim disebut ….
A. Ovulasi B. fertilisasi C. implantasi D. menstruasi
6. Berikut merupakan pernyataan mengenai upaya pencegahan penyakit pada sistem
reproduksi manusia, Berilah tanda √ pada lingkaran jika sesuai dan beri tanda x jika tidak
sesuai.


Menggunakan celana dalam yang kurang menyerap keringat


Mengganti celana dalam 2 - 3 kali sehari


Hindari menggunakan sabun pembersih daerah kewanitaan secara terus-
menerus
7. Berikut merupakan kelompok perkembangbiakan pada tumbuhan. Tentukan benar atau
salah pernyataan berikut dengan memberikan tanda √ pada kolom yang sesuai.
Kelompok Tumbuhan Nama Latin Benar Salah
Tumbuhan berbiji Spermatophyta
Tumbuhan paku Pteridophyta
Tumbuhan lumut Tarcheophyta

8. Berikut merupakan beberapa macam contoh


perkembangbiakan vegetatif alami.
□ Rhizoma

Hubungkan garis lurus jika sesuai. □ Stolon

□ Umbi Lapis

□ Kuncup Adventif
Daun

□ Umbi Batang
9. Tentukan kebenaran pernyataan berikut dengan memberikan tanda √ pada kolom yang
sesuai.
Tidak
No Pernyataan Setuju
Setuju
Cangkok dapat dilakukan dengan mengelupas kulit batang
1
tanaman berkayu, kemudian dibalut dengan
Merunduk dapat dilakukan dengan membenamkan tangkai
2 tanaman ke tanah, sehingga bagian yang tertanam dalam tanah
tumbuh akar
Setek adalah cara perkembangbiakan dengan cara mengambil
3 pucuknya dan kemudian ditanam untuk menghasilkan individu
baru
10. Perkembangbiakan generatif pada tumbuhan Angiospermae, sel sperma dan sel telur
mengalami fertilisasi, sehingga terbentuk embrio yang tersimpan dalam ...
A. Daun B. Biji C. Batang D. Akar
11. Berilah tanda √ pada lingkaran jika pernyataan berikut benar dan X jika salah.
No Pernyataan
1 Ornitogami adalah penyerbukan yang dibantu oleh burung
o
2 Penyebaran biji dengan bantuan manusia disebut Zookori
o
3 Tumbuhan yang bijinya tidak tertutup kulit buah atau berbiji terbuka
disebut tumbuhan Gymnospermae o
4 Hidroponik merupakan cara penanaman tumbuhan dengan menggunakan
larutan nutrisi dan mineral dalam air dan tanpa menggunakan tanah o
5 Planaria merupakan salah satu contoh hewan yang melakukan fragmentasi
o
12. Berikut ini merupakan pernyataan contoh hewan yang berkembangbiak secara seksual.
Berikan persetujuan dengan memberi tanda √ pada kolom yang disediakan.
No Pernyataan Setuju Tidak Setuju
1 Kucing merupakan salah satu contoh hewan yang □ □
berkembangbiak dengan cara Vivipar
2 Contoh hewan Ovipar antara lain katak, ayam, itik □ □
3 Contoh hewan Ovovivipar yaitu kadal dan sebagian □ □
jenis ular
13. Molekul pada materi genetika yang mendasari pewarisan sifat makhluk hidup yaitu….
A. asam nukleat B. asam asetat C. asam sulfat D. asam amino
14. DNA merupakan untaian yang sangat panjang. Seluruh untai DNA tersebut dikenal
dengan….
A. histon B. adenin C. kromosom D. alela
15. Berikut ini pernyataan mengenai jumlah kromosom manusia. Berilah tanda √ pada lingkaran
jika benar.
No Pernyataan

1 Jumlah kromosom tubuh manusia adalah 44 buah


o
2 Jumlah kromosom sex manusia adalah 2 pasang
o
3 Jumlah kromosom tubuh manusia adalah 23 pasang
o
4 Jumlah kromosom manusia secara keseluruhan adalah 46 buah
o
16. Berilah persetujuan dari pernyataan-pernyataan berikut dengan memberikan tanda √ pada
kolom yang telah disediakan.
Pernyataan Setuju Tidak Setuju
1) Genotipe adalah keseluruhan informasi genetika yang □ □
terkandung pada suatu makhluk hidup
2) Jumlah kromoson tubuh manusia sebanyak 22 pasang □ □
atau 46 buah
17. Lengkapilah tabel berikut.
Pernyataan Isian
Ciri atau sifat yang dikontrol oleh dua gen identik disebut
dengan … ……………...........................
Ciri atau sifat yang dikontrol oleh dua gen tidak identik
disebut dengan … ……………...........................
18. Lengkapilah tabel berikut.
Pernyataan Isian
Gejala-gejala kelistrikan yang terjadi karena
ketidakseimbangan muatan pada benda disebut … ……………...........................

Unit terkecil penyusun materi disebut …


……………...........................
19. Berilah tanda √ pada kolom benar atau salah jika sesuai.
Pernyataan Benar Salah
1) Elektron adalah partikel penyusun atom yang □ □
bermuatan negatif yang mengelilingi inti atom
2) Atom tersusun atas partikel subatom yaitu proton □ □
(bermuatan positif)
20. Berikut merupakan pernyataan dari Coulomb yang menyimpulkan interaksi dua benda yang
bermuatan. Berilah persetujuan dari pernyataan-pernyataan berikut dengan memberikan
tanda √ pada kolom yang telah disediakan.
Pernyataan Setuju Tidak Setuju
1) Semakin besar jarak kedua benda yang bermuatan, □ □
semakin besar pula gaya listrik antara benda tersebut
2) Semakin besar muatan benda, semakin besar gaya □ □
listrik antara benda tersebut.

Semoga Berhasil

Anda mungkin juga menyukai