Anda di halaman 1dari 2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS MALIKUSSALEH Cot Teungku Nie ~ Reuleut Kecamatan Muara Batu — Aceh Utara Telepon (0645) 41373 — 40915 Faksimile (0645) 44450 Laman: http://www-unimal.ac.id ‘Nomor: 0689/UN45/KM.01,00/2024 8 Maret 2024 Lamp : 1 (satu) eks Hal: Pemberitahuan Pendaftaran KDMI Tahun 2024 Yth, Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan di- Lingkungan Universitas Malikussaleh Sehubungan dengan telah dibukanya pendaftaran program Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI) Tingkat Universitas Malikussaleh Tahun 2024, maka dengan ini kami sampaikan kepada Bapak / Ibu Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan di lingkungan Universitas Malikussaleh untuk dapat mengirimkan mahasiswa / i nya sebagai perwakilan untuk mengikuti Kompetisi tersebut di atas mulai tanggal 8 Maret 2024 s.d 21 Maret 2024 pada link pendaftaran : htips:/s.id/PendaftaranKDMI_Unimal2024. Adapun syarat - syarat dan ketentuan serta teknik perlombaan terlampir. Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan, atas pethatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih. Wakil Rektor __Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Dr. Alfian, S.Hi., M.A ‘NIP 1970124200501 1001 Lampiran : Syarat dan Ketentuan : 1. Peserta adalah mahasiswa aktif Universitas Malikussaleh yang terdaftar di ‘Semester 2 (dua), 4 (empat), 6 (Enam), dan 8 (delapan). 2. Setiap fakultas dapat mengirimkan maksimal 2 (dua) tim yang masing-masing terdiri dari 2(dua) orang dengan mengunggah KTM, KTP Dan Pas Foto warna terbaru ‘Tekniks Perlombaan: 1. Babak Penyisihan : Sistem Debat Parlemen Inggris Mosi debat akan diberikan pada saat technical meeting 2. Babak Perempat final, semifinal dan final: Sistem Debat Parlemen Inggris Mosi akan dibagikan setelah pengumuman babak final ‘Wakil Rektor _Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, Dr. Alfian, S.Hi., M.A NIP 197701242005011001

Anda mungkin juga menyukai