Anda di halaman 1dari 9

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Ujian Sekolah (US) kelas IX merupakan evaluasi awal bagi siswa kelas IX yang telah menempuh
rangkaian program pembelajaran selama Tahun yang diamanatkan kurikulum, sehingga pelaksanaan Ujian
Sekolah kelas IX Tahun Pelajaran 2022/2023 daUS dijadikan sebagai barometer untuk mengetahui tercapai
atau tidaknya target kurikulum di SMP Negeri 1 Gumukmas. Oleh karena itu pelaksanaan Ujian Sekolah
(US) kelas IX tahun pelajaran 2022/2023 merupakan kegiatan yang sangat penting baik bagi siswa maupun
sekolah.
Untuk keberhasilan pelaksanaan ini perlu adanya pedoman agar semua kegiatan berjalan dengan
sebaik-baiknya. Dengan mencermati dan mengikuti panduan ini diharapkan tahap demi tahap
penyelenggaraan daUS diikuti dan dilalui dengan membawa hasil yang memuaskan. Panduan ini disusun
dengan mengacu pada Permendikbud No 23 tahun 2016 . Pedoman pelaksanaan Ujian Sekolah (US) kelas
IX ini perlu dibuat, sebagai acuan sebagaimana ketentuan-ketentuan yang ada.

B. DASAR
Pedoman pelaksanaan Ujian Sekolah (US) kelas IX di SMP Negeri 1 Gumukmas ini didasarkan pada:
1. Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nonmor 20 Tahun 2016 tentang Standar
Kompetensi Lulusan
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 21 Tahun 2016 tentang Stándar Isi
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 22 Tahun 2016 tentang Stándar
Proses
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 tahun 2016 tentang Stándar Penilaian
6. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Jember
No. 421.2/4928/310/2022, tanggal 26 Desember 2022, tentang hari Hari Efektif, Hari Efektif
Fakultatif dan Hari Libur Bagi Satuan Pendidikan di Kabupaten Jember Tahun Pelajaran
2022/2023.
7. Program kerja sekolah SMP Negeri I Gumukmas Tahun Pelajaran 2022/2023
8. Rapat Dinas tanggal 01 – 02 – 2023

C. TUJUAN
Tujuan penyusunan pedoman pelaksanaan Ujian Sekolah (US) kelas 9 tahun pelajaran 2022/2023 ini adalah
sebagai berikut.
1. Memberikan pedoman kepada panitia pelaksana agar dalam melaksanakan tugasnya dicapai hasil
dengan sebaik-baiknya.
2. Sebagai pedoman dalam menangani permasalahan yang timbul dalam penyelenggaraan Ujian Sekolah
(US) kelas IX di SMP Negeri 1 Gumukmas Tahun Pelajaran 2022/2023
3. Membantu tercapainya tujuan dan fungsi Ujian Sekolah (US) kelas IX :
a. Sebagai barometer pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di SMP Negeri 1 Gumukmas
b. Alat penilaian pencapaian kompetensi inti dan kompetensi dasar pada seluruh mata pelajaran.
c. Sebagai umpan balik bagi sekolah untuk pedoman pelaksanaan kegiatan belajar mengajar tahun
berikutnya
d. Mengukur daya serap siswa dalam pelaksanaan proses mengajar
e. Alat ukur mutu pendidikan peserta didik secara individu di SMP Negeri 1 Gumukmas.
f. Mengukur keberhasilan sekolah dalam pelaksanaan pembelajaran di SMP Negeri 1 Gumukmas.

D. SASARAN
Sasaran Ujian Sekolah (US) kelas IX Tahun Pelajaran 2022/2023 adalah siswa kelas IX SMP Negeri 1
Gumukmas Berjalan Dengan Lancar.
BAB II
PENGORGANISASIAN
A. SUSUNAN PANITIA
SUSUNAN PANITIA UJIAN SEKOLAH (US) KELAS IX
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
SMP NEGERI 1 GUMUKMAS

NO Jabatan Nama
1 Penanggungjawab Wibowo, S.Pd
2 Ketua Hani’atul Fajariyah,, S.Pd
3 Wakil Ketua Dra. Endang Ekawati
1. Nur Hadi, S.Pd
4 Sekretaris
2. Hendi Subambang, S.Pd
5 Bendahara Titik Setyorini, S.Pd
6
Koordinator Soal Dwi Reni Fatmawati
1. Tri Sulistiyani
7 Pengepakan Soal 2. Dwi Liyan

8 Edit Soal Taufik Hidayat

9 Perlengkapan Nurul Anwar

1. Supriyadi
10 Kebersihan 2. Humam
3. Iqbal Wahyu S
1. Hendrik P
11 Keamanan & Pembantu Umum 2. Junaidi
3. Jujuk

B. REKAPITULASI PESERTA
SMPN 1 Gumukmas SMPN Terbuka 1
Gumukmas JUMLAH
L P L P
Kelas 7 119 104 12 6 241
Kelas 8 99 118 29 22 268
Kelas 9 117 95 26 19 257
JUMLAH 335 317 67 47 766
C. DAFTAR PENGAWAS

PENGAWAS RUANG

KOD KOD
NAMA NAMA
E E
1 TUTUK SUPRIHATI,S.Pd.I 15 KUN HABIBAH,S.Pd
2 SUBHAN, S.Ag 16 MOHAMMAD ROBITH, S.Pd
3 WIDYA KURNIAWAN 17 AHMAD KHOFAZI,S.Pd
4 YULI WIDYO, S.Pd 18 HADI KUSNANTO,S.Pd
5 Drs.H.MUSTAKIM 19 PONIRAN, S.Pd
6 DESI AYU, S.Pd 20 BUDI SUSILO, M.Pd
7 SAMSUL HADI,M.Pd 21 HENDI SUBAMBANG, S.Pd
8 YENI LUSIANA, S.Pd 22 ROUDHOTUL ULYA, S.Pd
9 NUR HAYATI, S.Pd 23 LULUK MAKNUNAH, S.Pd
10 MU'AROFAH,S.Pd 24 IIR KHOIRUN NISA, S.Pd
11 ERNA PRIHATIN,S.Pd 25 ANIS SUDIYONO, S,Pd
12 SRI MARDININGSIH, S.Pd 26 ELLA DWI YANTI, S.Pd
13 NUNING SRIRAHAYU, S.Pd 27 ANIS SUDIYONO, S,Pd
14 SUROSO,S.Pd 28 WINARNI, S.Pd

29 SITI NUR KHOLIFAH, S.Pd


30 NOVIA MIFTAHUL JANAH, S.Pd
31 NUNGKI DWI RAHAYU, M.Pd
32 EDWITRI ARVI ANI, S.PdI
33 SASMITA DEWI, S.Pd
34 RIZKA LUKLU'ATUL F., S.Pd
35 ALFIAN NANA F, S.Pd
36 AYU NUR KARTIKA, S.Pd
37 Drs. H. RIYANTO, M.Pd
BAB III
KEGIATAN UJIAN SEKOLAH (US) KELAS IX
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
A. PROGRAM KEGIATAN
No JENIS KEGIATAN PELAKSANAAN PETUGAS
Pembentukan panitia 31 Januari 2023 Ur.Kurikulum (dalam raUS dewan
1
dan pembagian tugas guru)

Pengumpulan kisi-kisi
2 1 - 7 Februari 2023 Hendi Subambang, S.Pd
soal dan naskah soal

Penggandaan soal & Panitia


3 10- 11 Februari 2023
lembar jawaban
Pengepakan soal 13 Februari 2023
4 Panitia
Pengaturan Ruang 14 Februari 2023
5 Staf TU dan Karyawan
Pelaksanaan
6 Pelaksanaan Kegiatan 27 Februari – 4 Maret 2023 Semua Guru

7 Koreksi 6 – 8 Maret 2023 Pengawas Ruang

8 Input dan Olah Nilai 9 – 11 Maret 2023 Guru Mapel & Wali Kelas

9 Pembagian raport ……………………….. Wali kelas


B. URAIAN KEGIATAN
1. Persiapan
a. Mendata dan menetapkan nominasi peserta
b. Menyosialisasikan teknis pelaksanaan kegiatan pada seluruh pengawas ruangan.
c. Mendistribusikan perangkat Ujian Sekolah (US) kelas IX tahun pelajaran 2022/2023 kepada
pengawas ruangan.
2. Penyelesaian
a. Mengumpulkan LJK dan menyerahkan kepada petugas korektor/Scanner
b. Melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kegiatan
c. Menginput dan mengolah nilai
d. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan
C. JADWAL UJIAN SEKOLAH (US) IX TAHUN PELAJARAN 2022/2023
HARI/TANGGAL WAKTU MATA PELAJARAN KETERANGAN
SENIN 07.30 - 09.30 1. Bahasa Indonesia 50 Butir Soal
27 Februari 2023 10.00 - 11.30 2. PAI 50 Butir Soal
SELASA 07.30 - 09.30 1. Matematika 40 Butir Soal
28 Februari 2023 10.00 - 11.30 2. IPS 50 Butir Soal
RABU 07.30 - 09.30 1. Bahasa Inggris 50 Butir Soal
1 Maret 2023 10.00 - 11.30 2. Prakarya 50 Butir Soal
KAMIS 07.30 - 09.30 1. IPA 40 Butir Soal
2 Maret 2023 10.00 - 11.30 2. PPKn 50 Butir Soal
JUM’AT 07.00 - 08.30 1. BTA 50 Butir Soal
3 Maret 2023 09.00 - 10.30 2. Seni Budaya 50 Butir Soal
SABTU 07.30 - 09.00 1. PJOK 50 Butir Soal
4 Maret 2023 09.30 - 11.00 2. Bahasa Daerah 50 Butir Soal
D. TATA TERTIB PENGAWAS DAN PESERTA
1. TUGAS PENGAWAS RUANG
1. Lima belas menit sebelum dimulai, pengawas :
a. Menerima petunjuk dan pengarahan dari Ketua
b. Menerima dan memeriksa sampul yang berisi lembaran soal, lembaran jawaban komputer, berita acara, dan
daftar hadir penyelenggaraan kegiatan dalam keadaan baik.
2. Sepuluh menit sebelum Ulangan dimulai pengawas memasuki ruangan dan kemudian :
a. Memeriksa keadaan ruangan Memeriksa nomor-nomor peserta yang tertera pada meja dan apabila diperlukan
mengadakan perbaikan dan penyesuaian.
3. Setelah tanda masuk dibunyikan, PENGAWAS :
a. Mengawasi agar peserta yang masuk tidak membawa catatan apapun kecuali alat tulis menulis.
b. Mengatur peserta agar menduduki temUS yang sesuai dengan nomor masing-masing.
c. Membacakan TATA TERTIB peserta Menyampaikan daftar hadir untuk diisi oleh peserta dan kemudian
pengawas membubuhkan tanda tangan pada lembaran daftar hadir peserta.
d. Memperlihatkan kepada peserta sampul soal masih dalam keadaan baik.
e. Membuka sampul dan membagikan lembaran soal dan lembar jawaban dalam keadaan terbalik dan tidak
terbaca pada masing-masing peserta.
f. Memberitahukan kepada peserta agar sebelum mengerjakan soal membaca terlebih dahulu dengan teliti
petunjuk mengerjakan soal yang tersedia.
g. Memberitahukan kepada peserta bahwa soal mulai daUS dikerjakan setelah tanda bel dibunyikan .
h. Mengingatkan kepada peserta untuk menuliskan nomor peserta pada lembar jawaban dikolom yang tersedia.
4. Setelah tanda bel MULAI dibunyikan, pengawas memberitahukan peserta bahwa soal boleh mulai dikerjakan.
5. Semua lembaran soal yang tidak terpakai dimasukkan kembali kedalam sampul soal.
6. Mengijinkan peserta yang datang terlambat untuk masuk ruangan setelah mendaUS persetujuan dari Ketua
Panitia ulangan Tahun atau Kepala Sekolah.
7. Menjawab pertanyaan peserta tentang hal-hal yang kurang jelas.
8. Selama ulangan berlangsung pengawas :
a. Menjaga ketertiban dan ketentraman.
b. Memberi peringatan dan melarang peserta yang berusaha bekerja sama mengerjakan soal atau meniru
pekerjaan peserta lain.
c. Dilarang memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam menjawab soal kepada peserta
9. Setelah tanda selesai dibunyikan pengawas memerintahkan peserta untuk berhenti mengerjakan soal dan
meletaknya diatas meja masing-masing kemudian peserta dipersilakan meninggalkan ruangan
10. Mengumpulkan dan menghitung lembaran jawaban, lembaran soal, dan mencocokkan dengan nomor pada
lembaran dan daftar hadir kemudian menyusunnya sesuai dengan nomor urut peserta, bersama-sama dengan
berita acara dan daftar hadir dimasukkan kedalam sampul semula.
11. Menyerahkan hasil pekerjaan peserta kepada pelaksana harian.
2. TATA TERTIB PESERTA
a. Peserta memasuki ruangan sepuluh menit sebelum ulangan dimulai.
b. Peserta dilarang membawa buku, catatan dalam bentuk apapun kedalam ruangan.
c. Peserta wajib menyediakan alat-alat tulis menulis yang diperlukan .
d. Peserta wajib mengisi daftar hadir.
e. Peserta mulai mengerjakan soal setelah BEL tanda mulai mengerjakan dibunyikan.
f. Peserta yang memerlukan penjelasan daUS bertanya kepada pengawas ruangan dengan cara mengacungkan
tangan terlebih dahulu.
g. Peserta yang datang terlambat hanya boleh mengikuti Ulangan setelah mendaUS ijin dari Ketua Panitia atau
Kepala Sekolah dan kepadanya tidak diberikan perpanjangan waktu.
h. Selama Ulangan berlangsung, peserta hanya boleh / daUS meninggalkan ruangan dengan ijin dan pengawasan
dari pengawas ruangan.
i. Peserta yang telah selesai mengejakan soal sebelum waktu habis diperbolehkan meninggalkan ruangan, setelah
lembar jawaban diserahkan kepada pengawas ruangan dan tidak boleh diminta kembali.
j. Peserta berhenti mengerjakan soal setelah bel tanda selesai mengerjakan dibunyikan.
k. Selama ulangan berlangsung, PESERTA DILARANG :
a. Menanyakan jawaban kepada siapapun.
b. Kerjasama dengan peserta lain.
c. Memberi atau menerima jawaban / bantuan dalam menjawab soal.
d Memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau melihat pekerjaan peserta
lain.
12. Semua peserta meninggalkan ruangan dengan tertib dan tenang, setelah bel tanda selesai dibunyikan dan lembar
jawaban ditinggalkan dimeja masing-masing.
13. Peserta yang melanggar tata tertib dikeluarkan dari ruangan ULANGAN dan diberi nilai 0 (nol).
E. PELAKSANAAN
Ujian Sekolah (US) IX tahun pelajaran 2022/2023 dilaksanakan pada :
Tanggal : 27 Februari – 4 Maret 2023
Waktu : 07.30 - 11.30 WIB
TemUS : UPTD Satdik SMP Negeri 1 Gumukmas

F. BIAYA
Biaya bersumber dari dana BOS

G. SK Panitia Terlampir

Gumukmas, 31 Januari 2023


Mengetahui
Kepala SMP Negeri 1 Gumukmas Ketua

WIBOWO, S.Pd Hani’atul Fajariyah, S.Pd


NIP. 197203011999031004 NIP. 197402072014122003
BAB IV
PENUTUP

Demikian penyusunan Program kegiatan Ujian Sekolah Tahun pelajaran 2022/2023. Agar program
kegiatan ini daUS dilaksanakan secara optimal, tentunya semua komponen yang terlibat dalam proses
pendidikan di SMP Negeri 1 Gumukmas yang meliputi seluruh komponen sekolah mulai dari pimpinan
sekolah, guru, wali kelas, serta tata usaha, hendaknya senantiasa bekerjasama, dalam rangka melaksanakan
tugas dengan penuh rasa disiplin dan tanggungjawab guna terwujudnya tujuan pendidikan nasional yang kita
harapkan.
Akhirnya semoga Allah SWT membalas sekecil apapun kontribusi kita dalam dunia pendidikan
khususnya di lingkungan SMP Negeri I Gumukmas, dengan balasan yang berliUS ganda baik di dunia
maupun di akhirat.

Anda mungkin juga menyukai