Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL PAT KELAS 6 DARING

SD MUHAMMADIYAH 15 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2021 - 2022
I. LATAR BELAKANG
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan telah menetapkan delapan standar nasional pendidikan, yaitu standar isi,
standar proses, standar kompetensi lulusan, standar pendidikan dan tenaga kependidikan,
standar sarana prasarana, standar pengelolaan, standar pembiayaan, dan standar penilaian
pendidikan.
Salah satu standar dalam pelaksanaan pendidikan di sekolah adalah standar penilaian
pendidikan yang diatur Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia
Nomor 53 Tahun 2015 Tentang Penilaian hasil belajar oleh pendidik dan satuan pendidikan
pada Pendidikan Dasar dan Menengah mengatur mekanisme, prosedur, dan instrumen penilaian
hasil belajar peserta didik. Penilaian hasil belajar pada jenjang pendidikan dasar dan menengah
dilaksanakan oleh pendidik, satuan pendidikan, dan pemerintah.
Penilaian Akhir Tahun (PAT) sebagai bagian dari penilaian hasil belajar. Adalah
kegiatan yang dilaksanakan oleh pendidik untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta
didik akhir semester genap. Dalam situasi pandemi virus Covid 19 dimana semua warga
dimohon untuk melakukan social distancing sebagai salah satu upaya pencegahan dan memutus
rantai penyebaran virus maka pelaksanaan Penilaian Akhir Tahun (PAT) dalam bentuk daring
sebagai solusi pembelajaran (WFH).

II. DASAR HUKUM PELAKSANAAN


Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 53 Tahun
2015 Tentang Penilaian hasil belajar oleh pendidik dan satuan pendidikan pada Pendidikan
Dasar dan Menengah.
Peraturan Mentri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 24 tahun
2016 Tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Kurikulum 2013 Pada Pendidikan Dasar
dan Menengah.

III. TUJUAN KEGIATAN


Adapun tujuan dari penyusunan kegiatan Penilaian Akhir Tahun (PAT) tahun pelajaran
2021-2022 di SD muhammadiyah 15 Surabaya adalah sebagai berikut:
a. Mengetahui kompetensi yang telah dicapai oleh peserta didik
b. Memberikan umpan balik dan perbaikan pada proses belajar mengajar
c. Untuk mengukur pencapaian hasil pembelajaran akhir tahun
d. Sebagai salah satu alat evaluasi pembelajaran

1
IV. SASARAN KEGIATAN
Adapun sasaran dari kegiatan Penilaian Akhir Tahun (PAT) kelas 6 ini adalah siswa-
siswi SD Muhammadiyah 15 kelas I-IV. Berikut rincian jumlah siswa-siswi tersebut adalah:
1. Kelas VI jumlah siswa = 118
Total jumlah siswa kelas VI = 118 siswa

V. TARGET KEGIATAN
Adapun target yang diharapkan dari penyusunan agenda kegiatan Penilaian Akhir
Tahun (PAT) kelas 6 di SD Muhammadiyah 15 Surabaya tahun pelajaran 2021-2022 adalah
sebagai berikut:
a. Mengukur seberapa jauh pengetahuan dan kemampuan yang telah dicapai oleh siswa.
b. Mengukur perkembangan siswa dalam mengikuti pembelajaran.
c. Pelaksanaan Penilaian Akhir Tahun (PAT) dapat berjalan lancar dan dapat
dipertanggungjawabkan sebagaimana semestinya
d. Pelunasan SPP mencapai 100%

VI. PELAKSANAAN
Penilaian Akhir Tahun (PAT) kelas 6
Hari : Senin – Kamis
Tanggal : 21 Maret – 1 April 2022
Waktu/durasi : Pagi (90 menit)

2
JADWAL PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) GENAP
KELAS VI
No Hari, Tanggal Sesi Pukul Mata Pelajaran
.

1 07.30 – 09.00 WIB PPKn


1. Senin, 21 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB Al Islam (Al Qur’an)

1 07.30 – 09.00 WIB Bahasa Indonesia


2. Selasa, 22 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB Al Islam (Ibadah)

1 07.30 – 09.00 WIB Bahasa Arab


3. Rabu, 23 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB TIK

1 07.30 – 09.00 WIB Matematika


4. Kamis, 24 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB Al Islam (Aqidah)

1 07.30 – 09.00 WIB SBdP


5. Jumat, 25 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB Kemuhammadiyahan

1 07.30 – 09.00 WIB Bahasa Inggris


7. Senin, 28 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB PJOK

1 07.30 – 09.00 WIB Bahasa Jawa


8. Selasa, 29 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB IPA

1 07.30 – 09.00 WIB IPS


9. Rabu, 30 Maret 2022
2 09.30 – 11.00 WIB Tarikh

1 07.30 – 09.00 WIB


10. Kamis,31 Maret 2022 Praktik wudlu dan sholat
2 09.30 – 11.00 WIB

1 07.30 – 09.00 WIB


11. Jum’at, 1 April 2022 PTS Susulan
2 09.30 – 11.00 WIB

3
VII. SUMBER DANA
KEGIATAN ANGGARAN SUMBER BIAYA
Pelaksanaan PAT Genap RP. 35.615.830,- M.A. 02.07.01 (439)

VIII. RINCIAN PEMBIAYAAN


Lampiran – Lampiran

IX. PENUTUP
Surabaya, 14 Februari 2022
Diperiksa,
Kaur Kurikulum Ketua Panitia

Syaiful Lukman, S. Pd Rahmawati Hidayah, S. Pd. I


NBM. 990 533 NBM. 605 177

Menyetujui, Mengetahui,
Kepala Sekolah Waka K2SI
(Kurikulum dan SDI)

Sholikin, M. Pd. I Muhammad Natsir, M. Pd. I


NBM. 737 261 NBM.944 028

4
SUSUNAN PANITIA PAT
SD MUHAMMADIYAH 15 SURABAYA
TAHUN 2021/2022
Jabatan Dalam
No Nama Jabatan Dinas
Tugas
1 Sholikin, M. Pd. I Kepala Sekolah Penanggungjawab
2 Mationo, M.A Guru Mapel KMD Sterring Commite
3 M. Natsir, M.Pd.I Guru Kelas 5 Ar. Facruddin Sterring Commite
4 Syaiful Luqman, S. Pd Guru Kleas 3 M. Hatta Sterring Commite
5 Mashuda, M.Pd Guru Mapel KMD Sterring Commite
6 Rahmawati Hidayah, S. Pd. I Guru Kelas 2 Sun Flower Ketua Panitia
7 Asifatuz Zuhro, S. Pd. I Guru Kelas 2 Tulip Wakil Ketua
8 Dwi Rizki Cory A, S. Kom Guru Mapel TIK 3-6 Sekretraris
9 Musfiroh, S. Pd Guru Kelas 1 Bee Bendahara
10 Indah Fatmawati, S. Ag Guru Kelas 1 Spider Tim Editor kelas 1
11 Wanda Dwi Aryani, S. Pd Guru Kelas 2 Jasmine Tim Editor kelas 2
12 Siti Munawaroh, S. Ag Guru Kelas 3 BJ. Habibie Tim Editor kelas 3
13 Merris Nuspita Sari, S. Pd Guru Kelas 4 Umar Bin Khottob Tim Editor kelas 4
14 Novita Angelina, S. Pd Guru Kelas 5 KH Mas Mansyur Tim Editor kelas 5
15 Anis Sa’idah, S. Si Guru Kelas 6 Ibnu Rusdy Tim Editor kelas 6
16 Siti Nur Kholifah, S.Pd. Guru Mapel Al Islam kelas 3,4 Tim Editor Al Islam
kelas 1,5,6
17 Bagus Waskito Utomo, S.Pd. Guru Mapel Al Islam kelas 5,6 Tim Editor Al Islam
kelas 2, 3, 4
18 Ana Sikria, S.Hum Guru Mapel Al Islam 1 dan Tim Editor Bahasa
Bahasa Arab 2, 3 & 4 Arab 1,5,6
19 Royyanatul Habibah, S.Pd.I Guru Mapel Al Islam 2 dan Tim Editor Bahasa
Bahasa Arab 1, 5 & 6 Arab 2, 3,4
20 Suci Puspita Rohmah, S.Pd Guru Mapel Bahasa Inggris 4-6 Tim Editor Bahasa
Inggris kelas 1-3
21 Arrachma Eko Fitriani, S.Pd Guru Mapel Bahasa Inggris 1-3 Tim Editor Bahasa
Inggris kelas 4-6
22 Abdul Munif Ade P, S.Or Guru Mapel PJOK 3, 2 Tim Editor PJOK
(2C,2D,2E) Kelas 1,4,5
23 Johan Pabudi, S.Or Guru Mapel PJOK 1 , 2 (2A,2B) Tim Editor PJOK
Kelas 2,3,6
24 Sekar Nirwana Sari, S. Pd Guru Kelas 2 Orchid (2C) Tim Editor SBDP
Kelas 1-6
25 Eko Bagus Yusfanto, S. Pd Guru Kelas 4 Usman bin Affan Tim Editor TIK
Kelas 3-6
26 Imroatun, S. Pd. I Guru Kelas 1 Dolphin Tim Editor KMD
Kelas 1-3
27 Ali Shoddiqin, M. Pd. I Guru Kelas 5 Buya Hamka Tim Editor KMD
Kelas 4-6
28 Sholikin Al Mujib, S. Th. I Ka. Tata Usaha Kesekretariatan
29 Fitroh Tsani Firdausi, S.Pd Tata Usaha Kesekretariatan
30 Bintang Erlindha Verdiana, S.S Team Teaching 1 Dolphin Kesekretariatan
31 Astini, S.E. Team Teaching 2 Jasmine Kesekretariatan
32 Titik Widiyah Ningsih, S.Pd Team Teaching 2 Orchid Kesekretariatan

5
33 Laras Ayuningtyas. M, S. Pd Team Teaching 2 Tulip Kesekretariatan
34 Nevieta Rahmah Sari, S.S Team Teaching 2 Sun Flowers Kesekretariatan
35 Amira Setyaningrum, S.Si Team Teaching 1 Bee Kesekretariatan
36 Ella Okta Puji Rahayu, S. Pd Team Teaching 2 Rose Kesekretariatan
37 Dian Budhiarti, S. H Team Teaching 1 Butterfly Kesekretariatan
38 Ajeng Ratna Yuliandri, S. Km Team Teaching 1 Spider Kesekretariatan
39 Ciptya Rahma Almira, S.Si Staf Keuangan Kesekretariatan
40 Eka Mega Wati, A. Md Staf Keuangan Kesekretariatan
41 Ida Maulida, S.Pd. Staf Keuangan Kesekretariatan
42 Intan Prawitasari, S.Pd. Guru Bimbingan Konseling Kesekretariatan
43 Riska Dini Novikasanti , S. Psi Kepala Perpustakaan Kesekretariatan
44 Moch. Dimyati Limas Tilawatil Quran Kesekretariatan
45 Ikhwanto, s. pd. Guru Mapel PJOK 6 , 5 Perlengkapan
46 Achmad Syaifuddin, ,M. Pd Limas Tilawatil Quran Dokumentasi
47 Wahyoedi Oetomo Driver dan Maintenance Konsumsi
48 Suti'ah, S.Pd Kantin Konsumsi
49 Siti Latifah Kantin Konsumsi
50 Irwan Susandi Cleaning Service Kebersihan
51 Agus Andi Mariyanto Cleaning Service Kebersihan
52 Mustaqim Cleaning Service Kebersihan
53 Pinah Cleaning Service Kebersihan
54 Mulyo Widodo Cleaning Service Kebersihan
55 Eko Subekti Cleaning Service Kebersihan
56 M. Yunus Security Keamanan
57 Moh.Anshori Security Keamanan
58 Sujohansah Security Keamanan

6
TUGAS POKOK dan FUNGSI
No Jabatan Tupoksi
1 Penanggungjawab Penanggungjawab seluruh kegiatan dan
memberikan arahan jalannya kegiatan
PTS/PAS/PAT
2 Sterring Commitee Memberikan arahan dan masukan yang sifatnya
teknis kegiatan PTS/PAS/PAT
3 Ketua Melaksanakan kegiatan sesuai mandat dan
bertanggungjawab atas kegiatan PTS/PAS/PAT
yang dilaksanakan
4 Wakil ketua Membantu ketua melaksanakan kegiatan
PTS/PAS/PAT
5 Sekretaris Menyusun proposal dan laporan kegiatan
PTS/PAS/PAT
6 Bendahara Membuat rancangan anggaran ulangan dan
mengatur sirkulasi keuangan sesuai RAU,
membuat laporan keuangan kegiatan
PTS/PAS/PAT
7 Tim editor 1. Mengedit kop soal PTS/PAS/PAT
2. Mengedit bentuk huruf, spasi, font, dan
margin soal
3. Mengedit bentuk logo sekolah
4. Mengedit ejaan dan tanda baca dalam soal
5. Mengedit kop kisi-kisi soal
6. Mengedit bentuk dan susunan kisi-kisi soal
7. Mengedit ejaan dan tanda baca kisi-kisi soal
8. Mengedit tanggal, pembuat soal dan
tandatangan
9. Mengedit kunci jawaban
10. Mengupload soal ke Program sidikmu
Editor kelas 1, 2, 3 mengedit kisi-kisi dan soal
Tematik (Bahasa Indonesia, PPKn,
Matematika), Kemuhammadiyahan dan Bahasa
Jawa
Editor kelas 4, 5, 6 3 mengedit kisi-kisi dan soal
Bahasa Indonesia, PPKn, Matematika, IPA, IPS,
Kemuhammadiyahan dan Bahasa Jawa
8 Kesekretariatan Membantu menyusun proposal dan membuat
laporan kegiatan PTS/PAS/PAT
9 Perlengkapan Menyiapkan peralatan yang dibutuhkan selama
kegiatan PTS/PAS/PAT
10 Dokumentasi Mendokumentasikan seluruh kegiatan

7
PTS/PAS/PAT
11 Kebersihan Membersihkan seluruh area gedung sekolah
12 Keamanan Menjaga keamanan dan ketertiban selama
kegiatan PTS/PAS/PAT berlangsung

8
PROPOSAL PAT KELAS 6 DARING
SD MUHAMMADIYAH 15 SURABAYA

SD MUHAMMADIYAH 15 SURABAYA
JL. MASTRIP NO 174 SURABAYA
Telp : 031-7665166; Fax : 031-7671635
Web :www.sdm-limas.sch.id ; E-mail : sdm_limas@yahoo.com
NSS : 102056025014 ; NPSN : 20553981

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Anda mungkin juga menyukai