Anda di halaman 1dari 9

PENILAIAN SUMATIF AKHIR JEJANG UTAMA

TAHUN PELAJARAN 2023/2024

LEMBAR SOAL

SENI BUDAYA
PETUNJUK UMUM
1. TulislahlebihdahuluNomorPeserta dan Identitasanda pada lembarjawaban yang
disediakansesuaipetunjuk yang diberikan oleh pengawasmenggunakanpena/ballpoint.
2. Untukmenjawabsoalpilihanganda, dengancaraKlik pada jawaban yang benarhuruf A, B, C,
D atau E pada Option jawaban yang telahdisediakan.
3. Untukmenjawabsoaluraian, gunakanpena/ballpoint dalammenuliskanjawaban pada
lembarjawaban yang telahdisediakan.
4. Selamapelaksanaan US
tidakdiperkenankanbertanyaataumemintapenjelasanmengenaijawabansoal yang
diujikankepadasiapapuntermasukkepadapengawas.
5. Dilarangmenggunakankalkulator, Kamus dan alat bantu lain dalammenjawabsoal US
6. Periksa dan bacalahsoal-soaldengantelitisebelumandamenjawabnya.
7. Laporkankepadapengawasbilaterdapattulisan yang kurangjelas, rusakataujumlahsoalkurang.
8. Jumlahsoalsebanyak45 butir, terdiridari :SoalPilihan Ganda 40 butir dan SoalUraian5
butir.
9. Dahulukanmengerjakansoal-soal yang Anda anggapmudah.
10. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas dan keluarruangan.

SELAMAT MENGERJAKAN
PETUNJUK KHUSUS

A. Soal Pilihan Ganda


1. Pilihlah salah satujawaban yang paling tepatdengancaramenyilang ( X ) pada salah
satupilihanjawaban A, B, C, D, E pada Option jawaban yang disediakan.

1. Bagaimana perilaku yang ditunjukan seorang manusia dalam memenuhi kebutuhannya


melalui aktivitas yang terpola,diulang ulang,dan dijadikan setandar membuat hal tersebut
menjadi budaya di suatu tempat,Seperti perbedaan bahasa yang menjadi ciri khas daerah
yang sangat menonjol,beraarti budaya sama halnya dengan......
a.Cara untuk hidup c.Kitab suci hidup e.konsekuensi hidup
b.Naluri untuk menebak d.Perasaan
2. Budaya itu tidak dengan tiba tiba keluar dari diri manusia sejak lahir,buktinya bayi tidak
tahu cara memakai sendok dan garpu setelah lahir.Tetapi budaya itu .............
manusia,sehingga hanya manusia tersebutlah yang melakukan pola buadaya itu,sedang
yang lain yang tidak pernah tau tidak melakukan hal yang sama...
a.Dirasakan c.Di Patenkan e.Di Nalurikan
b.Dipelajari d.Di Dilestarikan
3. Dalam kehidupan sehari hari kita sering dihadapkan pada tanda tanda dan perlambangan
mewakili suatu sifat kebudayaan, itu berarti Budaya meletakan dirinya melalui….
a. Wahyu c. Benda hidup e.Perasaan
b. Kitab d.Simbol
4. Indonesia terkenal kaya akan budaya,budaya dijadkan masyarakat sebagai sesuatu yang
dijaga dan di lestarikan keberadaanya dengan menangkal hal lain yang mampu
melunturkanya ,bahkan hal lain diluar kebudayaanya sendiri dianggap tidak baik, sampai
sampai dalam kehidupan berbangsa dan bernegara kita diajarkan untuksaling
menghormati perbedaan budaya dan tidak saling menyinggung Suku,Agama,Ras dan
budaya lain. Hal itu beraarti budaya memiliki sifat sebagai….....di suatu wilayah tertentu.
a. Pembeda c.Patokan terbaik e.Aturan
b. Penyeleksi d.Pemersatu
5. Kebudayaan lahir dalam unsur unsur kehidupan. Berikut contoh unsur kebudayaan yang
termasuk dalam Organisasi sosial yang mengupayakan kesejahteraan sosial adalah …..
a. Panti asuhan c. groub Whatsapp e.team pertandingan olahraga
b Karang taruna d. Komunitas hobi
6. Berikut ini contoh kebudayan suku beserta asalnya adalah tepat kecuali…
a. Suku Amish dari Amerika
b. Suku Eskimo dari Kutub utara
c Suku Samurai dari Jepang
d.Suku Baduy dari Jawa timur
e. Suku Aborigin dari Australia
7. Dari pengertian seni sebagai kegiatan rohani kata Art memiliki sebuah arti yang
melengkapi pemahaman kita bahwa seni juga kegiatan yang memerlukan
a. Kemahiran
b. Kesenangan
c. Kemuliaan
d.Ketenangan
e. Keberanian
8. Seni Dizaman modern ini memiliki bentuk yang ........ dibanding seni di zaman
sebelumnya
a. sama
b. Sederhana
c. kompleks
d.simpel
e. tak tentu
9. Seni telah ada sejak zaman prasejarah dengan wujud yang......dibanding denga seni saat
ini
a. sama
b. Sederhana
c. kompleks
d. rumit
e. tak tentu

10. Penikmat karya seni disebut…


a. Kreator
b. Apresiator
c. Kontraktor
d. Artis
e. Participan
11. Yang termasuk karya seni dibawah ini kecuali…
a. Lukisan
b. Patung
c. Pemandangan alam
d. Foto
e. Bangunan tempat tinggal
12. Pengertian seni mencakup tiga aspek yaitu…
a. Konsep,hasil karya,seniman
b. Pencipta,Kritikus,dan penghayat
c. Kreator,Apresiator,Imagination
d. Pencipta,Hasil karya,dan penikmat
e. Kreator,Apresiator,kolektor
13. Keindahan identik dengan dibawah ini kecuali...
a.Kesengsaraan c.Elok e.Molek
b. Kebenaran d.Permai
14. Keindahan bersifat universal artinya....
a. Mampu mebuat situasi dan kondisi manusia berubah
b.Tidak terikat oleh selera perseorangan
c. Abadi walaupun pembuatnya sudah meninggal
d.Memiliki daya tarik
e. Mengandung keselarasan
15. Dibawah ini yang bukan dari sifat keindahan adalah.....
a.kebenaran c. Abadi e. Universal
b.punya daya tarik d.Punya setandarisasi
16. Dasar didalam diri manusia untuk menciptakan sesuatu yang indah disebut..
a. Kompensasi c.Kontemplasi e.Kondensasi
b. Konsekuensi d.Koherensi
17. Berikut yang merupakan alasan manusia menciptakan keindahan adalah..
a. Sistem nilai yang sudah usang
b. Jaman semakin maju tetapi selera manusia tetap
c. Peningkatan moral dimana- mana
d.Karna hidup sudah bahagia
e.Ingin menyamai sang pencipta
18. Di indonesia seni rupa sangat dengan kehidupan,Seni rupa merupakan cabang seni yang
membentuk karya seni dengan media yang....
a.Ditangkap oleh mata dan didengar oleh elinga
b.Ditangkap oleh mata dan dapat dirasakan dengan perasaan
c.Dapat di dengar oleh telinga dan dapat diatur pergerakanya
d.Di dengar oleh telinga dan bentuknya berupa dialog
e.Ditangkap oleh mata dan dirasakan dengan rabaan

19. Contoh seni rupa dibawah ini adalah....


a.Batik tulis c Keroncong e. Senam
b.Pentas wayang wong d.Gambyong
20. Kain batik merupakan seni yang telah diakui dunia,walaupun bukan merupakan karya
seni yang sebesar dan se monumental patung, karna kain batik termasuk seni dua dimensi
yang berkarakteristik....
a.Memiliki wujud yang dapat dilihat oleh mata
b.Memiliki dimensi volume
c.Memiliki nilai keindahan yang sederhana
d.Memiliki dimensi panjang dan lebar saja
e. Memiliki unsur ruang nyata dalam karyanya
21. Contoh seni rupa tiga dimensi yang benar adalah....
a.Relief c.Lukisan e.gamabar bangunan
b.Patung d.Batik cap
22. Seni rupa yang masih memiliki pola pakem dalam pembuatanya termasuk dalam seni
rupa.....
a.Maca negara c.Tradisional e.Kontemporer
b. Modern d. Prasejarah
23. Contoh seni rupa kontemporer dibawah ini yan tepat adalah....
a. c. e.

b. d.

24. Secara etimologis teater dapat diartikan sebagai …


A. Tempat / Gedung pertunjukan
B. Kesting
C. Drama
D. Peran
E. Kejuaraan
25. Teater tradisional sangat kenthal dengan sifat dibawah ini kecuali…
A. Ceritanya masih bersifat kedaerahan
B. Kostum dan pertunjukanya sederhana
C. Pemeran benar benar terlatih sebelum pertunjukan
D. Ide akting yang muncul begitu saja saat pentas
E. Akting banyak dikembangkan sendiri sepanjang cerita

26. Nama teater dari Jawa timur adalah......


A. Barong
B. Ludruk
C. Ketoprak
D. Tarling
E. Lenong
27. Teater modern hampir semua unsur dan gayanya dipengaruhi oleh teater ..
A. Timur tengah
B. Barat
C. Nusantara
D. Melayu
E. Arab
28. Dalam berkreasi teater para seniman mengutamakan…
A. Gerak tubuh dan bunyi bunyian
B. Bahasa tubuh dan permanan alat
C. Keindahan kostum
D. Keindahan warna
E. Gerak tubuh dan ucapan
29. Orang yang berperan dalam mengatur cerita serta jalanya permainan antar peran dalam
teater dinamakan..
A. Sound operator
B. Kameramen
C. Artis
D. Aktor
E. Sutradara
30. Dibawah ini yang bukan merupakan wujud apresiasi adalah ..
A. Membuat karya seni
B. Mengevaluasi karya seni
C. Bedah Konsep Karya Seni
D. Memberi tepuk tangan penampil seni
E. Memberi penghargaan terhadap karya seni
31. Pengertian musik nusantara adalah....
A. Musik yang lahir di indonesia tanapa campuran buadaya luar
B. Musik luar negri yang dinyanyikan di indonesia
C. Musik yang lahir di luar negeri
D. Musik yang lahir di indonesia
E. Keseluruhan musik yang berkembang di Indonesia
32. Musik Nusantara terdiri dari beberapa macam jenis dibawah ini kecuali....
A. pop
B. Keroncong
C. County
D. Gambus
E. Dangdut
33. Dibawah ini proses apresiasi yang runtut adalah adalah......
A. Mengamati, menilai, menghayati, memahami, menanggapi, penerapan
B. Mengamati, menghayati, memahami, menanggapi, menilai, penerapan
C. Mengamati, memahami, menilai, menghayati, menanggapi, penerapan
D. Mengamati, menghayati, memahami, menanggapi, penerapan, menilai
E. Mengamati, penerapan , menghayati, memahami, menanggapi, menilai
34. Tingkat apresiasi empatik adalah tingkatan apresiasi dimana..
A. Apresiator Sangat kritis terhadaap isi karaya untuk menilai
B. Apresiator melihat nilai nilai keindahan dahulu untuk menilai karya
C. Apresiator tidak menghiraukan muatan pada karya
D. Apresiator hanya melibatkan pikiran dan perasaan untuk menilai karya
E. Apresiator Selalu memberi pernyataan negatif pada karya
35. Sejarah seni musik manca negara dimulai dengan diciptakanya....
A. penulisan notasi angka
B. lagu
C. gitar
D. Tangga nada
E. Lonceng
36. Terciptanya tangga nada yang dimaksud adalah
A.Do,re,mi,fa,sol,la,si,
B.Nada tinggi dan rendah
C.Nada tenor dan bass
D.Acord minor dan mayor
E.Acord Falsetto
37. Musik yang berupa lantunan nada nada menghentak disertai syair syair semangat
adalah.....
A. Blues
B. Jazz
C. Reggae
D. Rock
E. Klasik
38. Aliran musik yang mempunyai penyayi legenda bernama Bob Marley adalah ....
A. Reggae
B. Ska
C. Rock
D. Jazz
E. Pop
39. Aliran musik yang lahir di Jamaika adalah..
A. Reggae dan Jazz
B. Reggae dan Ska
C. Pop dan Rock
D. Blues dan Jazz
E. Ska dan Rock
40. Kenapa kita perlu mengapresiasi musik mancanegara?
A. Supaya selera kita berubah ke musik barat
B. Supaya musik barat mendominasi musik nusantara
C. Supaya budaya musik nusantara mengikuti musik manca
D. Supaya mampu membedakan asal musik dan mampu menyikapi musik dengan baik
dan benar
E. Supaya mampu membuat aliran musik sendiri
B.SOAL ISSY

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jelas !

1. Apa yang dimaksud dengan tokoh dan penokohan !

2. Jelaskan yang dimaksud dengan seni teater!

3. Sebutkan jenis jenis seni teater!

4. Unsur utama dalam seni teater adalah lakon.Mengapa demikian?

5. Sekarang ini banyak para generasi muda yang tidak mengenal seni teater tradisi
(lenong,kethoprak,ludruk,wayang kuliat dll). Bagaimana solusi untuk memperkenalkan kembali
seni teater tradisi sehingga peduli dengan kelangsungan kehidupan seni tradisi?
KUNCI JAWABAN PSAJ 2023/2024

1 A 11 C 21 B 31 E
2 B 12 D 22 C 32 C
3 D 13 A 23 A 33 B
4 C 14 B 24 A 34 D
5 A 15 D 25 C 35 D
6 D 16 C 26 B 36 A
7 A 17 A 27 B 37 D
8 C 18 E 28 E 38 A
9 B 19 A 29 E 39 B
10 B 20 D 30 A 40 D

KUNCI JAWABAN ISSY

41. Tokoh adalah individu yang mengalami peristiwa atau pelaku cerita,sedangkan penokohan
adalah penciptaan karakter antar tokoh yang diantaranya ada tokoh
protagonisd,antagonis,tritagonis,foil,utility.

42. Teater adalah seni pementasan atau pertunjukan yang dimainkan di atas pentas dan saksikan
oleh penonton.

43. Jenis teater antara lain teater boneka,drama musikal,teater gerak,teater dramatik dan
teatrikalisasi puisi.

44. Dalam lakon akan dijumpai dua hal yang sangat penting yaitu komflik dan tokoh atau peran.

45. Menyelenggarakan festival atau lomba seni tradisi yang dikaitkan dengan peringatan hari
istimewa atau dapat di agendakan dengan jangka waktu yang rutin.

Membentuk dan terus memberi kehidupan kelangsungan tempat atau sanggar sanggar seni.

Anda mungkin juga menyukai