Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA

“MEMBANTU KELUARGA IBU NINGSIH


MENGEMBANGKAN USAHA KOPI ANGKRINGAN”

Kelompok 2
18/01/2024

NAMA KELOMPOK :
RICKY SANTOSO 2006015232
MUHAMMAD RIFAT 2006015056
MUHAMMAD ARKAN AL-FARUQ 2206015214
18/01/2024

PENDAHULUAN
Kegiatan dakwah bertujuan mendorong perubahan positif melalui refleksi terhadap
ajaran Al-Qur'an. Salah satu metodenya adalah memberikan bantuan kepada sesama,
terutama kaum dhuafa. Al-Quran menegaskan pentingnya mendukung yang lemah,
seperti anak yatim dan fakir miskin. Dengan kesadaran ini, kami dan para donatur
mengumpulkan dana untuk memberdayakan mereka, menanamkan nilai-nilai
kepedulian, dan mencari solusi mengatasi kemiskinan.
Sasaran dakwah
1. Nama Sasaran Dakwah : Ningsih

2. Alamat : Jl. Swadaya No.81 1, RT.1/RW.5, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta
11530

3. Usia : 55 tahun

4. Agama : Islam

5. Pendidikan terakhir : tidak bersekolah

6. Pekerjaan : Pemulung botol bekas dan berjualan

7. Pendapatan : Rp. 1.600.000,00 – 2.000.000/bulan

8. anggota keluarga :

◦ dodi (suami) 62 tahun, pekerjaan sebagai kuli panggul

◦ Denis 14 tahun, pendidikan SMP

◦ . Abizar 5 tahun
18/01/2024
18/01/2024

MASALAH YANG DIHADAPI


Keluarga Dhuafa menghadapi masalah ekonomi yang memicu
berbagai kesulitan. Ibu Ningsih, sebagai kepala keluarga, mengurus
cucunya karena orang tua mereka telah meninggal. Bapak Dodi,
sebagai buruh, jarang berada di rumah. Ibu Ningsih bekerja sebagai
pemungut botol dan berjualan tissue untuk memenuhi kebutuhan hidup,
dengan keahlian berjualan yang diupayakannya meskipun tidak selalu
berhasil.
18/01/2024

MASALAH KONDISI TEMPAT TINGGAL

Ibu Ningsih tinggal dengan cucunya di


rumah kecil yang tidak layak huni, terdiri
dari 2 ruangan untuk tidur, belajar, dan
berkumpul keluarga. Rumah berantakan dan
kurang ventilasi, menciptakan kondisi yang
kurang nyaman dan tidak sehat.
◦ Tujuan kami
Target yang ingin
1. Melakukan kebaikan kepada fakir miskin dengan memberikan
sedekah, kasih sayang, dan dukungan untuk meringankan
dicapai
penderitaan mereka, sejalan dengan ajaran QS Al-Isra [17]: 26.
1. Meningkatkan penghasilan
2. Membangun dan mengembangkan norma-norma positif dalam keluarga Ibu Ningsih
kehidupan sosial masyarakat. minimal 50%.
3. Berusaha menghapuskan kemiskinan melalui tindakan konkret. 2. Memperbaiki atau
4. Mengembangkan karakter yang baik, termasuk sikap berbagi dan menambah fasilitas usaha
kasih sayang terhadap sesama. dagang mereka.
5. Meningkatkan hubungan kekeluargaan antar Muslim dengan saling 3. Mengurangi jumlah
membantu dalam perbuatan baik. keluarga yang mengalami
kemiskinan di lingkungan
6. Menjadi penyelenggara yang dapat dipercaya dan bertanggung
sekitar.
jawab bagi kelompok dhuafa.

18/01/2024
18/01/2024

MANFAAT DARI KEGIATAN


a. Manfaat bagi Kelompok Mahasiswa: Kegiatan pemberdayaan kaum dhuafa bertujuan
meningkatkan kesadaran sosial mahasiswa untuk memajukan roda perekonomian mereka. Melalui
kegiatan ini, diharapkan tumbuh rasa empati dan simpati terhadap sesama, sesuai dengan nilai -nilai
Kemuhammadiyahan.
b. Manfaat bagi Keluarga yang Dibantu: Kegiatan difokuskan pada membantu keluarga Dhuafa,
seperti membantu ibu Apriyanti membuka usaha catering. Tujuan utamanya adalah meningkatkan
perekonomian dan kesejahteraan keluarga yang dibantu.
c. Manfaat bagi Program Studi Ilmu Komunikasi: Pemberdayaan kaum dhuafa memberikan manfaat
dalam memahami dinamika hubungan antarmanusia, baik di organisasi, masyarakat, maupun tingkat
personal. Program ini juga meningkatkan pemahaman dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar,
mengentaskan kemiskinan, dan membantu keluarga dhuafa, sehingga menciptakan iklim peduli
dalam masyarakat.
18/01/2024

PENDEKATAN PEMBERDAYAAN KELUARGA DUAFA

Pemberdayaan ekonomi merujuk pada upaya meningkatkan kegiatan ekonomi yang dilakukan
oleh suatu keluarga, dengan harapan dapat meningkatkan pendapatan dan kualitas hidup
mereka. Pendekatan ini dapat diterapkan apabila keluarga tersebut memiliki usaha ekonomi
atau potensi untuk mandiri dalam mengelola kegiatan ekonomi produktif. Mengunjungi target
yang ingin kami bantu. Disini kami membantu ibu ningsih dengan membelikan gerobak dan
bantuan usaha yang diperlukan
◦ Deskripsi kegiatan yang akan dijalani
◦ Waktu : Oktober 2023 – Januari 2024

◦ Tempat : Jl. Swadaya No.81 1, RT.1/RW.5, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk,
Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11530

◦ Pada tanggal 20 Oktober 2023, kami melakukan dakwah lapangan berupa


pendekatan kepada keluarga kaum dhuafa ke rumah Ibu Ningsih yang
beralamat di Jl. Swadaya No.81 1, RT.1/RW.5, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk,
Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11530. Kami datang
pada pukul 15.00 WIB, kami mulai dengan melakukan perkenalan diri dan
menjelaskan tujuan kami mendatangi rumah beliau itu untuk apa. Setelah
itu kami melakukan wawancara dengan Ibu Ningsih dan anaknya untuk
keperluan kami dalam mengidentifikasi terkait permasalahan beliau
sehingga kami bisa memberikan solusi atas masalah yang tengah dialami
beliau sesuai dengan kemampuan kami untuk menggerakkan hati para
donatur. Berbagai pertanyaan kami ajukan kepada beliau sehingga kami
mengetahui permasalahan apa yang sedang dialami Ibu Ningsih. Dari
permasalahan tersebut kami mengumpulkan informasi yang penting, yang
mana hal tersebut dapat menjadi langkah pembahasan diskusi kami untuk
menemukan bagaimana solusi yang akan kami berikan kepada keluarga
Ibu Ningsih.

18/01/2024
18/01/2024

TEKNIK FUNDRAISING

Penggalangan dana dilakukan melalui penyebaran brosur dan kunjungan langsung ke


masyarakat. Pendekatan sopan dengan menjelaskan lembaga, memperkenalkan
pemimpin, serta tujuan dan program. Melakukan door-to-door dengan silaturahim,
menjelaskan kegiatan pemberdayaan kaum dhuafa, berharap mendapatkan dukungan
untuk kemajuan lembaga.
Realisasi Dana
Total Donasi sebesar : Rp.1.050.000,00

No. Nama Barang Jumlah Barang Total

1. gerobak 1 Rp. 980.000

2. Kopi sasehatan 4 Rp. 60.000

TOTAL Rp. 1.050.000

18/01/2024
Penyerahan
◦ Waktu : Rabu, 16 Januari 2024

◦ Tempat : Jl. Swadaya No.81 1, RT.1/RW.5, Kb. Jeruk, Kec. Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus
Ibukota Jakarta 11530

◦ Kami tim mendatang rumah ibu Ningsih tetapi sebelum itu kamu melakukan pembelajaan uang yang
telah dikumpulkan, yang kami dapatkan adalah gerobak dan juga beberapa bantuan usaha seperti kopi
sasetan yang nantinya bisa dijual oleh ibu Ningsih, pada jam 18.00 WIB kami sampai dirumah Ibu
Ningsih kemudian melakukan penyerahan hasil donasi kepada beliau.

18/01/2024
Dokumentasi
https://youtu.be/4bLwR89BD9U?si=eMgH4YOsxfNIdylS

18/01/2024
18/01/2024

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai