Anda di halaman 1dari 8

PROPOSAL KEGIATAN DAKWAH LAPANGAN

PEMBERDAYAAN KAUM DHUAFA


“Keluarga bapak abdul haris ”
Dosen Pengampu: faud dwi putra, M.Ag

Tugas Mata Kuliah Kemuhammadiyahan


Disusun Oleh :
1. rafi hilmansyah 2102025150 2
2. azriel raihanavi putra 2102025003
3. Adrian Hoirul Iqsan_2102025190

SEMESTER 3
PROGRAM STUDI MANAJEMEN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR.
HAMKA
2020
KATA PENGANTAR
Mari sama-sama kita panjatkan puji dan syukur atas khadirat
Allah Subhanahu Wa Ta’ala. atas segala kenikmatan dan
karunia-Nya. Tak lupa pula mari sama-sama kita haturkan
sholawat serta salam kepada Baginda Nabi besar Muhammad
Shallallahu alaihi wa sallam yang telah membawa kita dari
zaman yang gelap, ke zaman yang terang benderang seperti
saat ini. Semoga kita semua mendapatkan syafaatnya di
yaumul akhir nanti, Aamiin.

Berdasarkan hal tersebut, maka kami selaku perwakilan tim


mahasiswa Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
Fakultas Ekonomi dan Bisnis, dengan ini ingin membuat
sekaligus mengajukan proposal kegiatan dakwah yang akan
kami lakukan, yaitu 'Pemberdayaan Kaum Dhuafa', yang
mana insyaAllah akan terlaksanakan sesuai amanat dari para
pendonasi (donator). Dengan demikian, secara tidak langsung
telah terjalin tali persaudaraan antar sesama melalui kegiatan
ini.

Depok 15 november 2022

Page 1
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Menyadarkan kita untuk saling berbagi, tidak hanya merupakan sikap
mulia yang diajarkan oleh agama. Lebih jauh dari itu, pikiran dan naluri
manusia sebagai makhluk sosial selalu menuntut kita untuk bersikap
peduli terhadap segala penderitaan, kekurangan dan keterbatasan yang
dirasakan sesama. Ada sisi lain dari batin kita yang ikut menderita atau
merasa bersalah ketika kita memiliki dan merasakan kemudahan hidup
dengan berbagai fasilitasnya, sementara di saat yang sama kita tahu, ada
di sekitar kita yang bahkan hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup
pokok pun terasa sulit. Setitik cahaya menjadi harapan kita bersama,
ketika naluri kesadaran kita tergerak untuk melakukan amal nyata,
dengan berbagi terhadap sesama.

Karena itu terketuklah hati kami bersama Bapak/Ibu Donatur untuk ikut
berpatisipasi dalam kegiatan amal dakwah yang akan kami gunakan
untuk pemberdayaan kaum dhuafa, agar mereka diberikan skill untuk
membantu mengatasi permasalahan perekonomian keluarganya. Hasil
output yang akan mereka terima dari Bapak/Ibu Donatur bukan hanya
memberikan uang semata tetapi dengan memberikan skill yang baru atau
untuk memberikan modal baru agar bisa mengembangkan usahanya.
Karena jika hanya dengan diberi uang semata kepada mereka tidak
memberdayakan melainkan melumpuhkan kemampuan mereka. Karena
itulah dengan memberikan pemberdayaan skill-lah mereka bisa menaikan
perekonomian keluarga mereka secara terus menerus.

2
B. NAMA DAN TEMA KEGIATAN
Nama Kegiatan : Pemberdayaan Kaum Dhuafa
“ ”

Tema Kegiatan : - membantu perekonomian sesama


manusia
- meningkatkan kemampuan kerja
- menumbuhkan rasa peduli akan sesama

C. BENTUK KEGIATAN
- Bersilaturahmi mempererat tali persaudaraan
- Berbagi kepada sesama

D. LANDASAN KEGIATAN
- Al Quran dan Al Hadist
- Tugas Mata Kuliah Kemuhammadiyahan

E. MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN

- Menjalin Silaturahim, serta mempererat tali persaudaraan


- Bersosialisasi dengan para kaum dhuafa di wilayah Bekasi Timur.
- Memelihara dan memperkuat Aqidah Islam
- Membantu terhadap sesama kaum muslimin

3
Bab II
Profil kaum dhuafa

4
A. Data dari kaum dhuafa

Kepala keluarga : ambudharis


Istri : siti
Yang di tanggungkan : 3 orang anak
Agama : islam

Cerita singkat keuangan pak abdulharis (target)


Tahun 1989 bapak abdul haris merantau ke jakrta semenjak itu juga pak abdul haris menjual asongan
hingga sekarang dan penghasilnnya pun tak seberapa terkadang pak abdul ini sehari hanya
mendapatkan 130.000.00 dan jika di totalkan penghasilan pak abdul haris dalam jangka sebulan hanya
mendapatkan 3,900.000.00 jika di itung kan tidak cukup untuk membayar kontrakan, menyekolahkan
anakya dan kebutuhan lain-lainnya

B. Kondisi tempat tinggal

Situasi tempat tinggal yang ada dari hasil onservasi ke rumah target , (rumah bapak abdulharis )
Rumah yang di tempatinya hanya ukuran 3x5 yang bisa hanya di tempatkan dengan satu kasur tidak
ada dapur,ruang tamu dan kamar terpisah dan kamar mandinya pun di pisah dengan rumahnya, adanya
kamar mandi 2 meter dari posisi lainnya dan itu pun kamar mandi umum dengan tetangganya. Dan
tidak habis pikir jika turun hujan deras dan lain-lainnya

C. Masalah yang di hadapi


Jangan pernah merasa malu ketika hanya mampu memberi sedikit
untuk bersedekah, karena selalu ada kebaikan dalam berbagi, tidak
peduli seberapa kecil yang kamu berikan. –Ali bin Abi Thalib

masala yang di hadapi oleh keluarga baoak abdul haris ini adalah ia ingin sekali mempunyai odal untuk
memperkembangannya ussahanya yang tak seberapa besar. Dan bebrapa bulan ke depan anak
pertamanya akan menduduki bangku SMP dan tidak biaya sedikit untuk di keluarkan untuk anak
pertamanya, dan pak abdul haris ini sangat membutuhkan pertolongan nya ke pada kita dan bapak/ibu
sekalian.
Dari maka itu kami membutuhkan bantuan –bantuan dari dari kalian, bagi kalian yang masih
bercukupan atau lebih

5
BAB III
PENDEKATAN
PEMBERDAYAAN

A. Pendekatan menuju proses pemberdayaan

Seperti yang telah diungkapkan pada permasalah diatas, bahwasannya keluarga yang kita temukan
ialah keluarga yang memiliki keterbatasan modal dan kesehatan. Untuk itulah kami meminta
Bapak/ Ibu untuk ikut berpartisipasi atau berdonatur demi membantu sesama, dengan memberikan
modal yang nantinya akan di alokasikan untuk modal usaha berjuala bapak abdul haris

B. Penutup

Demikianlah proposal ini kami buat. Semoga kami dan keluarga dhuafa senantiasa mendapatkan
perhatian dan dukungan dari semua pihak, baik secara moril maupun materil serta mampu
memberikan manfaatkan bagi kita semua. Kami selaku tim pelaksana “Pemberdayaan Kaum
Dhuafa”, menyampaikan permohonan maaf bila terdapat kesalahan dan kekhilafan,semoga Allah
Subhanahu Wa Ta’ala. Senantiasa memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua serta
meridhoi langkah dan upaya baik kita, Aamiin.

Sususnan kegiatan
Menyusun proposal 14-november-2022 rumah tim

Mencari target 15-november-2022 ciracas tim

Menyebarkan 16-november-2022 ____ tim


proposal

Susunan kepanitiaan
Pembingbing : fuad dwi putra
Ketua : adrian hoirul ihsan
Sekertaris : rafi hilmansyah
Bendahara :azriel rehanavi

Estimasi dana

no Keterangan Harga satuan Satuan frekuansi jumlah


1 beras 12000 10kg 120000
2 Mie instan 60000 2 dus 120000
3 kopi 25000 2 renceng 500000
4 aki 300000 1 300000
total 490000

Anda mungkin juga menyukai