Anda di halaman 1dari 1

Nomor : 003/SDIA/HI/XII/2020

Perihal : Pemberitahuan Teknis pelaksanaan PAS Ganjil

Kepada
Yth. Bapak/Ibu Orangtua siswa Kelas 1 s.d. 6
SD Insan Amanah
di tempat

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,


Segala puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, atas Rahmat, Taufiq dan Hidayah-Nya.
Sholawat dan salam semoga tetap tercurahkan kepada Rasulullah Muhammad SAW, keluarga,
sahabat, dan para penerus beliau sampai akhir zaman.
Bersama ini disampaikan teknis pelaksanaan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil Tahun
Pelajaran 2020/2020 yaitu sebagai berikut:
1. PAS SD Insan Amanah dilaksanakan secara daring melalui google form. Link google form akan
dibagikan wali kelas melalui WA Grup dan WA Jalur Pribadi.
2. Soal PAS hanya dapat dikerjakan sebanyak 1 kali pada pukul 06.00 – 21.00 WIB.
3. Jika ananda mengerjakan soal PAS lebih dari 1 kali, maka nilai yang akan dipakai adalah nilai
pertama.
4. Mohon orangtua memastikan jaringan internet stabil saat proses mengerjakan PAS.
5. Apabila mempunyai kakak/adik yang bersekolah di SD Insan Amanah, sebaiknya
menggunakan akun gmail/handphone.
6. Apabila menemui kendala dalam mengerjakan PAS, mohon menghubungi wali kelas melalui
WA – jalur pribadi (japri).
Demikian pemberitahuan ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya disampaikan terima
kasih.
Wassalamalaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Malang, 2 Desember 2020


Kepala SD Insan Amanah,

(Dr. Suhardini Nurhayati, M.Pd)

Griyashanta Blok M (JL. Soekarno Hatta) Malang 65141


Telp. (0341) 478545, 410206 Fax. (0341) 410206
Email: info@insanamanah.sch.id
Website: www.insanamanah.sch.id

Anda mungkin juga menyukai