Anda di halaman 1dari 2

Silakan mengunduh lembar ini untuk dapat melakukan edit dan dibagikan kepada peserta.

Lembar Tindak Lanjut Refleksi Lokakarya

No Rencana Tujuan Pihak yang terlibat Linimasa


mor kegiatan

1. Pembuatan - Untuk Mengurangi sampah Guru, Peserta didik, Pembuatan pupuk Kompos oleh siswa kelas 5 dimulai dengan :
Pupuk dedaunan di sekita Orang tua siswa, Kepala TAHAP 1 PENGENALAN
Kompos lingkungan sekolah Sekolah dan Pengawas. Langkah 1
- Mengajarkan kepada siswa - 14 Juli 2023 Memperkenalkan pembuatan pupuk kompos
salah satu cara mengurangi dengan bahan samapah , rumah tangga ,daun kering, dengan
sampah di lingkungan proses yang mudah melalui gambar poster/ vidio yang disiapkan
sekolah guru
- Memberikan pemahaman Langkah 2
kepada siswa bahwa -21 Juli 2023
sampah dapat diolah Menentukan topik kegiatan dari projek apa yang akan diambil
menjadi barang yang pada P5
berguna Langkah 3
- Agar siswa tahu 31 Juli 2023
bagaimana cara mengolah Memperkenalkan kepada siswa tentang jenis-jens sampah yang
sampah agar menjadi dapat digunakan sebagai bahan pembuatan kompos
pupuk Langkah 4
Mengamati vidio yang ditampilkan guru tentang jenis-jenis pupuk
kompos cair
Langkah 5
2 Agustus 2023
Menjelaskann manfaat mendaur ulang sampah
Langkah 6
8 Agustus 2023
TAHAP 2 KONTEKSTUAL
Mengkontekstualisasi Masalah Di Lingkungan Sekitar.
8 Agustus 2023
Menyampaikan bahan baku yang akan digunakan
12 Agustus 2023
Memperlihatkan gambar tanaman yang diberikan pupuk kompos
dan yang tidak diberi pupuk
14 Agustus 2023
Menjelaskan cara mengolah bahan baku sebagai bahan dasar
Silakan mengunduh lembar ini untuk dapat melakukan edit dan dibagikan kepada peserta.

dalam pembuatan pupuk kompos


17 Agustu 2023
Mengembangkan keterampilan dasar dalam pembuatan pupuk
kompos
TAHAP 3 : AKSI
Berkolaboraqsi untuk untuk menciptakan aksi nyata terkait
topik yang diangkat
22 Agustus 2023
Mewawancarai Narasumber bagaimana cara membuat Pupuk
kompos
3 September 2023
Memperkenalkan alat dan bahan yang akan di gunakan untuk
membuat pupuk kompos
8 September 2023
Menjelaskan fungsi dari alat dan bahan yang akan digunakan
untuk membuat kompos
14 September 2023
Tutorial cara membuat pupuk kompos
21 September 2023
Menyiapkan alat yang akan digunakan untuk membuat pupuk
kompos
27 Oktober 2023
Mengolah bahan untuk membuat pupuk kompos
TAHAP 4: REFLEKSI DAN TINDAK LANJUT
16 Novemver 2023
Melakukan refleksi dan pemikiran tindak lanjut atas projek yang
sudah dilakukan

Anda mungkin juga menyukai