Anda di halaman 1dari 3

PEMBEKALAN NARASUMBER BERBAGI PRAKTIK BAIK

IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

LK.06.
Rencana Tindak Lanjut

Tujuan Kegiatan:
Membuat rencana tindak lanjut setelah mengikuti Pembekalan Narasumber Berbagi Praktik
Baik untuk mempersiapkan implementasi Kurikulum Merdeka Jalur Mandiri.

Langkah Kegiatan:
1. Diskusikan dalam kelompok, rencana tindak lanjut setelah mengikuti Pembekalan
Narasumber Berbagi Praktik Baik.
2. Buatlah rencana tindak lanjut secara individual menggunakan Format yang tersedia.
3. Presentasikan hasil kerja kelompok.
4. Perwakilan peserta mempresentasikan rencana tindak lanjut, peserta lainnya
memberikan masukan atau saran jika diperlukan
5. Kumpulkan rencana tindak lanjut yang telah dibuat!

Format Rencana Tindak Lanjut

Nama Penyusun : UMU SULAIMAH


Asal Instansi : SDN ROROTAN 03
Kab./Kota : Jakarta Utara
Provinsi : DKI Jakarta

No. Kegiatan Linimasa Pihak Terlibat Keterangan

1 Lapor ke Kepala Sekolah minggu Kepala Sekolah -Meminta ijin


pertama Mei untuk pembuatan
video
-Mohon saran dan
masukan serta
bantuan

2 Membuat Cerita Praktik Baik: Minggu 3 - 4 Guru -Berkolaborasi


Judul april Murid dengan rekan
Mengembangkan Karakter Kepala Sekolah sejawat , murid
Kepemimpinan Murid melalui dan kasek
Pembiasaan Sholat Dhuha di
hari Jumat -

3 Memperbaiki skenario video Pekan 2 Mei UPT -


4 Membuat Rekaman Pekan 1 – 2 Guru Kolaborasi
Mei Murid
Rekan Sejawat
5 Finishing Video Pekan ke 2 Guru
mei Rekan Sejawat
PEMBEKALAN NARASUMBER BERBAGI PRAKTIK BAIK
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

6 Unggah Cerita dan Video Pekan ke 2 Kolom tugas NS


Mei BPB DIY
7 Diseminasi Berbagi Praktik Pekan ke 2 Guru Ijin untuk Berbagi
Baik ke Rekan Sejawat se mei Kepala Sekolah
Sekolah Rekan Sejaat
8 Umpan Balik dari Kepala Pekan ke 2 Kepala Sekolah Langsung /
Sekolah dan Rekan Sejawat mei Rekan Menggunakan
Seajawat aplikasi Padlet
Pekan ke 2 – Guru Arsip /
9 Refleksi Diri 3 mei Dokumentasi

Jakarta, 19 – April - 2023


Penyusun,

( Umu Sulaimah )

Sebagai tambahan, NS BPB dapat menggunakan Format Persiapan Berbagi Praktik Baik
sebagai berikut.
Nama Penyusun : Umu Sulaimah
Nama Kegiatan : Berbagi praktik baik seputar Pelaksanaan Pembelajaran
Tujuan Kegiatan : Memberi pemahaman seputar praktik baik Pelaksanaan
Pembelajaran
Waktu Kegiatan : 11 Juni 2023
Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

Indikator Keberhasilan Waktu dan


No. Daftar Persiapan Pihak Terkait
(Target/ Sasaran) Tempat
1 Perencanaan
a. Koordinasi dengan a. Kesepakatan jadwal 2 Juni 2023 Wakasek
pihak mengundang dan tempat kegiatan Kurikulum
b. Menyiapkan bahan b. Materi berbagi
dan materi berbagi disiapkan dengan
c. … baik
2 Pelaksanaan
a. Memastikan Peserta memahami Sekolah, 11 Guru
kelengkapan sarana praktik Pembelajaran Juni 2023
prasarana
b. Membuka sesi
PEMBEKALAN NARASUMBER BERBAGI PRAKTIK BAIK
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA

c. Mengecek daftar
hadir
d. Melakukan diskusi
e. …
3 Refleksi dan Evaluasi
a. Membagikan tautan Seluruh instrumen terisi 11 Juni 2023 Guru
Umpan Balik kepada dengan lengkap
peserta
b. Mengisi Refleksi NS
BPB

Format Persiapan Berbagi Praktik Baik di atas tidak untuk dijadikan tagihan dalam
pembekalan NS BPB.

Anda mungkin juga menyukai