Anda di halaman 1dari 5

LATAR BELAKANG

Ulang tahun merupakan momen istimewa yang sangat dinantikan oleh banyak orang. Sebagai
bagian dari perayaan ini, kami ingin menciptakan pengalaman yang berkesan dan mendebarkan bagi para
tamu undangan. Bulutangkis dipilih sebagai salah satu kegiatan yang sesuai karena dapat menarik minat
dari berbagai kalangan usia dan latar belakang
Bertepatan dengan hari lahir anaknya sang sponsor utama ( Mas Aan) yang ke-3 sebagai
bentuk rasa Syukur atas nikmat yang telah menyelimuti belia dan keluarga, maka beliau berniat
untuk mengadakan turnamen bulutangkis yang akan diselenggarakan di Gedung bulutangkis desa
Suwatu dengan nama kegiatan “ Turnamen NAGA CUP I”. Beliau berharap dengan diadakanya
kegiatan semacam ini mampu memantik semangat generasi muda untuk selalu mengasah bakat
dan potensi khususnya dibidang bulutangkis,
Selain itu juga beliu juga berharap dengan kegiatan semacam ini mampu memberikan
dampak positif bagi warga Suwatu dan sekitarnya terutama dalam hal peningkatan kualitas hidup
sehat yang di peroleh dari terjaganya pola hidup sehat dengan salah satu caranya yaitu dengan
teratur berolah raga wabil khusus olah raga di cabang bulutangkis

LANDASAN
Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan :
1. Hasil rapat bersama pengurus PB.Sportif
2. Kesepakatan warga Suwatu dan sekitarnya yang disponsori oleh Mas Aan dalam rangka
ulang tahun anaknya yang ke-3

MAKSUD DAN TUJUAN


Adapun tujuan diadakannya acara turnamen Bulutangkis ini antara lain :
a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Suwatu.
b. Memperkuat persatuan dan kesatuan antar warga.
c. Memupuk jiwa sosial dan sportifitas dalam berlomba.

NAMA DAN TEMA KEGIATAN


1. Nama Kegiatan
“Turnamen Bulutangkis NAGA CUP I”
2. Tema Kegiatan:
” Melalui kegiatan Turnamen Bulutangkis “NAGA CUP I” kita ciptakan kualitas
Hidup sehat dengan jiwa sportivitas dan semangat kebersamaan “

SASARAN KEGIATAN

Sasaran peserta dari kegiatan ini adalah warga Suwatu dan pengguna gedung GOR Suwatu.
KETENTUAN UMUM

a. Jenis Kategori Peserta


 Ganda Putra Umum kategori A, B, C dan D
 Jumlah Peserta Maksimal 64 Orang

b. Waktu Kegiatan
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Selasa-Sabtu
Tanggal : 16 April 2024 s/d 20 April 2024
Waktu : 07.30 s/d Selesai (Habis Isya: Sampai Jam 12.00)

c. Tempat Kegiatan
Kegiatan ini akan dilaksanakan di Lapangan Bulutangkis Suwatu

d. Pendaftaran Peserta
Waktu : 07 – 12 April 2024
Tempat : Lapangan Bulutangkis Suwatu
Contact Person :
 Afnan (0856-0839-1403)
 Ali ( 0812-8037-2209)
 Sukamto (0857-4148-3127)
 Huda ( 0853-8578-1937)
e. Biaya Pendaftaran
 Biaya pendaftaran : @ Rp. 25.000,- (Memperoleh kaos dari panitia)

f. Technical Meeting
Akan dilaksanakan pada :
Hari/ tanggal : Minggu, 14 April 2024
Tempat : Di Lapangan Bulutangkis Suwatu
Waktu : Pukul 20.00 WIB s.d Selesai

ANGGARAN DANA
Terlampir

SUSUNAN PANITIA
Terlampir
KETENTUAN KHUSUS KEGIATAN
1) Peserta turnamen adalah pengguna Gedung Bulutangkis suwatu
2) Peserta turnamen akan dikelompokan menjadi 4 kategori yaitu: A,B,C dan D
3) Pengkategorian peserta turnamen menjadi hak Panitia
4) Penentuan pasangan akan di atur oleh panitia secara penuh saat technical meeting
dimana kategori A berpasangan D, Kategori B berpasangan C
5) Juara akan diambil dalam 4 kategori yaitu :
a. Juara I
b. Juara II
c. Juara III Bersama (2 pasang)
5) Sistem pertandingan yang dipergunakan adalah sistem PINDAH BOLA dengan
game 30 dengan skor 15 pindah tempat.
6) Peserta turnamen memperoleh jatah 1 kok gratis setiap pertandingan selebihnya kok
ditanggung oleh peserta turnamen dengan biaya @ 3k/kok
7) Saat pertandingan Pertama diusahakan mengenakan kaos dari panitia
8) Peserta yang tidak hadir saat jadwal bertanding tidak diperkenankan untuk diganti
9) Jadwal pertandingan yang telah tercantum menjadi dasar pegangan untuk
dimulainya suatu pertandingan.
10) Pertandingan kemungkinan diajukan apabila terjadi WO dan hal lain, maka oleh
karena itu jadwal pertandingan dapat berubah-ubah.
11) Pemain sudah ada dilapangan 30 menit sebelum jam pertandingan dan melapor
kepada panitia.
12) Jika peserta tidak hadir sesuai jadwal pertandingan dimulai akan diberi waktu tunggu
10 menit jika tidak hadir maka dinyatakan WO
10) Pemain tidak diperkenankan memetik/mengubah jalannya shutlecock.
11) Pergantian shuttlecock ditentukan oleh kesepakatan antar pemain
12) Ketentuan lain yang belum tercantum dalam Ketentuan Khusus ini akan diusulkan
kemudian apabila dianggap perlu.
SUSUNAN PANITIA

Penanggung Jawab : H. Sukarman

Penasehat : H. Mulyana

Ketua : Sukamto

Sekretaris : Huda

Bendahara : Yuni p

Seksi-seksi:

1. Pertandingan : a. Afnan
b. Kristoni
2. Wasit : a. Nafasin
b. Cip
c. Ali
d. Mulyono Jeb
3. Hakim Garis : a. H. Gimin
b. Dwi
c. Surya
d. Fatoni
4. Seksi Perlengkapan : a. Suro
b. Andi
c. Indrat
d. Totok rebin
5. Seksi P3K : Dayat
RANCANGAN ANGGARAN TURNAMEN

1. Pemasukan : Rp 9.850.000,-
A. Sponsor Utama : Rp 9.850.000,-
B. Uang Pendaftaran @25k x ……. : Rp……………………….
C. Subsidi Kaos dari Sponsor Utama : Rp 3.200.000,-
2. Pengeluaran : Rp………………..
A. Hadiah Juara : Rp. 3.500.000,-
B. Kaos Panitia (21 x 75k) : Rp. 1.575.000,-
C. Kaos Peserta (64x 50 k) : Rp 3.200.000,-
D. Snak Panitia (19 x 15k x 5h) : Rp 1.425.000
E. Sekretariatan : Rp 100.000,-
F. P3k : Rp 50.000,-

Saldo : Rp 9.850.000,-

Anda mungkin juga menyukai