Anda di halaman 1dari 2

ADMINISTRASI YANG HARUS DISIAPKAN OLEH KEPALA SEKOLAH DAN GURU

ADMINISTRASI KEPALA SEKOLAH

A. ADMINISTRASI PROGRAM PENGAJARAN :

1. Program Kerja Tahunan / Semester


2. Program Supervisi Kelas
3. Kurikulum
4. Rekapitulasi Pelaksanaan Supervisi Kelas
5. Pembagian Tugas Guru
6. Jadwal Pelajaran
7. Kelender Pendidikan
8. Rekapitulasi Target dan Daya Serap Kurikulum
9. Hasil Evaluasi Kegiatan Belajar Mengajar Semester / Tahap Akhir
10. Daftar Penyerahan Surat Tanda Tamat Belajar ( STTB )
11. R a p o r t Siswa
12. Penyelesaian Kasus di Sekolah ( Pembinaan / Bimbingan )
13. Denah Sekolah
14. Usaha Kesehatan Sekolah ( UKS )
15. Perpustakaan
16. Tata Tertib sekolah ( untuk Guru dan Siswa )
17. Pengelolaan Lingkungan Sekolah ( 7 K ) 1. Keamanan 2. Ketertiban 3. Kebersihan 4. Keindahan
5. Kerindangan 6. Kesehatan 7. Kekeluargaan.

B. ADMINISTRASI KESISWAAN :

1. Buku Induk
2. Buku Klapper
3. Blangko Pendaftaran Siswa Baru ( PSB )
4. Daftar Siswa Baru Kelas, I
5. Jumlah Siswa menurut Kelas, Asal dan Jenis Kelamin
6. Jumlah Siswa menurut Kelas, Jenis Kelamin dan Usia
7. Rekapitulasi Absensi Siswa dalam sebulan
8. Rekapitulasi Siswa Naik Kelas dan Kelulusan
9. Kohort Sekolah
10. Surat Permohonan Pindah Sekolah
11. Surat Keterangan Pindah Sekolah
12. Mutasi Siswa Selama Sebulan
13. Daftar Calon Peserta Ujian Akhir Sekolah ( UAS )
14. Daftar Peserta Ujian Akhir Sekolah ( UAS ) dan Perestasinya
15. Arsip Fothocopy Ijazah / STK
16. Daftar Siswa yang masuk ke Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama ( SLTP )

C. ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN :

1. Data Kepegawaian
2. Daftar Urut Kepangkatan ( DUK )
3. Daftar Hadir Guru ( Absen )
4. Buku Catatan Penilaian Pegawai Negeri Sipil ( DP.3 )
5. Arsip Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan ( DP.3 )
6. Daftar Usul Penetapan Angka Kredit ( DUPAK )
7. Rekapitulasi Absen Guru dan pegawai dalam sebulan
8. Buku Notulen Rapat
9. Buku Tamu Umum
10. Buku Tamu Khusus
11. Buku Piket Guru dan Murid
12. Buku Cuti Guru / Pegawai
13. Arsip Surat Masuk
14. Arsip Surat Keluar
15. Buku Agenda Sekolah
16. Buku Expedisi Sekolah
17. Buku Daftar Guru yang mengikuti KKG / PKG
18. Arsip Laporan Bulanan

D. ADMINISTRASI KEUANGAN :

1. Buku Rencana Anggaran Pendapatan Belanja Sekolah ( RAPBS )


2. Buku Kas U m u m
3. Buku Kas Pembantu Gaji, SBPP, BOS, Bea Siswa, Insentip Guru dan Lain-lain
4. Arsip Surat Pertanggung Jawaban ( SPJ )
5. Laporan Keuangan

E. ADMINISTRASI PERLENGKAPAN BARANG :

1. Buku Inventaris Perlengkapan / Barang


2. Daftar Usul Pengadaan Barang
3. Kartu Inventaris Barang Gedung
4. Kartu Inventaris Barang Lahan Tanah
5. Buku Pemeriksaan Perlengkapan / Barang

F. ADMINISTRASI PERANSERTA MASYARAKAT :

1. Struktur Organisasi Komite Sekolah


2. Buku Notulen Rapat Komite Sekolah / Wali siswa

ADMINISTRASI GURU KELAS

1. Buku Program Tahunan / Semester


2. Kurikulum
3. Silabus
4. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ( RPP )
5. Buku Supervisi
6. Buku Daftar Kelas ( Absen Siswa )
7. Buku Daftar Nilai Siswa
8. Roster Pelajaran Kelas dan Roster Menyapu Kelas
9. Kalender Pendidikan
10. Denah Kelas ( Tempat Duduk Siswa dan Namanya )
11. Buku Mutasi Siswa
12. Buku Tamu
13. Buku Inventaris Kelas
14. Buku Keuangan
15. Buku Bank Soal ( Kisi - kisi Soal )
16. Buku Penyerahan Raport
17. Buku Daftar Siswa yang Naik / Tinggal Kelas
18. Buku Pencapaian Target dan Daya Seraf Kurikulum
19. Buku Bimbingan / Penyuluhan
20. Buku Kelapper Siswa
21. Tata Tertib Kelas ( untuk siswa )
22. Papan Absensi Harian Siswa

Anda mungkin juga menyukai