Anda di halaman 1dari 4

PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN

KECAMATAN SURALAGA

Nomor : 35 /PPK/Suralaga/XII/2023 Suralaga, 29 Desember 2023


Sifat : Segera
Lampiran : 1 (satu) Gabung
Perihal : Penyampaian Hasil Seleksi Calon Anggota KPPS
Pemilu Tahun 2024 di kecamatan Suralaga
Yth. Ketua PPS se-Kecamatan Suralaga

di,-
Tempat

Berdasarkan surat Komisi Pemilihan Umum Nomor:588/PP.04.1-SD/5203/2023 prihal


Penyampaian Hasil Seleksi calon Anggota KPPS Pemilu tahun 2024 di Kabupaten Lombok Timur, dan
berkenaan dengan selesainya tahapan Seleksi Calon Anggota KPPS Pemilu tahun 2024 oleh masing-
masing PPS, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut:
1. PPS menyampaikan kompilasi daftar calon anggota KPPS terpilih yang telah ditetapkan dan
diumumkan oleh PPS, serta menyusun rekapitulasi hasil seleksi calon anggota KPPS pemilu tahun
2024 dengan menggunakan format terlampir.
2. PPS menyampaikan penetapan hasil seleksi calon anggota KPPS pemilu tahun 2024 sesuai dengan
berita cara Pleno penetapan calon anggota KPPS terpilih dan pengumuman dalam format excel
kepada KPU Lotim melalui PPK
3. PPS menyampaikan daftar nama, Nomor Handphone dan alamat e-mail calon anggota KPPS terpilih
kepada KPU Kabupaten Lombok Timur melalui PPK.

Dokumen sebagaimana disebut pada angka satu dua dan tiga diatas, sudah dapat diterima PPK
dalam benuk sofffile tanggal 29 Dsember 2023, pukul 12.00 WITA melalu Whathsapp ke nomor
087864725630(Nurlaili Nopianti/Divisi Teknis Penyelenggaran).

Demikian untuk maklum dan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

KETUA PPK KECAMATAN


SURALAGA,

MUADDIBI ASFIYAK R.

Tembusan :
1. Yth. Ketua KPU kabupaten Lombok Timur
2. Pertingga
Lampiran

Contoh Format Kompilasi

No Desa TPS Nama calon Jenis Metode Keterangan


KPPS Kelamin Seleksi
terpilih

..... 29 Desember 2023

Panitia Pemungutan Suara

Ketua

.................................................
Lampiran Contoh

format

No Nama No HP Email

..... 29 Desember 2023

Panitia Pemungutan Suara

Ketua

..........................
Lampiran:
Format Rekapitulasi Seleksi Calon Anggota KPPS Pemilu tahun 2024 Desa .....
No Desa Jumlah Jumlah CALON ANGGOTA KPPS TERPILIH Jumlah Jumlah
TPS SESUAI KEBUTUHAN PER TPS ( 7 ORANG Calon Total
) anggota terpilih
Metode Metode Meteoode Jumlah KPPS anggota
seleksi penunjukan kerjasama terpilih KPPS
terbuka Cadangan terpilih (
sesui
Kebutuhan
per TPS +
Cadangan

Anda mungkin juga menyukai