Anda di halaman 1dari 1

Bimbingan Belajar dan Karir Silasnum Education

Jl. Cendana No. 1 Junrejo, Kota Batu, Jawa Timur


E-mail: silasnumeducation@gmail.com WA: 0895336515681

PENGETAHUAN KUANTITATIF

1. Diketahui:
P = {Faktor prima dari 30}
Q = {Bilangan asli kelipatan 5 kurang dari 25}
Jika ruang sampelnya adalah bilangan cacah kurang dari 26, maka manakah pernyataan berikut
yang benar?
(1) Banyaknya pemetaan dari Q ke P = 64
(2) Banyaknya pemetaan dari P ke Q = 64
(3) 𝑛(𝑃 ∪ 𝑄)𝑐 = 19
(4) 𝑛(𝑃 ∪ 𝑄)𝑐 = 20

2. Perempat final Liga Silasnum 2024 diikuti 8 team A, B, C, D, E, F, G, dan H yang bertemu. Apabila
8 team dibagi menjadi 2 kelompok dengan kelompok 1 (A, B, C, D) dan kelompok 2 (E, F, G, H).
Peluang kejadian A bertemu F di Final adalah …

3. Misalkan S menyatakan semua himpunan faktor positif 20242. Sebuah bilangan diambil secara
acak dari S. Berapa peluang yang terambil habis dibagi 2024?

4. Satu huruf diambil dari masing-masing kata “MAKAN” dan MANDI”. Berapakah peluang terambil
dua huruf yang berbeda?

5. Bilangan ganjil enam angka lebih kecil daripada 500.000 dan dibentuk dari semua angka
2,4,5,6,8 dan 9 ada sebanyak ….

Anda mungkin juga menyukai