Anda di halaman 1dari 4

KEPUTUSAN

KEPALA SDIT DARUL MA’ARIF ISLAMIC


SCHOOL
NOMOR : 35 TAHUN 2024

TENTANG

PEMBENTUKAN PANITIA, PENGAWAS DAN PENILAI PENYELENGGARA


ASESMEN AKHIR SATUAN PENDIDIKAN PADA JENJANG SEKOLAH DASAR
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA SEKOLAH SDIT DARUL MA’ARIF ISLAMIC SCHOOL

Menimbang : bahwa dalam penyelenggaraan ujian yang diselenggarakan


oleh satuan pendidikan pada bagian kesatu pasal 2, pasal 3,
pasal 4 peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia Nomor 34 tahun 2019.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4301);
2. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang
Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2008 Nomor 166, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4916)
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23
Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 897);
4. Keputusan Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta Nomor
131 Tahun 2021 tentang petunjuk Teknis Penyelenggaran
Ujian Sekolah di Satuan Pendidikan dan Kriteria Kelulusan
Tahun Tahun Pelajaran 2023/2024

MEMUTUSKAN

Pertama : Susunan panitia Pelaksanaan Asesmen Akhir Satuan Pendidikan


seperti tertuang dalam lampiran 1 Keputusan ini.
Kedua : Pembagian tugas guru sebagai penyusun naskah Asesmen Akhir
Satuan Pendidikan dan Asesmen Praktik seperti tertuang pada
lampiran 2, Keputusan ini;
Ketiga : Pembagian tugas guru sebagai pengawas Asesmen Akhir Satuan
Pendidikan, seperti tertuang dalam lampiran 3 keputusan ini
Keempa : Pembagian tugas guru sebagai korektor hasil
t Asesmen Akhir Satuan Pendidikan dan penguji
Asesmen Praktik, seperti tertuang dalam lampiran
4 keputusan ini.;
Kelima : Segala biaya yang timbul akibat dari terbitnya
keputusan ini, dibebankan kepada RKS tahun
2024
Keenam : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal
ditetapkan dengan catatan jika terdapat
kekeliruan dalam SK ini, akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Jakarta
Tanggal : 22 Februari 2024
Kepala Sekolah

Rian Haryanti Hamidy, S.Komp


NIP.

Tembusan :
1. Kepala Seksi Dinas Pendidikan Kecamatan Duren Sawit;
2. Pengawas TK/SD Wilayah Binaan IV Kelurahan Malaka Jaya;
3. Guru Yang Bersangkutan;
4. Komite Sekolah;
5. Arsip.
YAYASAN ABDURRAHMAN SUDES INDONESIA
SDIT DARUL MA’ARIF ISLAMIC
SCHOOL
IZIN OPERASIONAL NO. 13008/-1.851.48 NPSN: 69760682
Jl. Padat Karya II No. 27 Pondok Kelapa Duren Sawit Jakarta Timur 13450
Telp. 021-86907885 Website: www.sditdarulmaarif.com

Lampiran 1 : Keputusan Kepala SDIT DARUL MA’ARIF ISLAMIC SCHOOL


Nomor : 35 TAHUN 2024
Tanggal : 22 Februari 2024

SUSUNAN PANITIA
ASESMEN AKHIR SATUAN PENDIDIKAN
SDIT DARUL MA’ARIF ISLAMIC SCHOOL
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Penanggungjawab : Rian Haryanti Hamidy, S.Komp


Ketua : Murti Haryati, S.Pd

Bendahara : Maria Ulfah, S.Pd

Sekretaris : Reza Heriyansyah, A.Md

Konsumsi : Dian Rizky Ariani, S.E

Dokumentasi : Reza Heriyansyah, A.Md

Perlengkapan : Fitriya,S.Pd

Kebersihan : 1.Rio Windarto


2.Maulana
3. Nurhaenah

Keamanan : 1. Nurul Hidayat


2. Kurnia

Kepala Sekolah

Rian Haryanti Hamidy,


S.Komp
NIP.

Anda mungkin juga menyukai